Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Charade Classy – Mobil classy merupakan jenis Sedan kompak yang diperkenalkan pertama kali pada tahun 1990. Berlanjut pada bagian samping Daihatsu Classy, yang dimana pada sektor ini terdapat keunikan yang dimana pada frame kaca mempunyai ukuran yag benar-benar besar. Performa Mesin Daihatsu Charade ClassyPada sektor dapur pacu, pihak Daihatsu menyematkan mesin berkode HC-C karburator dengan kapasitas 1300cc. Untuk lebih jelasnya bisa melihat table di bawah ini, selain itu juga disertai dengan keunggulan dan kelemahan Daihatsu Charade ClassyBaca juga:Detail Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Ceria Mobil Mungil Irit BBMkelebihan dan Kekurangan Daihatsu Charade CX dan Winner Mobil HatchbackSpesifikasi Lengkap Daihatsu Charade Classy Mesin : HC-C 1.3 liter karburator. Kelebihan Daihatsu Charade Classy Harga miring.
Daihatsu Classy dan Daihatsu Winner merupakan varian dari Daihatsu Charade, perbedaan antara classy dan winner adalah pada tipe mobil yang mana daihatsu Charade Classy termasuk dalam jenis mobil sedan sedangkan Charade Winner termasuk dalam kategori hatchback. Mobil ini (classy dan winner) adalah varian daihatsu charade generasi ke 3 yang dikeluarkan daihatsu pada tahun 1987 sampai tahun 1994 dan indonesia mobil ini dipasarkan sampai tahun 1997, kedua mobil ini classy dan winner memiliki spesifikasi mesin yang sama yakni memakai mesin dengan kode G102 dengan kapasitas silinder 1300 cc. Mobil ini sangat digemari bahkan sampai sekarang, banyak sekali yang mencari mobil charade bekas ini terutama untuk Charade Classy (masuk dalam jenis sedan), body yang manis, mesin yang bertenaga, larinya juga kencang dan harga beli yang murah menjadi alasan pecinta otomotif untuk membeli sedan besutan daihatsu ini. Klub otomotif classy winner juga sangat banyak, hampir semua kota besar di indonesia memiliki klub penggemar mobil ini. Di bawah ini kami sajikan kisaran harga daihatsu* Harga Daihatsu Charade Saloon tahun 1991 : 26 juta rupiah* Harga Daihatsu Charade Classy tahun 1991 : 35 juta rupiah* Harga Daihatsu Charade Classy tahun 1992 : 40 juta rupiah* Harga Daihatsu Charade Winner tahun 1993 : 40 juta rupiah* Harga Daihatsu Charade Classy tahun 1994 : 45 juta rupiah* Harga Daihatsu Charade Classy tahun 1998 : 47 juta rupiahSebagai patokan harga mobil charade antara tahun 1991 sampai 1994 berada pada kisaran harga 30 juta sampai 40 juta rupiah, sedangkan untuk tahun 1995 atau lebih mudah harganya diatas 40 juta rupiah akan tetapi jarang sampai menyentuh 60 juta rupiah meskipun tahun keluaran 1997Rival Daihatsu Classy / Winner adalah:* Honda Civic 90 an* Suzuki Esteem* Toyota Corolla 90 an
Kapan terakhir service Efi..? Ini injectionnya Efi apa Eci.., service recordnya punya gak..? ..tertarik jg siih dengan engine injection, ..buat istri saya, dulu dia pke classy.94.. tp masih karburator..., sekarang pengen ganti model hatcback.., pilihannya winner n amenity..diantara itu..., maaf nanya dulu ttg injection, .. nozzel check nya masih bgs gak..?, krn di indonesia ini jarang ada daihatsu charade winner mesin injection..., biasanya versi luar , .harganya jg tinggi biasanya versi injectionnya...
Dibawah ini adalah konsumsi bahan bakar berbagai tipe mobil Daihatsu yang dirangkum dari berbagai sumber. dalam kota 1:11-13. luar kota 1:20. Dalam kota 1:10 Luar kota 1:12. Daihatsu Taruna FGX tahun 2003 EFI, luar kota 1:12-13. ban ukuran standar, full ACKonsumi Bahan Bakar TERIOS:Terios 1:9-1:10, sudah ganti velg 18 inch. dalam kota 1:10-11 luar kota 1:14-15Konsumi Bahan Bakar ZEBRA / Espassdaihatsu Espass '00, manual kapasitas mesin 1300cc dalam kota 1:12.
Copyright By@PinterMekanik - 2025