Daihatsu Terios Modif Offroad
26-04-2022

Daihatsu Terios Modif Offroad

By Bella Martin
  • 157

GridOto - Bosan dengan tampilan standar Daihatsu Terios, yang satu ini bisa jadi inspirasi modif. Tampilan Daihatsu Terios bergaya ALTO (All Light Terrain Off-road) ini jadi lebih beringas dan terkesan dibuat biar siap menerjang medan off-road ringan hingga sedang. "Untuk depan-belakang ini kita ganti bumper bullbar hasil costum sendiri," ucap Miko dari bengkel Kephotec. Siapkan Budget Segini SobSebetulnya bullbar yang terbuat dari bahan metal 2mm ini dijual terpisah antara bagian depan dan belakang. "Bullbar depan itu harganya Rp 8,5 juta dan belakang itu Rp 2,5 juta," jelas Miko.

Modifikasi Daihatsu Terios Offroad dan Rally Look Elegant Lihat Aja

Di antara modifikasi yang ditawarkan adalah offroad look, rally look, dan elegant look. Modifikasi Daihatsu Terios Offroad LookUntuk modifikasi Daihatsu Terios offroad look bukan hanya sekadar membuatnya terlihat lebih tinggi dan lebih garang, tapi detil-detil seperti pemilihan velg dan ban yang tepat juga mempengaruhi penampilan agar lebih meyakinkan. Bahkan fog lamp sangat disarankan dalam modifikasi offroad look karena dapat meningkatkan penampilan mobil menjadi lebih garang sesuai dengan desain modifikasi. Modifikasi Daihatsu Terios Rally LookRally look juga salah satu opsi modifikasi yang bisa diaplikasikan di Daihatsu Terios, sama seperti offroad look pemilihan velg, ban dan atau stiker sebagai pendukung penampilan harus benar-benar diperhatikan agar tampilan tak hanya menarik tapi juga sesuai dengan porsinya dan pastinya sesuai dengan konsep modifikasi itu sendiri. Modifikasi Daihatsu Terios Elegant LookModifikasi Daihatsu Terios elegant look sepertinya jarang dilakukan oleh pemilik Terios.

Daihatsu Terios TX 2007 Ciyus Ini 4x4

Awal mulanya, ide pria asal Jogjakarta untuk memodifikasi Terios keluaran 2007 yang dipakai istrinya ini sudah sejak lama. Akhirnya pria penggila kendaraan 4WD ini mulai tanya-tanya lewat mailing list. Satu set gardan, transfer case berikut sepasang disc brake depan berikut dudukannya eks mobil Perodua Nautica 4WD yang merupakan Terios yang dipasarkan oleh Perodua asal Malaysia. Taufiq beranggapan akan lebih mudah pemasangannya karena antara Terios dan Nautica memiliki kesamaan fisik, hanya saja Nautica memiliki wheelbase sedikit lebih pendek. Dengan sistem 4WD permanent (full time) bawaan Nautica ini, pri kelahiran 1976 ini pun bisa beroff-road ria bersama sang istri tercinta.

Prev Post

Cicilan Mobil Mazda Cx 3

Next Post

Ganti Lambang Honda Brio Satya

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply