Contoh, ada varian yang diimbuhi 'Deluxe', dan membuat Terios seolah memiliki varian yang sangat beragam. Kini, Daihatsu Terios sudah dilengkapi dengan fitur pemati-nyala mesin otomatis saat kendaraan diam. Varian Daihatsu TeriosAda 9 varian yang tersedia dari Terios: X M/T, X M/T Deluxe, X A/T Deluxe, R M/T, R M/T Deluxe, R A/T, R MT Custom, R A/T Deluxe dan R AT Custom. Fitur Daihatsu TeriosDaftar fitur Terios mencakup Central Locking, Power Door Locks, Anti Theft Device dan Engine Immobilizer dalam hal keamanan. Pesaing Daihatsu TeriosPesaing Terios adalah: Citroen C3, Toyota Rush, Mitsubishi Xpander, Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia.
Variannya cukup banyak dengan harga yang terjangkau dan mesin yang bertenaga. Harga Daihatsu Terios dimulai dari Rp211 jutaan untuk model entry level Daihatsu Terios X M/T dan Rp264 jutaan bagi varian tertinggi Daihatsu Terios R A/T Deluxe. DIbuat jauh lebih awal dari Rush, Daihatsu Terios sendiri mulai diproduksi pada tahun 1997 untuk menggantikan Daihatsu Rocky. Dikenal juga dengan nama Daihatsu Taruna hingga 2006, Daihatsu Terios yang disebut SUV Segmen C ini dirakit di pabrik Daihatsu di Sunter, Jakarta Utara dan Karawang, Jawa Barat. Dan pada akhirnya, Daihatsu Terios dan Toyota Rush mendapatkan generasi terbaru pada 23 November 2017.
Pembaruan yang dilakukan oleh pihak Daihatsu pada Terios terbaru ini bertujuan agar bisa bersaing dengan para kompetitornya di segmen SUV. Perkembangan Daihatsu Terios 2021Rush dan Terios dikembangkan oleh enginer dan desainer asal Indonesia dan Jepang. Dimensi Daihatsu Terios 2021Untuk Daihatsu Terios terbaru ini, telah mengusung ukuran dimensi yang lebih lapang. Eksterior Daihatsu Terios 2021Eksterior Daihatsu Terios terbaru turut mendapatkan penyegaran serta menjadi bagian penting dan menarik untuk dibahas. Fitur Daihatsu Terios 2021Untuk bagian fitur-fitur pada Daihatsu Terios 2021, pihak Daihatsu telah menyematkan berbagai fitur yang lengkap dan mumpuni, khususnya fitur keselamatannya.
Beli Mobil Bekas Daihatsu Terios Transmisi Matik, Keluaran 2018 Harga Mulai Rp 170 JutaSelasa, 1 September 2020 | 22:17 WIBOtofemale.id - Daihatsu punya produk SUV yang cocok buat perkotaan. Baca Juga: Boyong Suzuki Karimun Wagon R Sekarang, Mumpung Lagi Banyak DiskonBagaimana dengan harga seken Daihatsu Terios transmi matik? Bocoran dari Otoseken.id, Daihatsu Terios keluaran 2018 yang matik harga paling mahal Rp 215 juta (R A/T Deluxe). Selanjutnya ada R A/T Rp Rp 190 juta dan X A/T Rp 170 juta. Penyebabnya sebenarnya simpel, mulai dari karet moulding yang tidak rapat, hingga ada lubang kecil yang tidak terlihat.
Otomotifnet - Kepengin punya SUV seken, Daihatsu Terios bisa dijadikan pilihan. Daihatsu Terios punya tujuh penumpang, dan sangat cocok untuk mobil keluarga. Untungnya di bursa mobil bekas, mobil ini masih cukup diminati melihat populasinya yang kerap tersedia di beberapa showroom mobkas. Daihatsu Terios bermesin 1.500 cc, berdaya 109 dk ada yang tipe transmisi manual dan juga matik. Silakan disimak daftar harga Daihatsu Terios yang berhasil dirangkum:
Daihatsu Terios seken tahun 2008 bisa jadi pilihan. Harga segitu untuk Terios 2008 tipe TS M/T, tepatnya Rp 82 juta. Karena harganya murah, Daihatsu Terios seken banyak peminatnya di pasaran. Mobil Daihatsu Terios bermasin 1.500 cc, berdaya 109 dk ada yang tipe transmisi manual dan juga matik. Silakan disimak daftar harga Daihatsu Terios yang berhasil Otoseken.id rangkum:
Harga Terios Bekas di CintamobilHarga Terios 2017 bekas berbeda-beda tergantung dengan kondisi dan perawatan mobilnya. Di situs Cintamobil harga Daihatsu Terios 2017 bekas dijual mulai dari Rp 120 jutaan untuk varian termurah. Selain Daihatsu Terios 2017 bekas, berikut adalah harga Daihatsu Terios bekas lainnya di situs CintamobilSekilas Pandang Daihatsu Terios 2017 di IndonesiaDaihatsu Terios 2017 merupakan versi terakhir dari Daihatsu Terios generasi pertama. Daihatsu Terios 2017 terbagi menjadi dua varian utama yakni tipe X dan R yang kemudian dibagi menjadi New Terios X, New Terios X-Extra, New Terios R, New Terios R Custom, dan New Terios R Adventure. Untuk harga Terios 2017 bekas sendiri berada di kisaran angka Rp 120 jutaan - Rp 180 jutaan.
Otoseken.id - Daihatsu All New Terios 2018 cocok banget buat yang lagi ingin meminang LSUV murah tahun muda. Peminat mobil Daihatsu All New Terios kebanyakan cari tipe matik. Baca Juga: Daftar Terbaru Daihatsu Xenia 2009 Juni 2020, Modal Rp 60 Juta Dapat VVT-iMobil Daihatsu Terios bermasin 1.500 cc, berdaya 109 dk ada yang tipe transmisi manual dan juga matik. Harga Daihatsu All New Terios sendiri cukup variatif untuk yang berusia lebih muda, bergantung pada varian dan pilihan transmisinya. Silakan disimak daftar harga Daihatsu Terios yang berhasil Otoseken.id rangkum:Baca Juga: Harga Spare Parts Fast Moving Daihatsu Terios, Oli transmisi Hanya Rp 65 RibuBerikut daftar harga Daihatsu Terios atau bisa klik disiniVarian Tahun Spesifikasi Harga R A/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 190 juta R Deluxe A/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 215 juta R Deluxe M/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 203 juta R M/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 205 juta X A/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 170 juta X M/T 2018 1.500 cc, 103 dk Rp 160 jutaPenyakit Daihatsu Terios Seken, Waspadai Plafon di Musim Hujan, Ini Solusinya
Daihatsu Terios tahun 2015Rp. 170.000.000Kondisi: BARUKilometer: 60.000 kmTahun produksi: 2015Bahan bakar: BensinTransmisi: AutomaticWarna: PutihLokasi: JakartaMobil ini sudah TIDAK TERSEDIA, iklan sudah NON-AKTIFFS : TERIOS R ADV. 2015 MATIC TIPE PALING TINGGI DIKELASNYA- Milik Pribadi/Pakaian sendiri- Pajak sampai September 2018- KM 60rb (ASLI bukan putaran)- Service record Daihatsu- Buku service + manual lengkap- Full orisinil, body mulus 99%- Tidak ada PR dijamin tinggal pakai- Harga Cash bukan jebakan kreditNOTE : BARU SERVICE RUTIN DAIHATSU KM 60 RB SENILAI 1,4JT MINGGU KEMARIN...(GANTI OLI-OLI, BUSI, MINYAK REM, FILTER, TUNE UP, DLL)HARGA : 170 JT (NEGO DI RUMAH)HP : 085892990662/087822156638Iklan ini terakhir aktif tanggal: 3 Mei 2018
Copyright By@PinterMekanik - 2025