Interior Daihatsu Sigra X
05-03-2022

Interior Daihatsu Sigra X

By Diane Russell
  • 72

Tipe ini merupakan pilihan terbawah dengan mesin berkonfigurasi 1,2 liter dan 6 opsi warna. Namun, perangkat penerangannya tak didukung fog lamp. Ada Average Fuel Consumption (AVG), Range Meter (RANGE), Trip Mete atau Odo Meter (Trip A/B), kapasitas bahan bakar dan jam. Tak ketinggalan, seluruh penumpang dapat tetap terkoneksi dengan smartphone-nya, karena power outlet disediakan pada baris pertama dan kedua. Sayangnya, tak seperti model bertransmisi otomatis konvensional, varian ini tidak memiliki ABS (anti-lock braking system).

Review New Daihatsu Sigra 1 2 X A

Simak ulasan kami mengenai New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019Apalagi, harga jual New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 lebih mahal sekitar Rp 5,5 juta bila dibandingkan dengan Sigra X "biasa". Beda harga antara New Sigra X Deluxe dengan New Sigra X "biasa" adalah Rp 5,5 jutaReview New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 - Kalau boleh jujur sebenarnya kami agak bingung mengapa pihak Daihatsu masih memasarkan Daihatsu Sigra tipe X dan tipe X Deluxe. Sigra tipe X versi Deluxe ini hanya berbeda 3 item saja dari tipe X "biasa"Eksterior Daihatsu Sigra 2019 Review New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 : Tampilan Depan Tampilan depan New Sigra tipe X Deluxe ini tak ubahnya dengan tipe dibawahnya Dari depan, secara umum tak ada perbedaan apapun pada eksterior depan mobil New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 ini dengan tipe dibawahnya seperti X biasa maupun Sigra tipe M yang juga pernah kami ulas. Review New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 : Tampilan Samping Pada tampilan samping inilah yang punya 3 pembeda dibandingkan dengan tipe X tanpa Deluxe Lanjut ke sisi eksterior samping mobil New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 ini, pada bagian samping inilah Sigra X Deluxe memiliki pembeda dengan Sigra X non Deluxe. 5 Kelebihan Daihatsu Sigra yang Layak Dipertimbangan untuk Dipakai MudikFitur Daihatsu Sigra 2019 Review New Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe A/T 2019 : Multi Information Display Multi Information Display di Sigra ini dapat memberikan beragam informasi penting PT Astra Daihatsu Motor menyematkan Multi Information Display (MID) pada mobil ini.

Daihatsu Sigra 2022 Harga OTR Promo Maret Spesifikasi Review

Harga Daihatsu Sigra mulai dari Rp 123,15 Juta, Cek Promo terbaik hari ini 5 Maret 2022, dengan DP mulai dari Rp 17,88 Juta, Angsuran Rp 2,87 Juta (60x). Daihatsu Sigra mengalami perubahan (facelift) jelang akhir 2019 lalu. Selain itu, ruang penyimpanan ditambahkan di beberapa tempat seperti bawah jok penumpang depan, dan belakang sandaran kursi. Fitur Hiburan & komunikasi termasuk Radio AM/FM, Sambungan Bluetooth, Soket USB, Pemutar CD, Speaker depan, Speaker belakang dan Audio 2DIN. Pesaing Daihatsu SigraPesaing Sigra adalah: Toyota Calya, Daihatsu Ayla, Toyota Avanza, DFSK Supercab dan Wuling Formo.

Spesifikasi dan Fitur Lengkap Daihatsu Sigra 2017

Daihatsu Sigra dihadirkan dalam beberapa varian, yaitu Sigra tipe D, Sigra tipe M, Sigra tipe X, Sigra tipe X Deluxe, Sigra tipe R dan Sigra tipe R Deluxe. Rajamobil akan mengulas, spesifikasi dan fitur apa saja yang dihadirkan ke dalam Daihatsu Sigra? Sedangkan radius putar minimum dari Daihatsu Sigra ini mencapai 4.5 m dan dimensi bagasi yang dimiliki Daihatsu Sigra mencapai 263 liter, bagasi yang cukup luas untuk menampung barang bawaan anda. MesinDaihatsu Sigra mengusung 2 tipe mesin dengan varian yang berbeda, untuk mesin dengan kapasitas 998 cc terdapat pada Sigra tipe D dan M sedangkan mesin dengan kapasitas 1.197 cc terdapat pada Sigra tipe X dan tipe R. Untuk masing-masing variannya sendiri juga terbagi, seperti tipe X dan tipe X Deluxe selain itu juga terdapat pada tipe R dan R Deluxe. Jika Anda tertarik dengan Daihatsu Sigra, bisa langsung hubungi ke sini untuk mendapatkan penawaran dan harga terbaiknya.

Review Spesifikasi Daihatsu Sigra 2018 Lengkap Meski LCGC

Spesifikasi Daihatsu Sigra 2018 (Dimensi)Daihatsu Sigra bersama kembarannya Toyota Calya bisa dibilang sebagai mobil LCGC yang memiliki dimensi terbesar dibandingkan yang lain. Interior Daihatsu Sigra 2018Setelah membahas tuntas bagian eksterior, kini sektor interior Daihatsu Sigra menjadi sorotan. Spesfikasi Daihatsu Sigra 2018 (Mesin)Seperti yang sudah dijelaskan secara singkat tadi di atas, Daihatsu Sigra tersedia dalam dua tipe kapasitas mesin. Harga Daihatsu Sigra 2018Daihatsu Sigra tahun 2018, kini tersedia dalam 10 varian secara keseluruhan. Jika ingin tahu merk Daihatsu terbaru ada di sini:https://www.carmudi.id/mobilbaru/merek/daihatsu/Daftar Harga Daihatsu Sigra 2018Lengkapnya klik link ini Spesifikasi lengkap Daihatsu Sigra 2018.

Prev Post

Jual Oli Mesin Honda Jazz

Next Post

Perawatan Mobil Xenia Li

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply