Kompresi Mesin Daihatsu Rocky
07-09-2022

Kompresi Mesin Daihatsu Rocky

By Penelope Hart
  • 341

GridOto - Mesin kompresi tinggi, Daihatsu Rocky 1.2L bisa pakai BBM RON segini. Mesin WA-VE 1.200 cc 3 silinder Daihatsu Rocky 1.2L memiliki kompresi mesin sebesar 12,8:1. Tergolong tinggi, kompresi mesin Daihatsu perlu sokongan BBM dengan RON yang tepat untuk menjaga performa pembakaran. BBM dengan oktan 92 paling idealBaca Juga: Benar-benar Baru, Ini Beda Mesin Daihatsu Rocky 1.2L dengan Sigra 1.2"Angka RON semakin tinggi berarti bahan bakar semakin sulit terbakar, suhu titik pengapiannya tinggi," imbuhnya. Namun, Anjar tidak menampik bahwa mobil ini masih aman jika menenggak bensin dengan RON lebih rendah seperti RON 90.

Meski Daihatsu Rocky 1 2L Punya Mesin Kompresi Tinggi Boleh Pakai BBM RON Segini

Jip.id - Mesin WA-VE 1.200 cc 3 silinder Daihatsu Rocky 1.2L memiliki kompresi mesin sebesar 12,8:1. Tergolong tinggi, kompresi mesin Daihatsu perlu sokongan BBM dengan RON yang tepat untuk menjaga performa pembakaran. Anjar Rosjadi, Marketing Product Planning Division Head PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengatakan Rocky 1.2L sudah direkomendasikan pabrikan menggunakan bensin RON 92 atau di atasnya. "Semakin tinggi kompresi, butuh bensin yang lebih sulit terbakar," tuturnya. Meski begitu, pemakaian bensin RON lebih rendah dari rekomendasi tidak dianjurkan untuk jangka panjang.

Apa BBM yang Tepat Untuk Duet Daihatsu Rocky dan Toyota Raize

GridOto – Tak sedikit penggemar SUV penasaran dengan Daihatsu Rocky dan Toyota Raize, termasuk apa BBM yang tepat untuk spesifikasi mesinnya? Rocky dan Raize punya 2 pilihan mesin, yakni 998 cc (1.000 cc) turbo berkode 1KR-VET dan 1.198 cc (1.200 cc) berkode WA-VE. Mesin 1KR-VET dipakai oleh Rocky 1.0 dan Raize 1.0, sementara mesin WA-VE digunakan oleh Rocky 1.2 dan Raize 1.2. Untuk Rocky 1.2 dan Raize 1.2, kompresi mesinnya 12,8:1. Aris Dwinanto, Workshop Head Astra Daihatsu Cibubur mengatakan semakin tinggi oktan BBM-nya semakin baik, dan minimal di RON 92.

Bawa Toyota Raize dan Daihatsu Rocky ke Pom Bensin Anjuran Isi BBM Ini

Otomotifnet - Jika bawa Toyota Raize dan Daihatsu Rocky ke pom bensin, BBM jenis apa yang dianjurkan pabrikan? Melihat spesifikasi dua mesinnya, yakni 998 cc (1.000 cc) turbo berkode 1KR-VET dan 1.198 cc (1.200 cc) berkode WA-VE. Mesin 1KR-VET dipakai oleh Rocky 1.0 dan Raize 1.0, sementara mesin WA-VE digunakan oleh Rocky 1.2 dan Raize 1.2. Sementara mesin 1KR-VET pada Rocky 1.0 dan Raize 1.0 kompresinya cukup rendah yakni 9,5:1. Untuk Rocky 1.2 dan Raize 1.2, kompresi mesinnya 12,8:1.

Bikers Bisa Simak Efek Pertalite Dipakai di Mobil dengan Mesin Kompresi Tinggi

MOTOR Plus-Online - Ternyata ini efek Pertalite dipakai di mobil dengan mesin kompresi tinggi, bikers juga bisa simak nih! Bikers yang juga memiliki mobil bisa simak penjelasan soal BBM jenis Pertalite ini. Kalau brother memiliki mobil dengan mesin kompresi tinggi lalu sengaja diisi bensin Pertalite, kira-kira apa efeknya? Tidak hanya motor, beberapa bikers yang memiliki mobil juga pasti bertanya apakah bensin Pertalite cocok dipakai di mobil. Lalu aman enggak ya memakai bensin Pertalite di mobil yang punya mesin berkompresi tinggi?

5 Fakta Menarik Daihatsu Rocky 1 2L Ternyata Lebih Lincah Lho

Besok (17/6) disinyalir PT Astra Daihatsu Motor akan meluncurkan Daihatsu Rocky 1.2L, ada 5 fakta menarik mengenai varian ini bahkan ia bisa lebih lincah lho! Besok (17/6) hari Kamis, disinyalir PT Astra Daihatsu Motor (ADM) akan meluncurkan Daihatsu Rocky varian bermesin 1.200 cc naturally aspirated. Tim Cintamobil menemukan 5 fakta menarik mengenai Daihatsu Rocky 1.2LNah, kami menemukan setidaknya ada 5 fakta menarik mengenai Daihatsu Rocky varian 1.2L ini. Sebab radius putar minimum Rocky 1.2L lebih baik 0,2 meter dibandingkan Rocky bermesin turbo. Rasio Gear Daihatsu Rocky 1.2L Sedikit BerbedaUntuk Rocky 1.2L bertransmisi manual, jumlah rasionya tetap sama dengan varian turbo, yakni manual 5-percepatan dengan pola perpindahan gigi model H-pattern.

Tak Hanya Dual VVT i Inilah Canggihnya Mesin Daihatsu Rocky 1 2L

Mesin berkode WA-VE yang ada di balik bonnet Daihatsu Rocky 1.2L tak hanya mengandalkan teknologi Dual VVT-i saja, tapi juga ada sederet kecanggihan lainnyaDaihatsu Rocky 1.2L menggunakan mesin yang berbeda dengan unit berkubikasi 1.200 cc (1.2) lainnya yang sebelumnya diproduksi oleh Daihatsu. Sekadar informasi, piston yang digunakan di mesin Daihatsu Rocky 1.2L ini tetep menggunakan 3 ring, termasuk ring oli. Bahkan mesin WA-VE ini masih lebih ringan sekitar 5 kilogram dari mesin 1KR-VET yang ada di balik kap mesin Daihatsu Rocky Turbo. Kompresi Tinggi Bisa Pakai BBM Oktan RendahSecara spesifikasi, mesin Daihatsu Rocky 1.2L naturally aspirated ini memang total baru. Dengan kapasitas mesin yang sama namun mesin berkompresi tinggi, bisa dapet power lebih besar (dengan bahan bakar yang sesuai).

Prev Post

Mobil Wuling Listrik Harga

Next Post

Kekurangan Dan Kelebihan Daihatsu Taruna Csx Tahun 2000

Artikel Trending

Leave a Reply