Mesin Daihatsu Xenia
13-03-2022

Mesin Daihatsu Xenia

By Adam Fraser
  • 25

TEMPO.CO, Tangerang- PT Astra Daihatsu Motor (ADM) dalam peluncuran Grand New Daihatsu Xenia di Astra BIZ Centre BSD mengatakan bahwa pihaknya menghadirkan dua tipe yakni Grand New Xenia 1.500 cc dan 1.300 cc. Baca: Daihatsu Luncurkan Grand New Xenia Makin Sporty, Pakai Mesin 1,5LMenurut Amelia, harga yang ditawarkan untuk Grand New Xenia ini dari Rp 183,350 juta sampai Rp 228,950 juta. Saat ditanyakan mesin Daihatsu Grand New Xenia 1.500 cc ini sama dengan Toyota New Avanza, Amelia mengatakan tidak apa- apa yang membedakan Toyota New Avanza dengan Grand New Xenia berada di fiturnya. Daihatsu Grand New Xenia ini mesinnya juga sudah Euro 4," tambahnya. Baca: Inden Avanza dan Xenia 2019 Mulai Dibuka, Booking Cukup Rp 5 JutaSebelumnya setelah ditunggu kehadirannya, Daihatsu resmi meluncurkan Grand New Xenia untuk menjawab tingginya animo masyarakat terhadap produl MPV yang handal.

Daihatsu Xenia 2022 Harga OTR Promo Maret Spesifikasi Review

Harga Daihatsu Xenia mulai dari Rp 202,60 Juta, Cek Promo terbaik hari ini 13 Maret 2022, dengan DP mulai dari Rp 18,28 Juta, Angsuran Rp 4,02 Juta (60x). Daihatsu membuka selubung All New Daihatsu Xenia, dan perbedaannya bagaikan langit dan bumi dengan yang lama. Kami sempat mencobanya dan sekali lagi, Daihatsu Xenia punya pembaharuan yang total. Varian Daihatsu XeniaAda 8 varian yang tersedia dari Xenia: 1.3 M MT, 1.3 X MT, 1.3 R MT, 1.3 X CVT, 1.3 R CVT, 1.5 R MT, 1.5 R CVT dan 1.5 R CVT ASA. Pesaing Daihatsu XeniaPesaing Xenia adalah: Toyota Avanza, Mitsubishi Xpander 2022, Honda Mobilio, Wuling Cortez dan DFSK Supercab.

Alasan Daihatsu Xenia Tak Pakai Mesin 1 000 CC Lagi

Jika Toyota Avanza dibekali dengan dua pilihan mesin yakni tipe bensin dengan kapasitas 1.300 cc dan 1.500 cc, Daihatsu Xenia hanya tersedia pilihan mesin bensin dengan kapasitas 1.300 cc saja. Rupanya, mesin 1.000 cc ini tak lagi hadir di jajaran varian Daihatsu Xenia. Semua Daihatsu Xenia ditenagai oleh mesin 1.300 cc,” papar Amelia Chandra selaku Direktur Pemasaran PT Astra Daihatsu Motor ketika diwawancarai di Jakarta Selatan (8/12). “Karena adanya Daihatsu Sigra yang tersedia mesin 1.000 cc. Saat ini, Daihatsu Xenia ditenagai oleh mesin 1.300 cc yang juga digunakan oleh saudara kembarnya, Toyota Avanza.

Grand New Xenia Punya Mesin 1 500 Cc Lampaui Versi 1 3 R Sporty

Istimewanya, versi terbaru kali ini PT Astra Daihatsu Motor menambahkan satu varian mesin yakni 1.500 cc. Menurut Amelia Tjandra, Direktur Marketing PT Astra-Daihatsu Motor, alasan penambahan varian mesin 1.500 cc sebagai pilihan konsumen yang ingin naik kelas. "Kami mendengar permintaan konsumen yang ingin Xenia memiliki mesin yang lebih tinggi. Jadi, kami menyiapkan varian 1.500 cc untuk konsumen yang ingin naik kelas," ujar Amelia. (Baca Juga : Harga Daihatsu Great New Xenia Enggak Naik, Kini Ada Varian 1.500 Cc )Ia menjelaskan, dapur pacu 1.500 cc ini memiliki kode mesin 2NR-VE, mesin yang sama seperti Toyota Veloz, Toyota Rush, dan Daihatsu Terios.

Barangnya Sama Ini 5 Alasan Kenapa Mending Beli Daihatsu Xenia Daripada Toyota Avanza

Harga Daihatsu Xenia Lebih MurahBila harga menjadi pertimbangan utama saat membeli mhobil MPV, maka Daihatsu Xenia mempunyai keunggulan dari Toyota Avanza. Harga Daihatsu Xenia lebih murah dibandingkan Toyota AvanzaSementara harga Toyota Avanza untuk varian terendahnya mencapai Rp 194,2 juta. Daihatsu Xenia Lebih Banyak VarianAda banyak pilihan varian pada Daihatsu XeniaTidak banyak merek mobil yang menyediakan pilihan bervariasi. Desain Daihatsu Xenia Lebih MewahAksen krom pada bagian grill membuat Daihatsu Xenia terlihat lebih mewahPada interior, Daihatsu Xenia dan Toyota Avanza mempunyai desain yang sama. Fitur Daihatsu Xenia Juga LengkapFitur Daihatsu Xenia cukup lengkap untuk sebuah MPVMeski punya harga lebih murah, bukan berarti Daihatsu Xenia miskin fitur.

Oli Mesin Buat Daihatsu Xenia Baru Disarankan Pakai Viskositas Segini

GridOto - Oli mesin buat Daihatsu Xenia baru disarankan pakai viskositas segini. Penggantian oli mesin Daihatsu Xenia baru secara berkala mendukung pelumasan komponen saat mesin bekerja. Ganti oli mesin Daihatsu Xenia baru secara berkala juga perlu didukung jenis oli yang tepat. Radityo Herdianto / GridOto Oli Mesin Mobil Daihatsu Genuine Oil 0W-20 Fully SyntheticBaca Juga: Dari Sini Asal Oli Mesin Mobil Berubah Warna Hitam Setelah Dipakai"Kerapatan celah komponen mesin butuh oli encer agar percepatan pelumasan lebih baik," terusnya. Jadi saat mesin dinyalakan, pelumasan oli bisa cepat menyeluruh ke komponen mesin.

Daihatsu Xenia 1 0 Li Power Steering Lari 80 km jam Mesin Sudah Meraung

Otoseken.id - Daihatsu Xenia memilki kembarannya yakni Toyota Avanza, tapi pada pertama kali meluncur di tahun 2004, Xania belum dilengkapi power steering. Jika kita kembali lagi ke 2004 lalu, Xenia-Avanza ada beberapa perbedaan pada bagian mesin, varian paling ekonomis dimiliki oleh Xenia dengan kapasitas mesin 1.000 cc. Walaupun hanya berkapasitas mesin 1.000 cc, tapi Daihatsu Xenia merupakan mobil keluarga atau Low MPV dengan kapasitas 7 penumpang. Karena merupakan varian paling standar dan ekonomis, pada saat awal mula diluncurkan, Daihatsu Xenia Li belum memiliki fitur power steering. Dok.OTOMOTIF Daihatsu Xenia Li 1.0Baca Juga: Awal Mula Kehadiran Daihatsu Xenia, Dijuluki 'Power Sepiring'Satu tahun berikutnya atau pada 2005, Daihatsu Xenia 1.0 Li langsung dipersenjatai power steering, tachometer, wiper belakang dan audio yang hadir sebagai standar.

Daihatsu Xenia Terbaru Meluncur di GIIAS 2021 Desain dan Mesin Berubah Total

ALL NEW XENIA 1.3 R MT Rp 204.000.0005. ALL NEW XENIA 1.3 R CVT Rp 219.300,0007. ALL NEW XENIA 1.5 R MT Rp 221.000.0009. ALL NEW XENIA 1.5 R CVT Rp 233.700.00011. ALL NEW XENIA 1.5 R CVT ASA Rp 242.400.000Editor : Dani M Dahwilani

Prev Post

Modif Mobil Yaris 2008

Next Post

Mobil Wuling Buatan China

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply