Spesifikasi Mesin Terios Tahun 2015
28-10-2024

Spesifikasi Mesin Terios Tahun 2015

By Blake Hemmings
  • 0

Baca terus untuk mengetahui tentang "Spesifikasi Dan Harga Daihatsu Terios Tahun 2015 Semua Tipe" dengan Mobilmo. Mobil Daihatsu Terios 2015 mempunyai dua tipe yaitu Tipe TX dan tipe TS. Dan berikut ini kami berikan daftar harga Daihatsu Terios 2015 semua varian. >>> Lihat lebih banyak: Spesifikasi Mobil Daihatsu Xenia R Deluxe 2014 : MPV Nyaman Untuk Jadi Kendaraan KeluargaDaftar harga Daihatsu Terios Tahun 2015 semua tipeTipe Harga Daihatsu Terios Baru TERIOS AIRBAG TS 186.000.000 TERIOS AIRBAG TS PLUS EXTRA 192.500.000 TERIOS AIRBAG TS AT 196.800.000 TERIOS AIRBAG TS AT PLUS EXTRA 203.350.000 TERIOS AIRBAG TX 216.700.000 TERIOS AIRBAG TX ADVENTURE 224.400.000 TERIOS AIRBAG TX AT 230.800.000 TERIOS AIRBAG TX AT ADVENTURE 238.300.000 TERIOS X MT 186.900.000 TERIOS X MT EXTRA 197.200.000 TERIOS X AT EXTRA 208.050.000 TERIOS R MT 219.100.000 TERIOS R MT ADVENTURE 229.300.000 TERIOS R AT 233.200.000 TERIOS R AT ADVENTURE 243.200.000Hal yang membuat harga Daihatsu Terios 2015 berbeda disetiap variannya adalah adanya desain serta spesifikasi yang berbeda pula. Itulah ulasan atau review spesifikasi serta daftar harga Daihatsu Terios keluaran tahun 2015 untuk semua tipe.

Rekomendasi Oli Terbaik untuk Mobil Daihatsu Terios

Anda mungkin tidak asing lagi dengan berbagai kode oli yang sering tertulis lebar di depan kemasan seperti 0W–20, 5W–30, 10W–40, dan lainnya. Rekomendasi Oli Terbaik Untuk Mobil TeriosMesin mobil Terios membutuhkan oli dengan spesifikasi 5W – 30, 10W – 30, atau 10W – 40. Berikut ini beberapa rekomendasi oli dengan spesifikasi 0W-20, 5W–30, dan 10W – 40 terbaik yang bisa anda jadikan alternatif selain oli yang sudah anda pakai selama ini. Berikut ini Cakra Motor 11 bakalan kasih tahu kamu rekomendasi oli mesin untuk mobil Terios berdasarkan viskositasnya:Oli Mesin Daihatsu Terios 5W-30Buat Daihatsu Terios dengan umur 5 – 10 tahun atau odometer 50.000-100.000KM, Bosque bisa membeli atau menggunakan oli dengan tingkat kekentatal 5W-30. Rekomendasi Oli Daihatsu Terios Berdasarkan Tahun dan TipenyaVarian / Model Tipe Kapasitas Mesin (cc) Transmisi Tahun Oli Mesin Terios TS 1,500 MT 2006 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 MT 2006 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 AT 2006 5W-30, 10W-40 Terios TS 1,500 MT 2007 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 MT 2007 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 AT 2007 5W-30, 10W-40 Terios TS 1,500 MT 2008 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 MT 2008 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 AT 2008 5W-30, 10W-40 Terios TS 1,500 MT 2009 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 MT 2009 5W-30, 10W-40 Terios TX 1,500 AT 2009 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 MT 2010 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 AT 2010 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 MT 2010 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 AT 2010 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 MT 2011 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 AT 2011 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 MT 2011 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 AT 2011 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 MT 2012 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 AT 2012 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 MT 2012 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 AT 2012 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 MT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TS 1,500 AT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 MT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift TX 1,500 AT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TS 1,500 MT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TS 1,500 AT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TX 1,500 MT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TX 1,500 AT 2013 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TS 1,500 MT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TS 1,500 AT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TX 1,500 MT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 2 TX 1,500 AT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 MT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 AT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 MT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 AT 2014 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 MT 2015 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 AT 2015 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 MT 2015 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 AT 2015 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 MT 2016 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 AT 2016 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 MT 2016 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 AT 2016 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 MT 2017 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TS 1,500 AT 2017 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 MT 2017 5W-30, 10W-40 Terios Facelift 3 TX 1,500 AT 2017 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X IDS 1,500 MT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 MT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 AT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 MT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 MT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 AT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 AT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 MT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 AT 2017 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X IDS 1,500 MT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 MT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 AT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 MT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 MT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 AT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 AT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 MT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 AT 2018 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X IDS 1,500 MT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 MT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 AT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 MT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 MT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 AT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R DLX IDS 1,500 AT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 MT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R Custom IDS 1,500 AT 2019 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X IDS 1,500 MT 2020 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 MT 2020 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 X DLX IDS 1,500 AT 2020 0W-20, 5W-30, 10W-40 Terios Gen 2 R IDS 1,500 MT

Daihatsu All New Terios LSUV yang Lebih Nyaman dan Seru

Mengusung tagline “Refl-Action of You”, Daihatsu All New Terios menawarkan petualangan yang lebih nyaman dan seru. Artikel ini akan mengulas All New Terios 2023 dari sisi spesifikasi, desain, dan fitur, termasuk pembaruan apa saja yang Daihatsu hadirkan di New Terios 2023. New Terios memiliki 3 varian: X, R, dan R Custom yang dibedakan berdasarkan tambahan fitur dan tingkat kenyamanannya. Desain InteriorAda beberapa pembaruan pada interior New Terios 2023 yang membuatnya lebih nyaman dan seru. Hal ini berkat penggunaan material leather dan soft pad eksklusif serta stitch merah yang membuat interior New Terios lebih terasa berkelas.

Daftar Harga Mobil Terios Bekas Murah Mulai 100 Jutaan

Berita Daftar Harga Mobil Terios Bekas Murah, Mulai 100 JutaanDaftar Harga Mobil Terios Bekas Murah, Mulai 100 Jutaansumber: tokoaki.idMobil SUV menjadi salah satu jenis mobil yang disukai oleh banyak orang. Harga Mobil Terios Bekassumber: blog.tribunjualbeliTipe Mobil Transmisi Tahun Harga Mobil Terios Bekas Daihatsu Terios bekas tipe TX 1.5L Manual 2011 Rp 120 juta Daihatsu Terios bekas tipe TS Extra 1.5L Manual 2012 Rp 110 juta Daihatsu Terios bekas tipe R Adventure 1.5L Manual 2014 Rp 145 juta Daihatsu Terios Bekas tipe X Extra 1.5L Manual 2015 Rp 135 juta Daihatsu Terios bekas tipe R Automatic 2017 Rp 175 juta Daihatsu Terios bekas tipe R Manual 2018 Rp 200 juta Daihatsu Terios bekas tipe R Deluxe Manual 2020 Rp 210 juta Daihatsu Terios bekas tipe X Deluxe Automatic 2021 Rp 220 jutaHarga yang tertera di atas bisa jadi berbeda dengan mobil yang akan kalian temui ya, sobat setir. Daihatsu Terios Generasi Pertama (tahun 2006 - 2016)sumber: carvaganzaMobil Daihatsu Terios pertama kali mulai diperkenalkan ke masyarakat luas pada bulan Desember 2006. Pilih Mobil Terios Bekas Sesuai KebutuhanUntuk menentukan pilihan mobil Terios bekas mana yang akan kamu beli, sobat setir dapat menentukannya dengan memilih mobil Terios bekas berdasarkan budget kamu. Beli Mobil Bekas dengan PromoJika sobat setir ingin mendapatkan harga mobil Terios bekas yang terjangkau, kamu bisa membelinya di tempat jual beli mobil bekas dengan promo.

Spesifikasi Daihatsu Terios Buat Petualang

--Sejak Daihatsu Terios meluncur di Indonesia 17 tahun lalu, kini sudah ada lebih dari 300 ribu pemiliknya. Ada banyak sebab mengapa orang sebanyak itu memilih Terios, salah satunya adalah punya spesifikasi andalan buat berpetualang. Sedari awal Terios punya spektrum spesifikasi yang sebagian arahnya buat utilitas aktivitas luar ruang. Terios meluncur pada 2007 lalu pada 2012 Astra Daihatsu Motor (ADM) mulai mengajak mobil ini jalan-jalan keliling Indonesia melalui program Daihatsu Terios 7 Wonders. Tahun ini rencananya Daihatsu Terios 7 Wonders bakal mengunjungi dua destinasi Rinjani-Lombok dan Ternate-Halmahera.

12 Rekomendasi Mobil Bekas 70 Jutaan Berkualitas 2024

12 Rekomendasi Mobil Bekas 70 Jutaan Berkualitas 2024Mencari mobil bekas dengan biaya terbatas bisa menjadi tantangan tersendiri. Namun, dengan perkembangan pasar mobil bekas yang makin pesat, Anda masih bisa menemukan pilihan mobil bekas harga sekitar Rp 70 jutaan. Baca Juga: Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah 200 Juta Terbaik12 Rekomendasi Mobil Bekas 70 Jutaan Berkualitas 2024Di bawah ini adalah 12 rekomendasi mobil bekas 70 jutaan yang bisa menjadi pilihan mobil pertama Anda, maupun menjadi kendaraan alternatif untuk mengganti mobil Anda yang lama. Nissan Grand Livina 1.5Nissan Grand Livina 1.5 merupakan salah satu pilihan mobil bekas yang layak dipertimbangkan, terutama bagi Anda yang mencari mobil bekas harga Rp 70 jutaan. Baca Juga: Rekomendasi Mobil Bekas yang Nyaman, Aman, dan IritDalam dunia otomotif, memiliki mobil bekas dengan biaya sekitar 70 jutaan bisa menjadi pilihan yang cerdas bagi banyak orang.

Panduan Membeli Toyota Rush dan Daihatsu Terios Bekas

Sejak diperkenalkan pada 2007 silam, duo Toyota Rush dan Daihatsu Terios langsung mengisi celah kosong di segmen SUV kecil. Bagi Toyota, Rush merupakan pemain pertama di kelas LSUV, beda dengan Daihatsu yang sebelumnya hadir dengan Taruna. Sedangkan pada Toyota dijajakan dengan dua trim level yakni G dan S.Keduanya merupakan rakitan PT Astra Daihatsu Motor (ADM) yang kemudian diberi emblem sebagai Toyota dan Daihatsu. Terios dapat varian Cruiser yang dilengkapi dengan gril sporty, head unit dengan TV dan DVD player2010 : Face lift dengan penyegaran pada interior dan eksterior di semua tipe baik Rush dan Terios. Bantingan suspensi tidak nyamanHarga Rush dan Terios generasi pertama2007-2010Toyota Rush G /MT Rp 100 jutaan hingga 105 jutaanToyota Rush G /AT Rp 100 jutaan hingga 110 jutaanToyota Rush S /MT Rp 105 jutaan hingga 110 jutaanToyota Rush S /AT Rp 110 jutaan hingga 115 jutaanDaihatsu Terios TS Rp 95 jutaan hingga 100 jutaanDaihatsu Terios TX/MT Rp 100 jutaan hingga 105 jutaanDaihatsu Terios TX/AT Rp 105 jutaan hingga 110 jutaan2011-2014Toyota Rush G /MT Rp 105 jutaan hingga 110 jutaanToyota Rush G /AT Rp 110 jutaan hingga 115 jutaanToyota Rush S /MT Rp 115 jutaan hingga 120 jutaanToyota Rush S /AT Rp 120 jutaan hingga 125 jutaanDaihatsu Terios TS Rp 100 jutaan hingga 105 jutaanDaihatsu Terios TX/MT Rp 110 jutaan hingga 115 jutaanDaihatsu Terios TX/AT Rp 120 jutaan hingga 125 jutaan2015-2017Toyota Rush G /MT Rp 120 jutaan hingga 140 jutaanToyota Rush G /AT Rp 145 jutaan hingga 150 jutaanToyota Rush S /MT Rp 150 jutaan hingga 165 jutaanToyota Rush S /AT Rp 170 jutaan hingga 195 jutaanDaihatsu Terios TS Rp 115 jutaan hingga 120 jutaanDaihatsu Terios TX/MT Rp 125 jutaan hingga 140 jutaanDaihatsu Terios TX/AT Rp 140 jutaan hingga 170 jutaanHarga sparepart fast movingFilter udara Rp 120.000Filter Oli Rp 30.000Bearing roda depan @Rp 600.000 x 2 = Rp 1.200.000Bearing roda belakang @Rp 450.000 x 2 = Rp 900.000Sokbreker depan @Rp 750.000 x 2 = Rp 1.500.000Sokbreker belakang @Rp 420 x 2 = Rp 840.000Busi/set Rp 60.000/ setKampas rem depan Rp 750.000/setKampas rem belakang Rp 450.000/setKopling set Rp 1.650.000#mobil-bekas #used-car #toyota #rush #daihatsu #terios

Prev Post

Modifikasi Honda City Type Z Racing

Next Post

Livina Tipe Tertinggi

Artikel Trending

Leave a Reply