Bila melihat spesifikasi Daihatsu Sigra terbaru 2022, kamu tidak bakal melihat banyak ubahan. Spesifikasi Daihatsu Sigra terbaru 2022 yang tidak beda jauh dari model lama, merupakan hasil survey ke konsumen. Eksterior Sigra Jadi Serba HitamBahasan spesifikasi Daihatsu Sigra terbaru 2022 yang pertama adalah eksteriornya. Mesin Daihatsu Sigra Ada Dua Pilihan: 1.000 cc dan 1.200 ccSpesifikasi Daihatsu Sigra terbaru 2022 selanjutnya adalah soal mesin. Daftar Harga Daihatsu Sigra Terbaru 2022Setelah tahu spesifikasi Daihatsu Sigra Terbaru 2022 yang ubahannya serba tanggung tersebut, apakah kamu tertarik beli?
Harga Daihatsu Sigra 2022Daihatsu Sigra terbaru ditawarkan dengan rentang harga Rp129,5—174,7 juta On The Road (OTR Jakarta). Varian Harga Daihatsu Sigra 1.0 D MT Rp129,5 juta Daihatsu Sigra 1.0 M MT Rp140 juta Daihatsu Sigra 1.2 X MT Rp149,6 juta Daihatsu Sigra 1.2 X AT Rp162,8 juta Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe MT Rp155,2 juta Daihatsu Sigra 1.2 X Deluxe AT Rp168,3 juta Daihatsu Sigra 1.2 R MT Rp156,2 juta Daihatsu Sigra 1.2 R AT Rp170,9 juta Daihatsu Sigra 1.2 R Deluxe MT Rp160 juta Daihatsu Sigra 1.2 R Deluxe AT Rp174,7 jutaSebagai informasi tambahan, harga Sigra model lama sebelum peluncuran versi barunya, yaitu Rp126,05—171 juta. Spesifikasi Mesin Daihatsu Sigra 2022Meskipun meluncur sebagai versi model terbaru per 2022 ini, Daihatsu Sigra masih menggunakan dua jenis mesin yang sama dengan model keluaran sebelumnya. Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Sigra TerbaruSeperti mobil lain pada umumnya, Daihatsu Sigra terbaru pastinya mempunyai beberapa kelebihan dan kekurangan yang perlu diketahui para pengguna. FAQBerapa harga Daihatsu Sigra terbaru 2022?
Spesifikasi Daihatsu Sigra 2018 (Dimensi)Daihatsu Sigra bersama kembarannya Toyota Calya bisa dibilang sebagai mobil LCGC yang memiliki dimensi terbesar dibandingkan yang lain. Interior Daihatsu Sigra 2018Setelah membahas tuntas bagian eksterior, kini sektor interior Daihatsu Sigra menjadi sorotan. Spesfikasi Daihatsu Sigra 2018 (Mesin)Seperti yang sudah dijelaskan secara singkat tadi di atas, Daihatsu Sigra tersedia dalam dua tipe kapasitas mesin. Harga Daihatsu Sigra 2018Daihatsu Sigra tahun 2018, kini tersedia dalam 10 varian secara keseluruhan. Jika ingin tahu merk Daihatsu terbaru ada di sini:https://www.carmudi.id/mobilbaru/merek/daihatsu/Daftar Harga Daihatsu Sigra 2018Lengkapnya klik link ini Spesifikasi lengkap Daihatsu Sigra 2018.
Di sisi lain, kehadiran dari Daihatsu Sigra ini juga sudah sangat dinantikan dari dulu. Perlu diketahui bahwa Daihatsu Sigra ini hadir dengan beberapa varian, yaitu Sigra D, Sigra M, Sigra X, dan Sigra R di mana setiap varian tersebut memiliki harga yang berbeda antara satu tipe dengan tipe yang lain. Lalu, jika berbicara mengenai spesifikasi, Daihatsu Sigra ini dibekali dengan konsep desain dan komponen mesin, spesifikasi, serta beragam fitur yang dinilai cukup berkualitas dan menarik. Bahkan, Daihatsu Sigra ini pun dikabarkan mampu mencuri perhatian setiap orang dijalanan saking gantengnya. Nah, berhubungan dengan itu, kali ini Mas Sena akan mengulas secara mendetail terkait spesifikasi dan harga Daihatsu Sigra.
Jakarta – PT Astra Daihatsu Motor (ADM) Indonesia telah resmi meluncurkan Daihatsu Sigra terbaru pada 2019 lalu. Spesifikasi Daihatsu Sigra TerbaruMesin Daihatsu Sigra Terbaru, Tenaga Tangguh dan IritDaihatsu Sigra terbaru menawarkan dua pilihan mesin yang berbeda, mesin 1.0 liter pada Sigra terbaru tipe D dan tipe M. Serta, mesin 1.2 liter yang dibenamkan pada Sigra terbaru tipe X dan tipe R.Untuk mesin 1.0 liter, mengandalkan kubikasi 998 cc, 3 silinder, DOHC, VVT-i. Eksterior Daihatsu Sigra Terbaru Lebih ModernDaihatsu Sigra terbaru mendapatkan beberapa pembaruan pada eksteriornya yang kini terlihat lebih modern. Khusus Sigra terbaru tipe R dan R Deluxe, spionnya bisa dilipat secara elektrik dan retractable. Harga Daihatsu Sigra TerbaruBagi Carmudian yang tertarik membeli mobil ini, Carmudi rangkum harga Daihatsu Sigra terbaru sebagai berikut.
Berikut spesifikasi, harga, serta pilihan warna baru New Daihatsu Sigra. Sebagai salah satu pelopor kendaraan Low Cost Green Car (LCGC), Daihatsu Sigra kali pertama meluncur pada 2016 lalu dan telah terjual 257.000 unit hingga Mei 2022Sebagai bentuk apresiasi kepada pelanggan, Daihatsu resmi meluncurkan penyegaran Astra Daihatsu Sigra pada 7 Juli 2022 di Summarecon Mall, Bekasi, Jawa Barat. Astra Daihatsu Motor (ADM)Sigra tersedia dalam 10 varian Sigra (6 varian standar dan 4 varian asesoris), serta 7 pilihan warna dengan 1 warna terbaru, yakni Scarlett Red Metallic. Pelanggan juga dapat memiliki Sigra dengan harga mulai dari Rp 129.500.000-Rp 174.700.000 (OTR DKI Jakarta). Ini Wujud Daihatsu Sigra yang Baru
Sebaiknya ketahui dulu kelebihan dan kekurangan Daihatsu Sigra terbaru yang telah Carmudi rangkum dari berbagai sumber sebagai berikut. Kelebihan dan Kekurangan Daihatsu Sigra TerbaruKelebihanKonsumsi Bahan Bakar IritSebagai salah satu mobil LCGC (Low Cost Green Car), kelebihan Daihatsu Sigra terbaru yang utama adalah konsumsi bahan bakar irit dan efisien. Memiliki Ruang Kabin LuasKeunggulan kedua yang dimiliki Daihatsu Sigra terbaru adalah memiliki ruang kabin luas yang dapat memuat penumpang banyak hingga 7 orang. Harga Sangat TerjangkauKeunggulan terakhir yang dimiliki Daihatsu Sigra terbaru baru adalah harga jualnya yang sangat terjangkau untuk semua kalangan konsumen. Harga Daihatsu Sigra Terbaru 2021Bagi yang tertarik untuk membeli Daihatsu Sigra terbaru, berikut ini adalah daftar harga Daihatsu Sigra terbaru OTR Jakarta.
Copyright By@PinterMekanik - 2025