Apakah bisa dari transmisi automatic diubah menjadi manual karena lebih terbiasa dengan transmisi manual? Untuk mobil dengan standar Transmisi matic memungkinkan untuk diganti dengan Transmisi manual selama Tipe mobil tersebut mengeluarkan tipe transmisi manualnya, dan ini biasa dilakukan oleh bengkel khusus modifikasi. Akan tetapi kami sarankan untuk tidak melakukan modifikasi tersebut, dengan pertimbangan:1. Pengaruh terhadap performa mesin, karena perbandingan gigi (gear ratio) automatic dengan manual berbeda. Jika Transmisi matic tersebut sudah sistem ECT (Electronic Control Transmision), maka akan sangat riskan sekali karena sistem kerja elektroniknya sangat berkaitan sekali dengan kerja mesin yang dikontrol secara elektronik juga.
Modifikasi mobil bukan cuma bisa dilakukan pada bodi, interior dan komponen-komponen lain, namun juga bisa dilakukan pada konfigurasi sistem transmisi, yaitu merubah transmisi mobil manual ke matik (otomatis). Terlebih jika kamu sering berkendara melewati jalanan yang padat, tentunya mobil dengan transmisi matik akan jauh lebih praktis ketimbang mobil dengan transmisi manual. Biaya merubah transmisi mobil manual ke matikBiaya yang perlu kamu keluarkan untuk merubah transmisi mobil manual ke matik adalah sekitar Rp 10 juta hingga Rp 17 juta, tergantung dari kondisi mobil transmisi yang dipakai. Biaya perawatan mobil bertransmisi otomatisSelain itu, biaya perawatan setelah merubah transmisi mobil manual ke matik akan sedikit lebih tinggi. Solusi lainnya, kamu bisa membeli mobil bekas bertransmisi matik, jadi tidak perlu pusing dan ribet merubah transmisi mobil manual ke matik.
Transmisi matik membuat proses mengemudi jadi nyaman karena kaki kiri enggak dapat beban menginjak pedal kopling. Namun, apakah mobil transmisi manual bisa diubah menjadi transmisi matik? Untuk itu GridOto ngobrol dengan bengkel spesialis perbaikan transmisi matik Supriyanto dari Rizky Automatic, Pulogebang, Jakarta Timur (2/3). Ryan Fasha/GridOto Ilustrasi transmisi matikBaca Juga: Muncul Rembes Oli di Transmisi Matik Mobil, Masalah Ini Bisa Terjadi"Bisa konversi dari transmisi manual ke matic, tapi banyak yang mesti diubah seperti konstruksi crankcase transmisi, as transmisi, komponen kopling transmisi matik, sistem elektronik sampai ke tuas perseneling," buka Ucup. Transmisi matik mobil modern sudah sangat canggih dan seluruh pengaturan perpindahan gigi sudah diatur secara elektronik alias pakai komputer.
Originally Posted by ass24 Originally Posted bybisa abis mayan banyak bro.. kira2 bisa 10jt tuh atau lebih.. maap kalo salah
Namun bagaimana jika Anda sudah terlanjur punya Xeniavanza transmisi manual di rumah? “Sudah ada beberapa pemilik Avanza yang mengubah transmisi jadi matik di sini.”Namun begitu, Ricky menyarankan untuk berhitung lebih dulu bila mau ganti girboks itu. Belum lagi karena pengoperasian transmisi di Xenia Avanza dibantu ECU, maka juga mesti diganti dengan yang khusus buat transmisi matik. Swap Transmisi Manual Ke Matik Aftermarket, Apakah Lebih Untung? ECU sudah pasti harus ikut diganti dengan yang khusus untuk mobil matik Swap Transmisi Manual Ke Matik Aftermarket, Apakah Lebih Untung?
Ganti oli mobil matic dan kuras oli mobil matic sebenarnya merupakan dua jenis pekerjaan yang berbeda. Baca Juga:Fungsi Oli Matic pada MobilMelumasi Komponen TransmisiFungsi oli matic pada mobil adalah melumasi komponen transmisi karena di sana banyak komponen yang bergerak. Namun sebenarnya menguras oli matic tidak perlu dilakukan asalkan pemilik selalu mengganti oli matic sesuai waktunya. Kalau oli matic diganti berkala, maka tak perlu kuras oli matic. Perbedaan Ganti Oli Matic Mobil dengan KurasPernah mendengar ganti oli matic mobil dan kuras oli matic mobil?
Copyright By@PinterMekanik - 2024