Liputan6, Jakarta - Salah satu istilah yang mungkin belum dipahami benar oleh pemilik kendaraan belum adalah kabel Grounding atau Grounding Cable. Pasalnya, Grounding Cable diklaim mampu mendongkrak performa hingga membuat konsumsi bahan bakar menjadi lebih hemat. Ada yang mengatakan pengaplikasian Grounding Cable diperlukan untuk menjaga arus listrik yang dialirkan dari aki mobil ke objek tetap sama dan konsisten. Namun perlu dipahami kompleksitas kondisi sistem kelistrikan mobil membuat arus setrum minus akibat berbagai hambatan yang dilalui. Penyebabnya bisa dari kualitas kabel atau beban piranti yang ditanggung kelewat banyak.
Untuk itu, AutoFamily harus mengetahui cara baca kode sekring mobil. Nah, dengan mengetahui cara membaca kode sekring mobil, AutoFamily bisa mencari tahu masalah yang terjadi pada mobil. Rincian Cara Baca Kode Sekring MobilBiasanya mobil memiliki lebih dari satu kotak sekring atau fuse box. Baca Juga: 5 Penyebab Lampu Indikator Injeksi MenyalaContoh Daftar Kode Sekring Mobil di KabinSeperti yang sudah dituliskan di atas, Anda bisa melihat bagaimana contoh kode sekring (fuse) pada mobil Toyota Avanza. Contoh Daftar Kode Sekring Mobil di Ruang MesinSelain di kabin, ada juga kotak sekring yang terletak di bagian ruang mesin.
--Kendaraan listrik yang bakal semakin populer di Indonesia datang bersama berbagai istilah baru yang mungkin masih asing di telinga. KWh adalah satuan yang menunjukan energi dari paket baterai pada mobil atau sepeda motor listrik. Lantas mengapa kWh dan Wh digunakan untuk kendaraan listrik? Misalnya paket baterai dengan daya 2 Ah selama satu jam akan mampu memasok listrik senilai 2 ampere selama satu jam. Istilah ini memang tak jauh berbeda ketimbang kendaraan konvensional yang mengacu pada satuan liter pada tangki bahan bakar.
GridOto - Apa sih yang dimaksud dengan sistem kelistrikan halfwave dan fullwave? Istilah halfwave dan fullwave sering kita temui ketika berbicara modifikasi kelistrikanDari pada bingung, langsung saja kita tanya ke bengkel spesialis kelistrikan. "Untuk kelistrikan halfwave berarti arus listriknya masih menggandalkan aki," buka Muhamad Cholil Ardiansyah, punggawa Nday Fashion Lightning (NFL) bengkel spesialis kelistrikan kepada GridOto. Menurut Nday, modifikasi kelistrikan motor dari AC ke DC bisa disebut halfwave. "Kalau untuk modifikasi kelistrikan halfwave biasanya hanya ubah jalur.
--Kunci kontak mobil dengan berbagai simbol dan singkatannya bisa jadi tak selalu diperhatikan pemilik. Kunci kontak merupakan bagian dari serangkaian sistem, yaitu penguncian mobil dan juga ignition switch buat menyalakan mesin. Kunci kontak berguna untuk memutuskan dan menghubungkan listrik dalam semua sistem mobil dan buat menghidupkan atau mematikan mesin. Istilah terminal pada kunci kontakLOCKSesuai namanya, LOCK adalah posisi terminal kunci kontak yang membuat setir mobil tidak bisa diputar. Setelah mesin hidup, biasanya posisi kunci mobil akan kembali ke posisi IG/ON.
Copyright By@PinterMekanik - 2025