PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), mengumumkan program Field Fix Campaign atau kampanye Perbaikan Mitsubishi Xpander mulai 22 Juni 2020. Dalam penjelasannnya pihak MMKSI akan me-recall kendaraan Xpander produksi 2017-2019, untuk proses pemeriksaan dan pergantian komponen fuel pump. "Komponen Fuel Pump/ Pompa Bahan Bakar Berdasarkan investigasi yang dilakukan, ditemukan fenomena bahwa Fuel Pump di dalam tangki dapat berhenti beroperasi, yang berpotensi mengakibatkan mesin tidak dapat dinyalakan atau berhenti bekerja. Ia mengundang konsumen setia Mitsubishi Xpander untuk dapat melakukan pemeriksaan kendaraannya dengan prosedur yang mudah dan tanpa biayaRecall dilakukan untuk melakukan pemeriksaan pada label modul fuel pump Xpander dan melakukan pergantian unit fuel pump dengan yang sudah disempurnakan. Bila ID produk Fuel Pump sesuai dengan daftar mobil terlibat di program ini maka konsumen akan mendapatkan penggantian part fuel pump yang sudah disempurnakan.
Jakarta, CNBC Indonesia - Gelombang recall kembali terjadi, kali ini menimpa Mitsubishi Xpander Cross. Sebelumnya ramai di media sosial kabar soal kamera 360 milik Mitsubishi Xpander Cross Black Edition mengalami permasalahan yang berpotensi bisa mematikan mesin mobil. Pihak MMKSI menjelaskan langkah ini dilakukan setelah Mitsubishi melakukan investigasi terhadap Xpander Cross Black Edition. Mitsubishi Xpander Black Edition yang dikembangkan dari Xpander Exceed M/T dan A/T, memiliki aksen hitam pada velg dan spionnya, bumper lips warna merah, dan ada tambahan emblem 'Black Edition' di pintu bagasi. Baca selengkapnya di Mitsubishi Recall Xpander Cross Black Edition, Mesin Berpotensi Mogok
27 Aug 2021Kenali Apa Saja Tanda Peringatan di Panel Instrumen MobilPada sebuah mobil tentunya hadir dengan panel instrumen yang memberikan informasi kepada pengemudi tentang kondisi mobil. Pada mobil dengan banyak fitur-fitur canggih tentunya segala informasi tentang fitur mobil juga disampaikan melalui panel instrumen ini. Lampu tanda peringatan di panel instrumen ini biasanya ditandai dengan warna untuk memberikan informasi akan tingkat permasalahan pada mobil. Oil PressureJika tanda ini menyala berarti mobil Anda mengalami kekurangan tekanan oli, sebaiknya segera berhenti dan tambahkan oli agar tanda peringatan ini mati. Brake IndicatorBagi mobil dengan rem parkir electric biasanya terdapat dua indikator di mobil ini, berbentuk lingkaran dengan tanda seru di bagian tengah berwarna kuning dan merah.
GridOto - PT Mitsubishi Motor Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) melakukan recall terhadap produk Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition di Indonesia. Masalah di Around View Monitor (AVM) atau populer disebut "kamera 360 derajat" milik Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition yang menjadi penyebab program recall dilakukan. Oleh karena itu kami menemui beberapa bengkel yang biasa menangani pemasangan AVM aftermarket untuk memberikan pendapatnya mengenai persoalan AVM di Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition. Hasilnya ada tiga faktor yang diduga bisa menyebabkan pemasangan AVM di Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition menimbulkan masalah. Dugaan pertama adalah komponen AVM tidak sinkron dengan control unit mobil atau ECU Mitsubishi Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition.
06 Feb 2020Tanda-Tanda Aki Mobil Sudah Harus DigantiMobil Anda pernah tiba-tiba mogok karena bermasalah pada aki? Aki soak bisa terjadi kapan saja, jadi perlu dipahami kalau seharusnya Anda rajin mengecek kondisi aki mobil. Aki yang bermasalah juga bisa dilihat dari air aki yang keruh. Jika aki sudah benar-benar tidak berfungsi, pada mobil bertransmisi manual ada solusi untuk menyalakan mesin tanpa aki dengan cara didorong. Kurang beruntung buat mobil otomatis karena cara itu tidak bisa digunakan, solusinya hanya ganti aki atau cari pertolongan minta jumper setrum dari aki mobil lain.
Mobil yang akan kena recall merupakan produk Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross pada Oktober 2021. Permasalahan ini diduga terjadi karena masalah kelistrikan yang terjadi pada mobil keluarga tersebut. Baca Juga: Golkar Peringati Gelombang Ketiga Covid-19, Minta Pemerintah Buat Regulasi Lebih KetatDari keterangan resminya pada tim Pikiran-Rakyat Kamis, 21 Oktober 2021, President Director PT MMKSI Naoyo Nakamura menjelaskan masalah yang terjadi pada mobil. "Komponen ini (AVM) memiliki potensi timbulnya masalah pada sistem lampu sein dan lampu hazard, berpotensi mengganggu jalur komunikasi dan informasi antar ECU kendaraan. "Serta berpotensi menyebabkan mesin berhenti bekerja pada saat mobil dikendarai," kata Naoyo Nakamura menjelaskan.
Setelah melakukan kampanye penarikan produk atau recall Xpander di Vietnam, Mitsubishi Filipina melakukan hal serupa pada 6 Desember lalu. Mengutip dari Top Gear Philippines, kegagalan pada pompa bahan bakar juga terjadi pada produk Xpander di Vietnam. Dia juga membenarkan produk Xpader yang di-recall di Filipina merupakan hasil rakitan pabrik Mitsubishi di Indonesia. "Xpander yang dijual di Filipina dan Vietnam diproduksi di Indonesia, dengan komponen dan spesifikasi yang sama dengan yang dijual di dalam negeri," katanya, Senin (9/12). Selain Filipina, Xpander rakitan Indonesia juga telah diekspor ke negara lain seperti Vietnam, Thailand, Asia Selatan, Afrika dan Amerika Selatan.
Copyright By@PinterMekanik - 2025