Mobil Bajaj Qute Modifikasi
07-03-2022

Mobil Bajaj Qute Modifikasi

By Diane Russell
  • 22

Otomotifnet - Punya uang sekitar Rp 60 jutaan dan mencari kendaraan simple, Bajaj Qute bisa dilirik karena sekarang dilengkapi AC dan enggak bakal kepanasan saat mengemudi. PT Terra Intermoda Nusantara meluncurkan skuter 4 roda Bajaj Qute untuk kendaraan pribadi dan angkutan umum. Baca Juga: Gaya Euy, Bajay Nanti Bisa Lewat TolBikedekho Tampilan Bajaj Qute yang punya AC dan konsumsi bensin setara Yamaha NMAX, dijual mulai Rp 60 jutaan. Setelah impornya diambil alih, Bajaj Qute bisa dipakai untuk kendaraan pribadi. "Karena dijual untuk kendaraan pribadi yang butuh kenyamanan, Bajaj Qute akan dilengkapi AC," ucap Pak Dalie.

Keren Motor Ini Bisa Muat 4 Orang Anti Kehujanan Pajak Murah dan Pakai Mesin 266 Cc

MOTOR Plus-online - Pabrikan asal India, Bajaj telah lama mengeluarkan Bajaj Qute yang bisa memuat 4 orang, anti kehujanan, pajak murah dan mesinnya berkapasitas 266 cc. Bajaj Qute merupakan angkutan yang menyerupai mobil bermesinkan motor. Bajaj Qute ini jika di Jakarta digunakan untuk menggantikan Bajaj 2-tak roda tiga. Iqbal Pratama Mandiri, Andri Yasman Endarmin selaku penyedia resmi Bajaj Qute mengatakan kendaraan ini telah dipasarkan sejak tahun 2017. Di Kota Jambi sendiri kendaraan mungil ini telah diperkenalkan sejak awal tahun 2019 dan mendapat respon positif oleh masyarakat Jambi.

Digunakan Sebagai Bemo di Jakarta Berikut Fakta Tentang Mobil Bajaj Qute

PIKIRAN RAKYAT - Nama mobil Bajaj Qute kini sedang hangat diperbincangkan oleh warganet di Indonesia. Pasalnya mobil dengan kapasitas 4 orang ini tengah ramai digunakan sebagai pengganti dari angkutan khas di Jakarta, Bemo. Baca Juga: Mobil Listrik Pertama Cadillac Diperkirakan akan Dikenalkan pada April 2020Dalam salah satu unggahannya, terlihat bahwa mobil Bajaj Qute dicat berwarna biru dan digunakan sebagai mobil Bemo di Jakarta. "Bajaj Qute mengaspal di ibu kota pengganti bemo," ujar akun tersebut dalam salah satu unggahannya. Selain bentuknya lucu, mobil mini ini bisa juga digunakan sebagai alternatif pilihan mobil keluarga yang memiliki harga murah.

Seberapa Tangguh Bajaj Qute Jadi Angkutan Ibu Kota

Liputan6, Jakarta - Nama Bajaj Qute kini kian santer terdengar. Nah, kali ini Liputan6 kembali mengulas bagaimana sosok Bajaj Qute yang di negara lain juga disebut dengan nama RE60. Jika dibandingkan bemo, Bajaj Qute terkesan lebih modern dan futuristik, dimana bagian depan telah menggunakan dua headlamp berbentuk jajar genjang. Bajaj roda empat ini memiliki dimensi panjang 2.752 mm, lebar 1312 mm dan tinggi 1652 mm, radius putar mencapai 3,5 meter dan bobotnya mencapai 450 kg. Meski roda empat, ternyata kendaraan ini enggan disebut mobil, mereka pun menyebut masuk dalam segmen Quadri cycle atau moda transportasi empat roda.

Sebenarnya Indonesia Punya Kancil Kenapa Pilih Qute dari India

Jakarta – Seperti diberitakan Carmudi sebelumnya Pemerintah sedang melakukan uji coba Bajaj Qute sebagai pengganti alat transportasi bemo. Bajaj tak mengatakan Qute sebagai sebuah mobil, namun mereka menyebutnya Quadri-cycle atau moda transportasi 4 roda. Yang menjadi pertanyaan kenapa harus Bajaj Qute yang merupakan produk impor dari India? Sebenarnya Kancil pun Tak Kalah dengan Bajaj QuteKancil dulu merupakan moda pengganti Bajaj roda 3 bermesin 2 tak yang terkenal “bandel”. Bila dibandingkan dengan Bajaj Qute, kendaraan Kancil memang lebih unggul dalam kapasitas mesin bahkan dari segi harga mungkin masih tergolong murah.

Mengenal Nenek Moyang Bajaj Qute

Ford Quadricycle. Henry Ford) Ford Quadricycle. Henry Ford)--Qute merupakan quadricycle pertama di India. Mesin yang digendong 59 cubic atau setara 966 cc dengan transmisi dua percepatan manual.Henry, saat uji coba pertama mesin hanya memanfaatkan udara sebagai pendingin. Konsumen Eropa mendefinisikan quadricycles yaitu mobil ringkas, tenaga mesin yang tidak terlalu besar dan kecepatannya dibatasi.

Ketahui Lebih Dalam Mengenai Mobil Bajaj Qute

Mobil Bajaj Qute baru-baru ini mendadak viral di dunia maya, mobil mungil ini dinilai mirip bajaj karena sekilas bentuknya memang terlihat sama, hanya berbeda pada jumlah roda saja. Perlu diketahui juga, mobil Bajaj Qute ini merupakan hasil produksi negara India. Melihat latar belakang terciptanya Bajaj Qute ini, di India sendiri difungsikan sebagai pengganti becak otomatis. Mesin yang dimiliki Qute ini sebenarnya ada dua pilihan, yaitu bensin dan juga gas, sehingga tidak heran mobil ini dijuluki mobil irit. Memiliki Mesin yang SimpelQute memiliki mesin yang simpel dan ridak terlalu rumit seperti kendaraan roda empat umumnya.

Inilah Bajaj Qute Mobil Mungil Seharga Kawasaki Ninja yang Iritnya Bisa 36 Km per Liter Bro

GridOto - Ingin mencari kendaraan yang simpel dengan dana sekitar Rp 60 jutaan, mungkin yang satu ini bisa dilirik nih. Adalah Bajaj Qute yang diluncurkan oleh PT Terra Intermoda Nusantara selaku Agen Pemegang Merek Bajaj di Indonesia. Meski terlihat mungil dan sederhama, Bajaj Qute ini dilengkapi dengan AC yang tentunya bikin suhu di dalam kabin terasa sejuk. Sebelumnya, Bajaj Qute ini digunakan untuk angkutan umum menggantikan Bajaj roda tiga. Setelah impornya diambil alih, Bajaj Qute akhirnya diproduksi untuk menjadi kendaraan pribadi juga.

Prev Post

Pedal Kopling Mobil Berdecit

Next Post

Harga Filter Oli Suzuki Apv

Artikel Trending

Leave a Reply