Mobil Honda Jazz 2010
14-10-2022

Mobil Honda Jazz 2010

By Stephanie Walker
  • 45

Honda Jazz 2010 Bekas di IndonesiaSetelah 11 tahun sejak diproduksi, Honda Jazz 2010 merupakan generasi kedua yang turut menjadi bagian dari popularitas Honda di Indonesia. Honda Jazz 2010 hadir di beberapa negara ASEAN pada akhir tahun 2008. Honda Jazz 2010 bekas adalah salah satu mobil laris di dunia dengan puluhan penghargaan dan kepercayaan jutaan orang. Dengan umurnya yang lebih 10 tahun, pembeli memang seharusnya berhati-hati agar mendapatkan mobil Honda Jazz 2010 bekas yang masih berkualitas. Bagi Anda yang ingin membeli Honda Jazz 2010 bekas, berikut beberapa tips yang perlu diperhatikan.

Daftar Harga Honda Jazz 2010 Januari 2021 Rp 125 Juta Dapat RS

Yap, di pasaran Honda New Jazz 2010 harga termurahnya hanya Rp 125 juta. Baca Juga: Daftar Honda CR-V 'Kura-kura' Seken 2007 Terbaru, Tipe 2.0 A/T SeginiTampilan Honda Jazz makin modern walau nongol tahun 2004. Berikut kami rangkum harga Honda Jazz generasi kedua dalam kondisi bekas. Berikut daftar harga mobil bekas Honda Jazz di ambil dari kanal pricelist Gridoto. RS A/T 2010 1.500 cc, 119 dk Rp 135 juta RS M/T 2010 1.500 cc, 119 dk Rp 130 juta S A/T 2010 1.500 cc, 119 dk Rp 125 juta S M/T 2010 1.500 cc, 119 dk Rp 125 jutaHonda Jazz Lawas, Power Window Sering Macet, Ini Biang Keladinya

Review Honda Jazz 2010

Eksterior Honda Jazz 2010Desain semakin sportyDesain secara umum, mobil ini memiliki bentuk yang lebih aerodinamis dibandingkan dengan generasi sebelumnya teruatam di bagian depan. Tampilan bagian depan mobil Honda Jazz 2010Desain bagian depanPerbedaan paling mendasarkan untuk bagian depan di generasi kedua ini terletak di bagian headlamp yang lebih menyatu dengan kap mobil. Sehingga bentuk bagian depan lebih aerodinamis di bagian depan. Bagian samping Honda Jazz 2010 sangat aerodinamisDesain bagian sampingBila dilihat dari bagian samping, bentuk mobil ini cukup cantik dengan desain yang sangat aerodinamis. Bagian belakang tidak ada banyak perubahanDesain Bagian belakangDesain di bagian belakang memang tidak terlalu banyak berubah, kecuali lampu bagian belakang yang semakin modern dan tidak terlalu kotak seperti versi sebelumnya.

Daftar Harga Honda Jazz Bekas 2005 2017 Mulai dari Rp 80 Jutaan

Liputan6, Jakarta Produk mobil Honda yang turut menyumbang penjualan cukup tinggi adalah mobil Honda Jazz. Honda Jazz sendiri memang cukup diminati masyarakat Indonesia, mulai dari tipe terendah sampai tipe tertinggi, yaitu Honda Jazz RS. Honda Jazz RS memang memiliki spesifikasi yang lebih sporty dibandingkan dengan tipe mobil Honda Jazz lainnya. Jika Anda merasa harga Honda Jazz baru tersebut terlalu mahal, tentu sudah ada harga Honda Jazz bekas. Berikut daftar harga Honda Jazz bekas tersebut.

Kondisinya Mulus Bak Artis Harga Mobil Bekas Honda Jazz 2010 Makin Terjangkau

Otoseken.id - Kondisinya mulus bak artis, harga mobil bekas Honda Jazz 2010 kini makin terjangkau saja nih sob. Di pasaran Honda New Jazz 2010 harga termurahnya hanya Rp 125 juta. Honda Jazz jadi mobil paling populer dan digemari di pasaran mobil bekas (mobkas). Baca Juga: Dulu Disebut Modal Nikung Pacar Orang, Honda Jazz GE8 Punya Segudang KelebihanDi pasar mobkas, Honda Jazz begitu populer karena kepraktisan dan performa menjanjikan. Berikut daftar harga mobil bekas Honda Jazz di ambil dari kanal pricelist Gridoto.

Trovit

We have detected that you could be doing automatic requests from a virus infected computer or from an abusive shared IP address. To protect our partners we blocked these queries, we will restore them as soon as possible. If you want to visit the ad please fill the form below to make sure you are not an automated bot or a virus infected user.

Review Honda Jazz 2010 Performa Mumpuni Cocok Untuk Anak Muda

PENGANTAR HONDA JAZZ 2010Mobil Jazz 2010 ini dikeluarkan pada tahun 2010 dan merupakan generasi kedua tipe Jazz. Review Honda Jazz 2010 : Bagian DepanMobil sporty cocok untuk anak mudaPada bagian depan Jazz 2010 tampak lebih menyatu dengan kap mobil. Review Honda Jazz 2010 : Bagian SampingDimensinya lebih panjang dibanding generasi sebelumnyaBerlanjut ke bagian samping Honda Jazz 2010 mempunyai bentuk yang terbilang sangat cantik. Review Honda Jazz 2010 : Bagian KursiJok belakang didesain terlalu tegak sehingga kurang nyaman untuk jarak jauhPada jok mobil bagian depan milik Honda Jazz 2010 mengandalkan desain semi bucket. Review Honda Jazz 2010 : Bagian BagasiKursi belakang dapat dilipat untuk menambah kapasitasBerlanjut ke bagasi Honda Jazz 2010, untuk bagian ini terbilang mempunyai luas yang standar.

Trovit

We have detected that you could be doing automatic requests from a virus infected computer or from an abusive shared IP address. To protect our partners we blocked these queries, we will restore them as soon as possible. If you want to visit the ad please fill the form below to make sure you are not an automated bot or a virus infected user.

Cek Pajak Honda Jazz Ganti Plat Balik Nama dan Dendanya

Tingginya pajak Jazz dapat dimengerti mengingat harga mobil Honda Jazz mencapai Rp240 juta. Cek pajak mobil Jazz kamuUntuk mengetahui secara pasti jumlah pajak Jazz dapat dilakukan melalui aplikasi pengecekan pajak. Berikut rincian daftar pajak mobil Jazz:Pajak Honda Jazz 2020Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.903.000,- sampai dengan Rp 3.383.000,-Pajak Honda Jazz 2019Pajak dan SWDKLLJ: Rp 3.023.000,- sampai dengan Rp 3.368.000,-Pajak Honda Jazz 2018Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.858.000 ,- sampai dengan Rp 3.338.000 ,-Pajak Honda Jazz 2017Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.603.000 ,- sampai dengan Rp 3.278.000 ,-Pajak Honda Jazz 2016Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.558.000 ,- sampai dengan Rp 3.263.000 ,-Pajak Honda Jazz 2015Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.453.000,- sampai dengan Rp 3.203.000,-Pajak Honda Jazz 2014Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.378.000 ,- sampai dengan Rp 3.113.000,-Pajak Honda Jazz 2013Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.153.000 ,- sampai dengan Rp 2.588.000,-Pajak Honda Jazz 2012Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.018.000 ,- sampai dengan Rp 3.593.000,-Pajak mobil Jazz 2011Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.093.000 ,- sampai dengan Rp 2.348.000,-Pajak Honda Jazz 2010Pajak dan SWDKLLJ: Rp 2.018.000 ,- sampai dengan Rp 2.303.000,-Pajak mobil Jazz 2009Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.898.000 ,- sampai dengan Rp 2.093.000,-Pajak Honda Jazz 2008Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.538.000 ,- sampai dengan Rp 2.003.000,-Pajak Honda Jazz 2007Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.448.000 ,- sampai dengan Rp 1.853.000,-Pajak Honda Jazz 2006Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.418.000 ,- sampai dengan Rp 1.703.000,-Pajak Honda Jazz 2005Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.313.000 ,- sampai dengan Rp 1.733.000,-Pajak Honda Jazz 2004Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.223.000 ,- sampai dengan Rp 1.718.000,-Pajak mobil Jazz 2003Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.223.000 ,- sampai dengan Rp 1.853.000,-Pajak mobil Jazz 2002Pajak dan SWDKLLJ: Rp 1.343.000 ,- sampai dengan Rp 1.643.000,-Biaya ganti plat mobilSetiap pemilik kendaraan wajib melakukan registrasi ulang nomor plat kendaraan dan membayar pajak lima tahunan yang dapat dilihat dari STNK. Berikut ini rincian biaya ganti plat mobil Jazz dan pajak lima tahunan:Jenis Pembayaran Tarif PKB Honda Jazz Cek dalam daftar pajak Jazz Tarif SWDKLLJ Rp. 100.000 (Tergantung Samsat) Tarif PKB Honda Jazz Cek di daftar Pajak Jazz Tarif Balik Nama Mobil 2/3 dari PKB Tarif SWDKLLJ Rp.

Prev Post

Biaya Perawatan Mazda Biante

Next Post

Mobil Mazda Fc3s

Artikel Trending

Leave a Reply