Setiap mobil memiliki fungsi masing-masing. Sedan untuk bawa penumpang dan pick up untuk bawa barang. Bagaimana jadinya jika terbalik?
Banyak orang mengekspresikan idenya tersebut melalui modifikasi mobil miliknya sendiri agar beda dari kendaraan lainnya. AdvertisementSalah satunya ialah memodifikasi mobil bak terbuka, sering diidentikkan sebagai mobil untuk mengangkut hasil bumi seperti sayur, mobil bak terbuka bila sudah dimodifikasi bisa tampil keren. Biasanya modifikasi mobil dimulai dengan mengganti velg, mengecat ulang hingga menambahkan bodi kit. Namun banyak pula yang pemilik kendaraan yang memiliki ide ekstrem atau asal-asalan yang membuat mobil ini terlihat nyeleneh. Berikut 7 potret modifikasi mobil bak terbuka yang Liputan6 kutip dari Instagram @wkwkwland_real, Rabu (27/4/2022).
Modifikasi MobilHonda Civic Type R Anti-Mainstream Berubah jadi Pick-upM. Bagus Rachmanto • 17 Oktober 2019 12:02Inggris: Sejak kehadirannya Honda Civic Type R dikenal sebagai mobil yang memiliki DNA balap. Mereka melakukan modifikasi dengan membuat Civic Type R pickup, yang mereka sebut dengan konsep 'Project P'. Seperti dilansir Carscoops, Civic Type R pickup ini diciptakan berdasarkan versi produksi Type R. Untuk mewujudkannya pilar C dan atap dipangkas untuk diganti dengan penutup yang dapat dilipat. Sedangkan untuk interior, sekarang Civic Type R pickup ini hanya tersedia jok untuk dua penumpang. Pabrikan Honda memang tidak memiliki rencana untuk menempatkan Civic Type R pikup ini dalam produksi.
Tips Modifikasi Interior Mobil Pick UpModifikasi interior tidak hanya dilakukan pemilik mobil sedan saja namun pemilik mobil pick up juga banyak yang melakukannya. Harganya yang cukup terjangkau membuat modifikasi interior mobil Carry Pick Up tidak hanya dilakukan oleh penggemar otomotif saja namun para penggunanya yang menginginkan kenyamanan saat menggunakan mobil ini untuk bekerja. Karena hal tersebut, maka modifikasi mobil pick up sebenarnya hanya kerap ditemui di kota-kota besar saja yang memiliki banyak pecinta mobil pick up. Modifikasi mobil pick up sebenarnya tidak begitu berbeda dengan memodifikasi interior mobil lain. Itulah lima tips modifikasi interior mobil pick up yang bisa Sahabat praktekkan.
Salah satu yang menarik adalah modifikasi yang banyak dilakukan pada pick-up tua, salah satu favoritnya adalah bikinan Chevrolet. Dengan modifikasi yang tepat, mobil yang sudah sepuh ini ternyata dibanderol dengan harga milyaran Rupiah. Walau dengan sumber yang lebih terbatas, namun pada kenyataanya beberapa komunitas di Indonesia tetap eksis dengan pick-up klasik Chevrolet. Bukannya mustahil pada suatu ketika pick-up Chevrolet saat ini seperti Colorado akan mewarisi tradisi tersebut. #chevrolet #pick-up #mobil-bekas
Copyright By@PinterMekanik - 2025