Modif Mobil Jeep
13-10-2022

Modif Mobil Jeep

By Lisa Burgess
  • 39

Tenang, kami punya juga kok beberapa pilihan mobil Jeep yang bisa Anda modifikasi jadi kendaraan offroad yang bukan cuma gagah namun juga tangguh. Modifikasi Jeep Cherokee XJDesain serba kotaknya terlihat abadi sampai saat iniPilihan mobil Jeep modifikasi berikutnya yang juga bisa Anda pertimbangkan jika memang hobi offroad adalah Cherokee XJ. Modifikasi Jeep Wrangler TJModifikasi simple seperti ini saja sudah siap diajak offroadSelain YJ, keluarga Jeep Wrnagler lainnya yang juga dapat dipilih jadi bahan mobil Jeep modifikasi adalah Wrangler TJ. Modifikasi Jeep Wrangler JKKomponen dan aksesoris offroad untuk Wrangler JK berlimpahPilihan mobil Jeep modif berikutnya adalah Jeep Wrangler JK. Modifikasi Jeep GladiatorDouble Cabin Jeep yang juga tangguh di medan offroadModel Jeep terakhir yang bisa dimodifikasi jadi kendaran offroad tangguh adalah Gladiator.

Jeep Wrangler Willys Xtreme Recon Gagah Dengan Jelajah Off road Paripurna

GridOto - Jeep Wrangler Willys merupakan salah satu varian spesial yang berstatus sebagai incaran para kolektor. Meski sudah mendapatkan pembaruan ekslusif, tapi hal itu masih belum cukup memuaskan hasrat pemilik Wrangler Willys. Baca Juga: Miris Jeep Wrangler JK Ini Lusuh Berkarat, Tapi Kok Kabinnya Mewah BangetCaranddriver Jeep Wrangler Willys Xtreme Recon Package punya kemampuan jelajah off-road paripurnaItu sebabnya, Stellantis asal Amerika Serikat menyugukan paket upgrade Xtreme Recon Package untuk Wrangler Willys. Diklaim paket upgrade tersebut dapat menjadikan Jeep Wrangler Willys sebagai off-roader paling handal dan fleksibel. Motor1 Tampilan depan Jeep Wrangler Willys Xtreme Recon PackageJuga dengan pemasangan pelek beadlock warna hitam ukuran 17x8 inci dibalut ban BFGoodrich KO2 A/T LT315/70 R17C.

Modifikasi Ekstrem Jeep Willys Klasik Diubah Jadi EV Tangguh

Jadi, apakah Jeep Willys klasik ini mampu menghasilkan platform konversi EV (electric vehicle/kendaraan listrik) yang baik? Tidak ada yang lebih sederhana daripada Jeep Willys, sehingga menjadikannya sebagai kandidat sempurna untuk modifikasi ekstrem seperti konversi EV di atas. Mereka bekerja untuk memenuhi impian seorang pemilik Jeep Willys, yang menginginkan mobilnya memiliki tenaga listrik. Setelah menerima pengiriman Jeep unik ini dari sang kakek, Jeep tersebut lalu dikirim ke AI Design untuk melakukan restorasi penuh dan konversi EV. Konversi EV pada Jeep Willys tersebut terdiri dari komponen yang sudah dikenal seperti sel baterai Tesla.

Baru Meluncur di Indonesia Ini Inspirasi Modifikasi New Jeep Compass

GridOto - New Jeep Compass baru saja resmi diperkenalkan oleh PT DAS Indonesia Motor selaku APM Jeep di Tanah Air. Model penyegaran Jeep Compass tidak hanya punya eksterior lebih ganteng, tapi juga didukung dengan sederet fitur canggih. Nah buat yang sudah kepincut SUV asal Amerika Serikat tersebut dan ingin tampil beda, bisa lirik referensi modifikasi berikut ini. Video Test Drive Jeep Compass, SUV Termurah Jeep IndonesiaMotor1 Eksterior Jeep Compass 80th Aniversary Edition dihias aksen Granite CrystalKali ini datang dari Jeep Compass 80th Aniversary Edition, yang merupakan varian terbatas untuk memperingati usia Jeep ke-80. Motor1 Jeep Compass 80th Aniversary Edition mendapat pelek 18 inci warna Granite CrystalTak berhenti disitu, warna Granite Crystal juga melabur pelek model palang ukuran 18 inci yang dibalut ban Bridgestone Turanza.

7 Konsep Modifikasi Jeep Ini Tampil di Moab Jeep Safari 2018

Bahkan kota ini sampai mengadakan acara tahunan untuk para antusias mobil berpenggerak 4x4 dan pemilik Jeep yang bernama Moab Jeep Safari. Kesempatan ini dimanfaatkan oleh Jeep untuk memperkenalkan tujuh mobil konsep ke konsumen setianya. Berikut ketujuh mobil konsep Jeep:Jeep 4SPEEDJeep® 4SPEED ConceptMobil ini berdiri di atas platform Jeep Wrangler Sport 2-pintu terbaru, dimodifikasi sedemikian rupa agar menghasilkan bobot seminimal mungkin. Coilover dan shock yang dimodifikasi, memungkinkan ban depan bergerak naik-turun sejauh 14 inci dan 18 inci untuk ban belakang. Jeep Wagoneer RoadtripJeep® Wagoneer Roadtrip ConceptNah, yang satu ini sengaja didatangkan khusus untuk mengajak pemilik Jeep bernostalgia kembali ke masa kecilnya.

Transformasi Maskulin Jeep Wrangler Jubah Serba Hitam Bikin Garang

GridOto - Penampilan Jeep Wrangler diubah menjadi semakin maskulin oleh bengkel kenamaan asal Inggis, Kahn Design. Lewat divisi Chelsea Truck Company, Jeep Wrangler ini diberi perubahan menyeluruh agar pas menyandang label Black Hawk. Kesan maskulin pada Jeep Wrangler ini coba dihadirkan lewat skema cat tunggal hitam pekat yang membungkus sekujur bodi. Baca Juga: Jeep Wrangler JL Besutan Militem, Padukan Gaya Khas Amerika dan ItaliaCarscoops Modifikasi Jeep Wrangler sarat kesan macho dan maskulinPelapis yang digunakan juga tidak sembarangan, ini adalah cat militer dengan tekstur kasar 3D sehingga aman dari lecet. Tak hanya soal warna, beberapa panel bodi telah direvisi agar tampilan Wrangler ini bertambah sporty dan lebih menarik.

Modifikasi Mobil Militer ala Atta Halilintar Banderolnya Rp1 35 Miliar Okezone Otomotif

JAKARTA - Tampilan kokoh serta menonjol dari kendaraan militer kerap menjadi inspirasi bagi para modifikator kendaraan bermotor. Begitu juga dengan sentuhan tim modifikator dari selebritas Atta Halilintar pada unit Jeep Wrangler Rubicon keluaran tahun 2013. Atta mengubah penampilan Jeep Wrangler Rubicon bermesin diesel tersebut dengan motif bergaya militer dari segi eksterior. Perombakan wajah unit Rubicon tersebut terlihat jelas pada model grill baru, yang lebih menonjol disertai pemakaian sistem winch keluaran ARB. Meski terlihat masih menggunakan kendaraan ini dalam kegiatannya, tercantum label harga bagi yang berminat membelinya yakni Rp1,35 miliar.

Prev Post

Cara Daftar Toyota Boshoku

Next Post

Harga Daihatsu Taruna Cx 1999

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply