Otomotifnet - Dari belasan Mazda B600 alias Mazda ‘kotak’ klasik dikoleksi oleh pencinta mobil klasik, Pakde Bei Budiono ada satu yang unik. Berbeda dari kebanyakan mobil yang dimiliki Pakde Bei yang penyuka tampilan orisinal bawaan pabrik, yang satu ini cenderung dandan. Okky/Otomotifnet Mazda B600 'Kotak' ganti mesin Suzuki K6 660 cc Turbo“Mobil ini dapatnya dari seorang sahabat yang sudah bosan dengan modifikasinya,” kekehnya. Setelah berpindah ke garasinya, diketahui kalau mesin bawaan Mazda B600 yang berkonfigurasi V Twin 2 silinder 600 cc sudah diganti dengan mesin lain. Yang terpasang sekarang adalah mesin 600 cc, “Suzuki K6 Turbo, mesinnya Jimny yang dijual di Jepang,” terangnya.
Ada alasan khusus soal pemilihan mesin Mazda B600 sebagai 'bahan' modifikasi motor klasik. "Membuat sasis customnya lebih mudah dan motor juga tidak terlalu panjang, sehingga masih enak dipakai harian," jelas M. Mansyur alias Acung, modifikatoryang merombak mesin mobil Mazda B600 jadi motor klasik. "Suaranya gahar, padahal kapasitas mesinnya cuma 600 cc, makanya mulai banyak yang ikut mencari mesin B600," timpal Muhammad Thoyib, rekan Acung di Pemudi's yang juga mengoleksi motor bermesin B600. Banyaknya 'pemburu' juga membuat harga mesin B600 ikut melonjak. Toh demikian, penggunaan mesin B600 sebagai motor bukan tanpa kendala.
Pernah tidak, sih, detikers membayangkan mobil Mazda B600 keluaran 1965 dijejali mesin turbo? Mazda B600 Pakai Mesin Turbo. Mengingat jarang dipakai dan perlu mendapat perawatan, kami tak bisa menjajal Mazda B600 turbo ke jalan raya. Ubahan Lain di Mazda B600 Turbo Milik Bei BudionoBukan hanya perubahan di bagian mesin, Mazda B600 tersebut juga mendapat sentuhan modern di bagian eksterior. Mazda B600 Pakai Mesin Turbo.
HappyInspireConfuseSad(UDA)Mazda tetap brand kendaraan roda empat, atau jika menilik sejarahnya, brand Jepang ini dikenal juga dengan kendaraan roda tiga seusai perang dunia kedua. Tapi Mazda yang terdapat pada di foto di atas adalah Mazda dalam wujud roda dua.Mazda B600 sejatinya adalah mobil yang dikenal dengan julukan kotak sabun. "Makanya saya mencari mesin Mazda B600 ini dan saya pasangkan ke sasis motor," sambung Acung.Pengerjaan motor yang punya desain motor khas perang dunia ini ternyata dilakukannya sendiri. Sayang Acung tidak menyebut dari tipe dan tahun berapa motor yang dikanibal itu.Pemasangan mesin pun diputar 90 derajat sehingga harus meluruskan roda gila dan koplingnya. Kendalanya juga rem yang masih tromol, jadi ndloyor karena tenaga mesinnya gede," ceritanya.Acung pun mengaku lupa berapa biaya yang keluar untuk menggarap motor ini.
Modif Mazda B600 dari Kendaraan Roda Empat Jadi Motor Klasik. Yoi gan, siapa yang gak tahu bahwa Mazda itu pastinya brand kendaraan roda empat, pernah sih memang bikin kendaraan roda tiga seusai perang dunia kedua. Ngutip dari metrotv news, yang nguntit Muhammad Mansyur alias Acung yang suka ngutak-atik mesin mobil ini jadi motor. Yup pria nyentrik yang bergabung dengan Pemudi’s (Perkumpulan Motor Udhug Indonesia Surabaya), merubah Mazda B600 dari kendaraan roda empat jadi motor tua bangka nan asyik dan nampang klasik. Menurut mas bro yang satu ini bahwa merubah mobil jadi motor klasik adalah memang tak jauh dari nilai ekonomi, “Idenya karena tidak mampu beli motor klasik, harganya muahale rek hehehe.
Copyright By@PinterMekanik - 2025