Rem Tangan Mobil Elektrik
04-04-2022

Rem Tangan Mobil Elektrik

By Olivia Oliver
  • 51

Sebab, banyak juga kendaraan dengan rem elektronik yang meminta penggunanya melepas rem secara manual. Tuas rem tangan yang diandalkan untuk olahraga drifting. (Foto: Istockphoto/lzf) Tuas rem tangan yang diandalkan untuk olahraga drifting. Cara mengaktifkan rem tangan elektronik cukup mudah, tekan bila ingin sistemnya bekerja dan 'congkel' untuk menonaktifkan.Rem tangan jenis ini punya kelebihan lain, yakni dapat melepas rem tanpa harus menekan atau mencongkel tombol.Mengutip Parkers , pada beberapa model mobil, rem tangan elektrik dapat bekerja otomatis saat pengemudi menginjak pedal gas.Mobil bakal meminta penggunanya menonaktifkan rem tangan elektronik secara manual saat mesin mobil pertama hidup atau setelah transmisi masuk ke gigi mundur. Perlu diketahui juga rem tangan terus akan mengunci roda jika pengemudi tidak mengenakan sabuk pengaman atau salah satu pintu terbuka.

Electric Parking Brake Cara Kerja dan Kelebihannya

Auto TipsElectric Parking Brake: Cara Kerja dan Kelebihannya3 Januari, 2021Seiring dengan perkembangan teknologi, fitur-fitur di dalam mobil pun semakin canggih. Misalnya saat bicara soal cara kerja rem tangan pada mobil, yaitu Electric Parking Brake (EPB). Cara Kerja yang PraktisSecara tampilan, Electronic Parking Brake memang lebih modern dan simpel. Ada juga yang melengkapi fitur rem tangan elektronik ini dengan Auto-Hold Parking Brake. Keluarga Wuling, itulah cara kerja dan keuntungan memiliki Electric Parking Brake yang berguna untuk keselamatan berkendara Anda.

Bahaya atau Tidak Apa yang Terjadi Kalau Rem Parkir Elektrik Diaktifkan saat Mobil Ngebut

GridOto - Makin ke sini banyak mobil yang dibekali fitur rem parkir elektrik atau electric handbrake. Pertanyaannya, apa yang terjadi kalau rem parkir elektrik yang ditarik, saat mobil dalam kecepatan tinggi? Pertanyaan soal rem parkir elektrik ini dijawab oleh Chris Harris, salah satu presenter Top Gear. Harris ingin mengetahui apa jadinya jika rem parkir elektrik ini diaktifkan saat mobil dipacu pada kecepatan 120 mil/jam atau setara dengan kecepatan 193 km/jam. Baca Juga: Rem Parkir Elektrik Toyota Avanza Baru, Manfaat dan Cara Pakai

Masalah Yang Biasanya Melanda Rem Parkir Elektrik

Namun, kini beberapa mobil modern sudah menggunakan rem parkir elektrik yang pengoperasiannya dengan menekan tombol. Pada rem parkir elektrik mengunakan motor listrik untuk mengoperasikan rem parkir di roda belakang. Apa masalah pada rem parkir elektrik? "Berbeda dengan rem parkir manual, kalau rem parkir elektrik biasanya masalahnya di sensor parkirnya. Celakanya harga modul sensor rem parkir elektrik tidak murah, untuk mobil mewah harganya bisa mencapai belasan juta rupiah.

Mobil Kelamaan Parkir Rem Tangan Elektronik Bisa Rusak

Tetapi bagaimana jika mobil terlalu lama parkir hingga berbulan-bulan dan EPB ini diaktifkan, seperti memasuki masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Ia mengatakan selain kenyamanan, fitur EPB juga bisa menghilangkan sifat korosi dari penggunaan rem tangan tradisional. "Sehingga dengan kondisi PSBB ini EPB malah tidak ada masalah, dan ini jadi keuntungan dari EPB karena tidak ada kabel yang tegang terus menerus, tidak ada korosi di kabelnya, sehingga kemungkinan untuk macetnya malah lebih kecil," tutur dia. "Yang menjadi concern kami adalah bukan EPB tetapi disk brake, kampas remnya, ini menjadi umumnya, jika parkir lama disk brake-nya mulai berkarat, korosi, kampas menjadi lengket dan segala macam," ujarnya. "Kalau memungkinkan tidak hanya dinyalakan saja, setidaknya dibawa bergerak maju mundur, sehingga tidak hanya brake system yang menjadi oke, tetapi sistem suspensi, dan juga ban," terang Sugi.

Bila Rem Tangan Elektrik Ditarik dalam Kecepatan Tinggi Jadinya

Bila Rem Tangan Elektrik Ditarik dalam Kecepatan Tinggi Jadinya? Kini, hampir seluruh produk baru sudah mulai menggunakan rem tangan elektrik. Mengutip Carcoops, salah satu presenter Top Gear, Chris Harris pun ingin menjajal apakah rem tangan elektrik masih bisa digunakan untuk sedikit bersenang-senang. Setelah mobil mencapai kecepatan 193 km/jam, ia pun menarik rem tangan elektrik pada mobil. Berbeda dengan rem parkir konvensional, rem parkir elektrik mengunakan motor listrik untuk mengoperasikan rem parkir di roda belakang.

Ini Biaya Servis Dan Perbaikan Rem Parkir Mobil Elektrik Bikin Kaget

Otomotifnet - Rem parkir (parking brake) atau rem tangan (hand brake) sangat penting bagi mobil. Sejalan waktu, setelan rem tangan ini lambat laun dapat berubah ketinggiannya. BACA JUGA: Jurus Ampuh Kalahkan Valentino Rossi, Kata Pelakunya LangsungBila hal itu terjadi maka rem parkir atau rem tangan sudah harus disetel atau diservis.0"Kalau cuma servis sih biasanya disetel aja rem parkirnya biar lebih pakem." "Biaya servis dan setel dibanderol Rp 200 ribu," jelas Beni Ruhdiana dari Bimmwerk Ciledug, Tangerang. Namun, kalau setelan rem jadi tinggi karena kampas rem sudah habis, maka biayanya bisa lebih besar.

Prev Post

Rem Gas Mobil Matic

Next Post

Mesin Daihatsu Hijet 55

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply