Ukuran Mobil Nissan Serena
18-07-2022

Ukuran Mobil Nissan Serena

By Victor McLean
  • 117

Note - Harga Nissan Serena diatas untuk kisaran bulan Juli 2022 - Harga akurat dapat mengunjungi dealer terdekatNah sampailah Mas Sena di segmen harga Nissan Serena setelah tadi memberikan ulasan dari berbagai sisi mengenai spesifikasi mobil MPV ini di Indonesia. Dengan desainnya yang mengusung konsep The Ingenious MPV, tentu membuat Nissan Serena ini berbeda dengan mobil MPV pada umumnya. Dimana, harga Nissan Serena ini akan dibanderol Rp 448 juta untuk varian X dan Rp 465 juta untuk varian Highway Star. Bagaimana, apakah kawan-kawan tertarik untuk memboyong mobil MPV ini setelah mengetahui harga Nissan Serena terbaru yang lumayan menguras kantong ini? Itulah ulasan mengenai harga Nissan Serena terbaru pada segmen terakhir kali ini yang sekaligus menutup perjumpaan Mas Sena pada kesempatan review kali ini.

Bedah Kelemahan Nissan Serena C24 MPV Boxy Mewah Murah Meriah

Versi bekasnya, Nissan Serena C24 sangat digemari. Biar tidak salah pilih, yuk kita ulas kelemahan Nissan Serena yang sering dikeluhkan para pemiliknya. Harga Pasaran Nissan Serena BekasHarga Nissan Serena generasi C24 ini bervariasi, tergantung dari tahun produksi dan kondisi mobilnya. “Decit kadang muncul kadang enggak, suaranya berdecit kayak jok gesekan,” ungkap Alvian Sesa, pemilik Nissan Serena C24 saat dihubungi Carmudi. Nissan Serena, Si MPV Boxy Berkabin NyamanSetelah mengulas banyak kelemahan yang dimiliki Serena generasi C24, kini kita ulas juga apa nilai lebih dari MPV kotak ini.

Pilihan Ukuran Pelek Ban Nissan Serena Pilihan Pas Agar Hati Puas

Namun, offset pelek aftermarket yang beredar di pasaran kerap tak cocok di ruang roda Nissan Serena berkode bodi C24 milik para anggota ISOC. Dimensi roda standar Serena versi pabrikan adalah 15x5.5 inci dengan ukuran ban 195/65-R15 di keempat rodanya. Ukuran ban yang diakui pas adalah 225/35-R20. Nah, soal dimensi yang sangat ideal dan aman, Hery menyebut ukuran pelek 18x8.5 inci dan ban 225/50-R18 (Gbr.2). Yang menjadi perhatian khusus adalah lebar tapak ban tidak boleh lebih dari 225.Kalau lebih dampaknya ban akan mentok dengan pegangan support sokbreaker belakang.

Review Nissan Serena 2012 Mobil MPV Boxy Interior Luas

EKSTERIOR NISSAN SERENA 2012Review Nissan Serena 2012: Bagian DepanGrille ukuran sedang dipadukan dengan headlamp ukuran besarKita mulai dari bagian depan Nissan Serena 2012. Review Nissan Serena 2012: Bagian SampingDesain boxy tampak dari samping dengan sedikit lekukanMelirik ke bagian samping Nissan Serena 2012. INTERIOR NISSAN SERENA 2012Di bagian interior Nissan Serena 2012 akan didapati ruang kabin yang luas. FITUR NISSAN SERENA 2012Review Nissan Serena 2012 : Fitur KeselamatanUntuk mendukung keselamatan berkendara, pihak Nissan telah memberikan beberapa fitur mumpuni. SPESIFIKASI NISSAN SERENA 2012Berikut table spesifikasi Nissan Serena 2012.

Ukuran Ban Serena dan Rekomendasi Merk Nya

Ukuran Ban Serena – Mobil Serena diproduksi menjadi beberapa seri, yaitu seri C23, C24, C25, C26, dan C27 yang memiliki ukuran ban standar masing – masing. Bagi Anda yang ingin mengetahui ukuran ban Serena sesuai tipenya pada daftar ukuran ban Serena, simak penjelasan berikut. Daftar Isi :Ukuran Ban SerenaPenyebab Ban Nissan Serena Cepat AusTips Pilih Ban Mobil SerenaRekomendasi Merk Ban Mobil Nissan SerenaAdvertisementsUkuran Ban SerenaUkuran ban mobil memberikan pengaruh pada tingkat kenyamanan dan gaya gesek antara ban dengan permukaan jalan saat dikendarai. Rekomendasi Merk Ban Mobil Nissan SerenaBerikut rekomendasi merk ban Nissan Serena beserta harganya. Penyebab Ban Nissan Serena Cepat AusDi bawah ini merupakan beberapa penyebab ban mobil Nissan Serena cepat aus.

Review Nissan Serena 2013 MPV Mewah Dengan Harga Terjangkau

Desain boxynya masih terasa kuat, hal ini cukup wajar mengingat kelas mobil ini yang bermain dalam segmen medium MPV. Nissan Serena 2013 tetap pada pakemnya sebagai medium MPV dengan dimensi yang cukup besar dengan desain boxy yang sangat kental. Interior Nissan Serena Highway Star 2013Ruang Nyaman Nissan Serena 2013​Interior Nissan Serena 2013Ruang kabin diobil ini masih cukup nyaman walaupun tidak lagi menggunakan captain seat di bagian baris penumpang. Desain bagian dashboard Nissan Serena 2013​Desain Dashboard Nissan Serena 2013Bagian dashboard mobil ini sekarnag menjadi terlihat lebih modern dengan display yang lebih canggih. Desain kursi Nissan Serena 2013​Kursi Nissan Serena 2013Bagian kursi di mobil ini cukup nyaman dengan ukuran yang cukup lega dengan ruang kaki dan kepala yang sangat lapang.

Daihatsu Gran Max MB vs Nissan Serena Harga Spek dan Konsumsi BBM dan Detail Fitur Perbandingan

Pilih mobil yang Anda minati dari daftar mobil kami, dan kami siap membantu Anda untuk sisanya. Perbandingan varian, fitur, jaminan, penghematan bahan bakar, harga, dan ruang penumpang, Anda pasti akan memiliki ide tentang mobil impian Anda dengan laporan perbandingan kami yang jelas dan informatif antara Daihatsu Gran Max MB vs Nissan Serena. Cek pro dan kontra dan berita terbaru dari mobil, dan lakukan perbandingan yang tidak hanya dari galeri eksterior tapi juga dari interiornya secara rinci. Autofun's handful selain merupakan sistem perbandingan mobil yang bagus, menjadi alat yang harus dimiliki oleh pemula, dan bahkan ahli dalam industri otomotif. Alat perbandingan autofun bukan hanya tentang membandingkan mobil dan spesifikasi dan fiturnya, ini adalah tentang membantu Anda menemukan mobil yang cocok.

Nissan Serena Review Semua Generasi dan Kelebihan Kekurangannya

Saat itu, Nissan Serena C23 bersaing dengan MPV Jepang lainnya, Mazda E2000Nissan Serena C24 (1999 – 2012)Generasi selanjutnya memiliki kode C24 dan biasa disebut Serena C24. Nissan Serena C24 merupakan generasi Serena yang penjualannya sangat baik di Indonesia. Nissan Serena C25 (2005 – 2010)Jika di Indonesia Nissan tetap menjual Serena C24, maka beda cerita dengan Jepang dan beberapa negara lainnya. Nissan Serena C26 (2013 – 2018)Setelah ‘lompat’ satu generasi, Nissan Indonesia akhirnya meluncurkan generasi terbaru Serena dengan kode bodi C26. Nissan Serena C27 (2019 – Sekarang)Dan inilah generasi paling baru dari Nissan Serena.

Prev Post

Karburator Mobil Carry 1.0

Next Post

Harga Mobil Mazda Di Solo

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply