Tetapi ada perbedaan pada Brio manual dan Brio CVT. Mulai dari ganti oli Honda Brio, baik oli mesin maupun oli transmisi, washer drain, brake grease, filter oli, dan busi. Sehingga, biaya servis berkala Brio pada 60.000 km adalah Rp802 ribu untuk suku cadang dan Rp496 untuk biaya jasa. Service Berkala 80.000 kmBisa dibilang servis berkala pada 80.000 adalah servis besar. Dengan biaya jasa servis Rp481 ribuan, maka total biaya servis Brio adalah Rp1,3 jutaan.
Otoseken.id - Walaupun mobil bertransmisi otomatis banyak diminati di wilayah perkotaan, namun masih banyak juga yang lebih menyukai transmisi manual. Honda Brio juga menawarkan transmisi manual (M/T) di varian Brio Satya tipe S, tipe E, dan non-LCGC nya Brio RS. Perawatan rutin atau servis berkala Honda Brio bertransmisi manual pada dasarnya sama dengan Brio bertransmisi otomatis CVT. Bedanya ada pada oli transmisi, seperti jenis oli transmi, takaran oli transmisi, dan harga oli transmisinya. Berikut ini biaya servis Honda Brio 1.200 cc bertransmisi manual (M/T) mulai dari 10.000 - 100.000 km di bengkel resmi Honda Permata Hijau, Jakarta Selatan.
Banyak pemilik bertanya-tanya, kapan ganti oli transmisi mobil manual yang dianjurkan? Waktu yang Tepat untuk Ganti Oli Transmisi Mobil ManualSebenarnya oli transmisi pada mobil manual sangat jarang diganti. Ciri Oli Transmisi Mobil Manual Sudah Harus DigantiSusah Masuk GigiSalah satu tanda yang mengharuskan untuk mengganti oli transmisi mobil manual adalah susah masuk gigi. Warna Oli BerubahUntuk mengetahui kondisi oli transmisi biasanya terdapat dipstick oli khusus untuk transmisi. Fungsi Oli Transmisi pada Mobil ManualBanyak orang mengira oli transmisi pada mobil manual tidak terlalu memiliki fungsi.
Otoseken.id - Ingin ganti oli transmisi mati di mobil Honda? Juga oli transmisi matik punya peran penting sebagai penggerak komponen mekanikal dari tekanan oli. Dianjurkan oleh Syaifur Rohman, Service Advisor Honda Permata Hijau, Jakarta Selatan, penggantian oli transmisi matik mobil Honda dilakukan setiap 40.000 km. Otomotif Konvoi Honda CR-V turbo di Bromo, Jawa TimurSetelah penggantian di 40.000 km, setiap 20.000 km kedepan dilakukan pengecekan oli transmisi matik. "Biasanya kami anjurkan untuk ganti, atau tunggu 20.000 km lagi supaya genap di 40.000 km berikutnya," ujar Syaifur.
Jakarta - Tinggal varian 1.2L dengan transmisi baru, bagaimana perawatan rutin New Honda Brio? Ketika pertama keluar di tahun 2012, Honda Brio mendapatkan spesifikasi khusus alias berbeda dengan yang sudah beredar di dunia. Drive belt dicek setiap 40 ribu km, sistem rem setiap 20 ribu km dan suspensi setiap 10 ribu km. Sedangkan minyak rem diganti setiap 60 ribu km dan butuh 3 botol, radiator coolant baru diganti setelah 200 ribu km atau 120 bulan. Yang juga perlu diperhatikan adalah ban, yang selalu perlu dirotasi posisinya setiap 10 ribu km dan spooring balancing setiap 20 ribu km.
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan IndonesiaPerawatan Rutin Honda Brio CVT, Segini Biaya di Bengkel ResmiSelasa, 1 Desember 2020 | 14:54 WIBAksesori Honda Jazz dan Brio didiskon sampai 20%. Nah mungkin ladies pemilik Honda Brio CVT, weekend ini mau perawatan rutin ke bengkel resmi Honda. mengganti spare part oli mesin seharga Rp 550.000/4liter, filter oli Rp 40.700, O-ring filter oli Rp 8.800, dan filter udara Rp 148.000. Spare part yang diganti oli mesin seharga Rp 550.000/4liter, filter oli Rp 40.700, O-ring filter oli Rp 8.800, dan filter udara Rp 148.000. Totoal biaya spare part Rp 696.300 + jasa Rp 481.000, total biaya servis Rp 1.177.300.
GridOto - Rincian lengkap biaya servis berkala bengkel resmi Honda Brio sampai 100 ribu kilometer. Bagi yang ingin beli Honda Brio untuk Lebaran nanti, perhatikan pengeluaran untuk biaya servis berkala. 10.000 Km, 20.000 Km, 50.000 Km, 70.000 Km, 90.000 KmSetiap interval ini ada penggantian oli mesin dengan harga Rp 550.000 per 4 liter, filter oli Rp 40.700, dan o-ring filter Rp 8.800. Total harga spare part Rp 599.500 dan jasa Rp 341.000, sehingga total biaya servis sebesar Rp 940.500. Radityo Herdianto / GridOto Bengkel Resmi Honda Permata Hijau, Jakarta SelatanBaca Juga: Honda Brio RS Lebih Murah karena Diskon PPnBM, Ini Harga Spare Partnya30.000 Km
Budayakan bahasa yang sopan dan santunJangalah nyampah ditrit ini, baik itu ngeJunk, serta komeng yg tdk sehat. Plis jangan OOT, disini bukan tempat absen utk kejar isoDisini forum bebas, komen yg cerdas jgn beringasSilahkan baca rules dari om momod dipost # 2Yang punya tambahan informasi, gambar, spec, link serta apapun bentuknya. silahkan posting dimari atawa japri ane. Secepatnya pasti ane share dimari. Segala ketentuan demi tertibnya trit ini bisa dilakukan kapan saja dgn mengacu pada rules inti dari moderatorTS hanya manusia biaya, hanya Alloh ta'ala maha sempurna, Terima kasihYang punya tambahan informasi, gambar, spec, link serta apapun bentuknya.
Copyright By@PinterMekanik - 2024