Modifikasi Car Audio Honda City yang satu ini digarap dengan sangat serius, hasilnya trophy paling membanggakan dari kontes car audio EMMA 2017 dipegangnya. Jakarta, Autos.id – Kompetisi Car Audio EMMA 2017 yang memanaskan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017 akhirnya mendapatkan jawara. Risky mempercayakan setingan car audio miliknya pada bengkel Bronson Audio Jl. Ditangan Teddy sebagai installer modifikasi car audio Honda City ini akhirnya menjadi raja di kelas SQ 3K EMMA 2017. Modifikasi car audio Honda City milik Risky tidak hanya menarik dari sisi audio tetapi juga terlihat estetis pada bagian eksterior dan interior.
Otomotifnet - Upgrade audio Honda City Hatchback tak perlu ganti banyak. Sebab speaker bawaan diakui cukup mumpuni oleh Utanto Wibowo, punggawa bengkel spesialis audio mobil Elixir Car Stereo, Meruya, Jakarta Barat. Apalagi menurut Utanto, sistem audio City Hatchback sudah 2-way yang cakep buat dimaksimalkan. "Suara yang dihasilkan speaker bawaan City Hatchback itu sudah sangat bagus," tegas pria yang akrab disapa Yung Yung. Baca Juga: Honda City Hatchback RS Hybrid Diluncurkan, Tenaga dan Harganya SeginiRendy/Otomotifnet Interior Honda City Hatchback RSBahkan speaker di pintu sudah cukup menghasilkan dentuman bass yang kuat dan seimbang dengan frekuensi midrange.
GridOto - Upgrade audio Honda City Hatchback, cukup modal maksimalkan speaker bawaan. Honda City Hatchback yang sudah menggunakan sistem audio 2-way punya potensi upgrade menjanjikan. Bahkan hanya pakai speaker bawaan, hasil upgrade audio Honda City Hatchback bisa maksimal. "Suara yang dihasilkan speaker bawaan City Hatchback itu sudah sangat bagus," tegas pria yang akrab disapa Yung Yung. Radityo Herdianto / GridOto Speaker Tweeter Audio Honda City HatcbackBaca Juga: Satu Kesalahan Ini yang Bikin Sia-sia Pasang Peredam Kabin MobilMenurutnya, tweeter bawaan bisa menghasilkan nada vokal frekuensi tinggi yang clean.
Filter IklanKata KunciKondisiSemua Kondisi Baru BekasKategoriSemua Kategori Mobil Car Audio Mesin Knalpot Kaki-Kaki Eksterior Lampu Interior Perawatan Mobil Die Cast & Hot Wheels Lain-lainHarga-ProvinsiSemua Propinsi Aceh D.I. Bali Bangka Belitung Banten Bengkulu Gorontalo Jakarta D.K.I. Jambi Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Kalimantan Barat Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Kalimantan Timur Kalimantan Utara Kepulauan Riau Lampung Maluku Maluku Utara N/A Nusa Tenggara Barat Nusa Tenggara Timur Papua Papua Barat Riau Sulawesi Barat Sulawesi Selatan Sulawesi Tengah Sulawesi Tenggara Sulawesi Utara Sumatra Barat Sumatra Selatan Sumatra Utara Yogyakarta D.I.
Bisnis, JAKARTA—PT Kramat Motor, perusahaan yang menyediakan modifikasi audio dan video otomotif, masih mengandalkan produk dari Tiongkok. “Banyak produk yang berasal dari China. Perusahaan yang memiliki jaringan pemasaran meliputi Pulau Jawa, Sumatera, dan Sulawesi ini mendapatkan pasokan barang hampir seluruhnya merupakan produk impor. Produk audio dan video otomotif dari Tiongkok, sebutnya, memiliki harga yang cukup bersaing dibandingkan produk serupa. “Produk video lebih banyak [dicari].
Meski, tetap lebih empuk dibandingkan Honda Jazz atau Honda HR-V. Karakter yang sedikit rigid ini membuat mobil bisa bermanuver lincah. Kabinnya juga cukup kedap bahkan dibandingkan HR-V yang lebih mahal.Terus terang selama 2 pekan memakai Honda City Hatchback RS, SINDOnews selalu merasa excited setiap masuk ke kabinnya. Kesan sporty ini memberikan sensasi nyaman dan mengasyikkan.Berbeda dengan Honda Jazz yang membuat penggunanya gatal untuk memodifikasi, Honda City Hatchback RS memiliki karakter eksterior yang tegas, tapi sederhana. Begitupun velg 16 inci dan diffuser.Hanya saja, Honda City Hatchback RS lebih cocok dipermak sederhana. Karena ada banyak cara untuk meletakkan barang di bagasinya, mulai Utility Mode, Tall Mode, Refresh Mode, dan Long Mode.
Copyright By@PinterMekanik - 2024