Ini membuat mobil SUV setengah tua seperti Nissan X-Trail T30 atau Honda CR-V generasi pertama dan kedua peminatnya semakin banyak. Kenapa Nissan X-Trail T30 Lebih Layak Dipilih Daripada X-Trail T31? Perbandingan Performa Nissan X-Trail T30 vs Honda CR-V RD4CR-V RD4 dibekali dengan 2 tipe mesin K20A dan K24A memiliki 4 silinder. Karakter Suspensi Honda CR-V Cukup Keras Daripada Nissan X-TrailHal lain yang sering dikeluhkan oleh pengguna Honda CR-V RD4 pre facelift ialah bantingan suspensi yang lumayan keras. KesimpulanJadi, kalau kamu bukan orang yang fanatik merek, maka Nissan X-Trail T30 bisa jadi pilihan SUV yang cukup reliable.
Selamat datang di autogaya, kali ini Saya akan memberikan informasi tentang review spesifikasi kelebihan dan kekurangan Honda CRV Gen 2. Honda CRV Gen 2 merupakan generasi kedua dari CRV yang menggunakan kode sasis RD4 serta dirilis pada tahun 2002. Mobil Honda City Type Z VTEC dan Persona Simak juga:Review Honda CRV Gen 2 Spesifikasi Tahunproduksi : 2002 – 2006 Kodesasis : RD4 Mesin: 1,998cc K20A dan 2,354cc K24A1 4 silinder segaris. Baca juga: Honda Accord VTi-L 2.4 Mobil EleganHarga Honda CRV Gen 2Untuk masalah harga Honda CRV versi 2,0 liter tahun 2005 dihargai sekitar 100 jutaan. Demikianlah sedikit info tentang Kelebihan dan Kekurangan Mobil Honda CRV Gen 2, semoga bermanfaat dan silahkan share apabila artikel ini bermanfaat serta Saya ucapkan terima kasih telah mengunjungi website andalan Saya.
Honda CR-V generasi kedua pertama kali diperkenalkan tahun 2001 dan discontinue di tahun 2006, saat itu rival terberatnya dalah Nissan X-trail. CR-V generasi ini masih ala-ala jip dengan ban serep di belakang, atau biasa diesebut 'konde'. Hadir dengan 2 pilihan mesin, yakni 2.000 cc dan 2.400 cc, dan 2 pilihan transmisi manual 5 percepatan, dan matik 4 percepatan. MesinSecaRa umum, mesin CR-V generasi ini cukup andal, responsif dan hemat bbm. Baca Juga: Honda CR-V Generasi Ketiga, Irit Bahan Bakar dan Enak Dipakai
Padahal tetap ada beberapa penyakit Honda CR-V yang jarang diketahui oleh orang. Biaya Perawatan TerjangkauSebagai mobil yang juga disebut sebagai mobil mewah, Honda CR-V ini ternyata juga memiliki biaya perawatan yang terjangkau. Penyakit Honda CR-V yang kerap ditemui sebenarnya ada cukup banyak. Hal ini tentunya menjadi salah satu penyakit Honda CR-V yang kerap ditemui. Turbo jebol sejauh ini hanya terjadi pada beberapa unit saja, dan tidak termasuk ke dalam penyakit Honda CR-V yang ada.
Lalu apa saja kekurangan dan kelebihan CR-V lainya?selain yang telah disampaikan diatas,untuk lebih jelasnya mari simak uraian lengkap dibawah ini. 2.Ruang Interior Lega & MewahPenyegaran yang dilakukan pihak Honda untuk mobil unit CR-V semakin membuat kesan mewah,lega dan nyaman di mobil SUV ini.Tentunya karena didukung dengan ukuran bodi yang besar,apalagi untuk CR-V yang hanya menyediakan 5 kursi penumpang saja. Kursi duduk hingga 7 orang penumpang telah disematkan untuk Honda CR-V 1.5L Turbo dan Honda CR-V 1.5L Prestige Turbo.Sedangkan untuk Honda CR-V 2.0L i-VTEC hanya diperuntukan untuk 5 kursi penumpang saja. Fitur Canggih & LengkapTidak hanya bentuk bodi dan mesin yang sangat memuaskan,fitur-fitur Honda CR-V juga begitu canggih dan lengkap.Tentunya hal ini semakin membuat konsumen mobil semakin puas dan terjamin akan kenyamanan,keamanan hingga keselamatan saat berkendara. Namun jika sobat menginginkan mobil baru Honda CR-V sobat harus siap merogoh kocek yang cukup dalam untuk menebus harga Honda CR-V ini.Belum lagi untuk besaran pajak tahunan juga cukup mahal.Sekian kelebihan dan kekurangan dari mobil SUV Honda CR-V yang telah OTOSPEEDMAGZ rangkum buat sobat semua,semoga bermanfaat.
Copyright By@PinterMekanik - 2024