Honda Brio hadir sebagai kendaraan perkotaan yang praktis, stylish dan juga asyik dikendarai. Memodifikasi Honda Brio terbilang tak sulit, meski juga bukan berarti mudah untuk dilakukan. Asyiknya, pihak APM (Agen Pemegang Merek) masih mendukung aksi modifikasi Honda Brio. Model-model modifikasi di depan layar ini bisa menginspirasi pemilik maupun tuner untuk memodifikasi tunggangannya. Tak cuma itu, aktivitas balap Brio juga terus digalakkan demi membina potensi pembalap nasional juga tentunya melihat performa terbaik hatchback ringkas mereka.
Tapi kalau mau modifikasi mobil Honda Brio yang masih nyaman buat harian tapi tetap terlihat keren, ada kok beberapa hal yang perlu diperhatikan. Nah apa saja yang bisa disentuh untuk menciptakan All New Brio modifikasi atau Brio generasi pertaam yang mau dimodifikasi bergaya simpel? Brio Modif Simple Pakai StikerJangan ragu untuk bereksplorasi menggunakan cutting stikerLangkah paling mudah untuk modifikasi mobil Honda Brio supaya tampil beda adalah memasang cutting stiker. Upgrade Sistem AudioCukup upgrade simpel di sektor audioTerakhir untuk modifikasi mobil Brio, Anda bisa menaikkan kualitas audio di Honda Brio kesayangan Anda. Nah itu tadi beberapa trik modifikasi mobil Brio 2020 atau Honda Brio generasi awal yang masih tetap bisa dipakai harian.
Deretan Honda Brio racing hadir di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021. Di sana terdapat Honda Brio Touring Car milik Canya Prasetyo, pembalap perempuan pertama dari Honda Racing indonesia dan mobil Honda Brio Millenial Project #2. Versi mobil Honda Brio racing hasil modifikasi Millenial Project #2 didesain khusus untuk diperlihatkan pada ajang GIIAS 2021 ini. Promo Honda di GIIAS 2021Selain menampilkan produk mobil modifikasi bergaya racing HPM juga menawarkan berbagai program penjualan menarik untuk konsumen yang membeli mobil di ajang ini. Demikian ulasan terkait kehadiran Honda Brio Racing di GIIAS 2021.
Tanpa mau kehilangan momentum, terpampang sebuah Honda Brio Millenial Project pada salah satu sudut booth Honda. Yups, Honda Brio Millenial Project ini memang sukses mencuri perhatian berkat ubahan simpel bergaya racing look. Aziz Bodi Honda Brio wrapping biru doff plus custom stikerJelas melihat lekuk custom stikernya, tentu Honda Brio ini mengejar tampilan makin sporty dan atraktif khas anak muda. Lanjut, tampang depan Honda Brio Millenial Project ini makin Racy dengan custom headlamp smoked. Aziz Headlamp Honda Brio custom smokeBaca Juga: Yamaha RX-King 'Bisu' Pakai Motor Listrik Curi Perhatian di GIIAS 2021
GridOto - Satu lagi nih modifikasi Honda Brio lama yang main gaya static elegant. Bahkan modifikasi Honda Brio lama milik Fikri lebih berani di sektor kaki-kaki. Aditya Pradifta coilover Modifikasi Brio lama kandas mengandalkan custom"Tiap hari lewat jalan jelek, berlubang juga tetep pakai ini hahaha...," gelak Fikri membuka obrolan. Eksterior pun enggak mau kalah menonjol dari kaki-kaki, makanya Fikri memilih facelift dengan facia dari Honda Mobilio RS. Baca Juga: Cukup Seminggu, Modifikasi Honda Mobilio Lama Jadi Ganteng Bergaya Racing Look
Copyright By@PinterMekanik - 2025