Modifikasi Honda City Hatchback 2021
19-06-2022

Modifikasi Honda City Hatchback 2021

By Adam Dyer
  • 44

GridOto - Modifikasi Honda City Hatchback RS yang dilakukan Rafael Randy ini terbilang cukup signifikan untuk sebuah mobil baru. Tak hanya sekedar ganti pelek dan upgrade knalpot, eksterior dan kabin Honda City Hatchback RS miliknya ini sudah digarap cukup apik. Hehehe..," kekeh Rafael Randy pemilik Honda City Hatchback RS. Baca Juga: Modal Rp 4 Jutaan, Ini Obat Ganteng Honda City Hatchback Dari ThailandKyn/Dok. Baca Juga: Modifikasi Honda City Hatchback Ganteng Bergaya Street RacingKyn/Dok.

Modifikasi Honda City Hatchback RS 2021 Delapan Kali Ganti Pelek

Salah satunya Richard Tjendy terhadap Honda City Hatchback RS yang baru dibelinya pertengahan 2021 lalu. Memang pria yang akrab disapa Richard ini tidak bisa diam bila sudah menyoal modifikasi mobilnya ini. Alasannya klasik, ""Yang ini pelek ke-8 sejak tahun lalu pertama kali modif itu. Pelek yang sekarang terpasang adalah replika Volk Rays TE37 OG by SSW ukuran 16x7 inci, dengan balutan ban GT Radial Champiro SX2 berprofil 205/50R16. "Saya suka 'nabrakin' warna pelek dengan bodi, makanya saya pilih warna Racing Green ini supaya kontras," ucap pemukim di Gading Serpong, Tangsel ini.

12 Alasan Memilih Honda City Hatchback RS untuk Mobil Harian

Meski, tetap lebih empuk dibandingkan Honda Jazz atau Honda HR-V. Karakter yang sedikit rigid ini membuat mobil bisa bermanuver lincah. Kabinnya juga cukup kedap bahkan dibandingkan HR-V yang lebih mahal.Terus terang selama 2 pekan memakai Honda City Hatchback RS, SINDOnews selalu merasa excited setiap masuk ke kabinnya. Kesan sporty ini memberikan sensasi nyaman dan mengasyikkan.Berbeda dengan Honda Jazz yang membuat penggunanya gatal untuk memodifikasi, Honda City Hatchback RS memiliki karakter eksterior yang tegas, tapi sederhana. Begitupun velg 16 inci dan diffuser.Hanya saja, Honda City Hatchback RS lebih cocok dipermak sederhana. Karena ada banyak cara untuk meletakkan barang di bagasinya, mulai Utility Mode, Tall Mode, Refresh Mode, dan Long Mode.

Modifikasi Honda City Hatchback RS 2021 Street Racing Pertama Nih

Otomotifnet - Honda City Hatchback RS belum banyak terlihat di jalanan, karena masih terbilang baru diluncurkan. Nah, City Hatchback RS yang satu ini malah sudah dimodifikasi loh! Baca Juga: Honda City Hatchback e:HEV Mengaspal di Thailand, Kapan Masuk Indonesia? OTOMOTIF Honda City Hatchback RS bergaya street racing tampak belakangPria yang akrab dipanggil Richard ini memilih gaya modifikasi street racing untuk mobil barunya tersebut. "Kalau mobil hatchback dimodif gaya street racing pasti pas," yakinnya.

Modifikasi Tahap Kedua Honda City Hatchback Makin Sangar Sob

Otoloka.id - Honda City Hatchback RS milik Richard Tjendy ini bisa dibilang yang paling lengkap modifikasinya dan termasuk yang pertama dimodifikasi dengan tampilan yang makin keren. Lalu kira-kira ubahan apalagi yang dilakukan Richard pada Honda City Hatchback kesayangannya itu? Yuk simak ulasan lengkapnya berikut ini:Upgrade Modifikasi Honda City HatchbackMeski proses modifikasi Honda City Hatchback ini tidak segampang yang Ia kira. Baca juga: Modifikasi Toyota All New Corolla Jadi Jangkung, Anti Ceper! "Karena coilover untuk City Hatchback RS belum ada, saya coba pakai punya Jazz GK5 dan ternyata bisa nih," serunya bersemangat.

Modifikasi Kolaborasi Honda City Hatchback RS di IMX 2021

Kolaborasi ketiganya diwujudkan pada satu unit modifikasi Honda City Hatchback RS yang tampil eye catching usai diberi sentuhan artistik. Lintas Kolaborasi tersebut menghadirkan tampilan segar Honda City Hatchback RS bergaya dinamis, penuh nuansa artsy serta bergaya simplicity. Secara tampilan cocok dipadukan dengan warna kelir mobil apapun, ini gayaku buat mobil pilihan saya, Honda City Hatchback RS," kata Jacki. "Pilihan grafis di bagian eksterior ini diwujudkan setelah sebelumnya NeverTooLavish berkolaborasi dengan Honda Indonesia menggelar kompetisi Honda City HatchArt." "Para peserta meracik ulang komposisi grafis bergaya vibrant dan city light sesuai dengan karakter Honda City Hatchback RS."

Modifikasi Honda City Hatchback RS Berlabur Grafity

Modifikasi Honda City Hatchback RS kali ini hadir dengan tampilan beda. Pengepul Mobil melakukan modifikasi Honda City Hatchback RS pada bagian velg, ban, knalpot, suspensi, body kit serta eksterior yang dibalut dengan stiker berwarna hitam. Pada sesi ini, Nevertoolavish serta Pengepul Mobil akan menjelaskan lebih lengkap mengenai kolaborasi desain serta modifikasi Honda City Hatchback RS yang mereka lakukan. Mesin Honda City Hatchback RSHonda City Hatchback RS yang dibandrol Rp300 jutaan lebih ini ditopang dengan mesin bertenaga besar. Demikian konten terkait modifikasi Honda City Hatchback RS.

Modifikasi Honda City Hatchback Eksis di IMX 2021

ROCKOMOTIF, Jakarta – PT Honda Prospect Motor (HPM) menampilkan modifikasi Honda City Hatchback RS dalam gelaran Indonesia Modification Expo 2021. Dalam Cyber Lobby IMX ini, mobil yang sudah dimodifikasi oleh Pengepul Mobil dan Nevertoolavish, menampilkan sisi lain dari hatchback kebanggaan Honda yang diluncurkan pada Maret 2021 lalu. Modifikasi Honda City Hatchback ini lebih dominan dengan permainan eksterior. Sedangkan Nevertoolavish, turut memberikan sentuhan desain grafiti dengan warna cerah di sekujur tubuh Honda City Hatchback ini. Melalui modifikasi Honda City Hatchback RS yang tampil di IMX 2021, PT Honda Prospect Motor (HPM) percaya bahwa ini dapat memberikan inspirasi bagi pemilik mobil tersebut yang ingin melakukan modifikasi.

Prev Post

Harga Daihatsu Rocky Lama

Next Post

Kenapa Mobil Daihatsu Dan Toyota Mirip

Artikel Trending

Leave a Reply