Transmisi Matic Honda Crv
09-03-2022

Transmisi Matic Honda Crv

By Julian Anderson
  • 43

GridOto - Honda CR-V generasi ketiga harga bekasnya kini ada di kisaran Rp 100 juta hingga Rp 170 jutaan, mengusung transmisi otomatis 6-percepatan dan manual 5-percepatan. Namun khusus varian bermesin 2.400 cc, Honda CR-V generasi ketiga di pasar mobil bekas hanya tersedia transmisi otomatis. Baca Juga: Seken Keren: Kaki-kaki Honda CR-V Kura-kura Mudah Sakit, Ini Sebab dan Solusinya Dari Bengkel Spesialis"Transmisi otomatis konvensional di CR-V model lama ini bandel dan enggak terlalu bermasalah. Irfan menjelaskan, Honda CR-V generasi ketiga yang cukup berumur membuat bengkelnya tidak lagi mengikuti standar penggantian oli yang direkomendasikan oleh pabrikan. Istimewa Irfan Auto, spesialis Honda dan bengkel rujukan komunitas Honda Elysion"Ganti oli matic sebaiknya per 20 ribu kilometer (Km).

Tiap Pindah Harus Tekan Tuas Pengunci Transmisi Mobil Matic Ternyata Begini Cara Pakainya Yang Benar

Mobil matic banyak dipilih karena kepraktisan dan kenyamanan saat mengemudi. Namun, saat mengemudi mobil matic ada hal kecil yang luput dari perhatian, yaitu tuas pengunci transmisi pada model transmisi otomatis, selain bridge. Setiap perpindahan gigi, tuas tersebut ditekan misalkan dari posisi N ke posisi D.Baca Juga: Transmisi Mobil Matic AMT dan AGS Beda Dari Otomatis Konvensional, Begini Cara Nanjak Yang BenarNamun, apakah tuas tersebut perlu selalu ditekan setiap perpindahan transmisi? Tuas tersebut jangan selalu ditekan pada setiap perpindahan transmisi. Baca Juga: Patahkan Mitos Mobil Matic Gak Kuat Nanjak, Ini 5 Cara Benar Taklukan Tanjakan Pakai Transmisi Automatic

Ganti Oli Transmisi Matik Mobil Honda Dianjurkan di Kilometer Segini

Otoseken.id - Ingin ganti oli transmisi mati di mobil Honda? Juga oli transmisi matik punya peran penting sebagai penggerak komponen mekanikal dari tekanan oli. Dianjurkan oleh Syaifur Rohman, Service Advisor Honda Permata Hijau, Jakarta Selatan, penggantian oli transmisi matik mobil Honda dilakukan setiap 40.000 km. Otomotif Konvoi Honda CR-V turbo di Bromo, Jawa TimurSetelah penggantian di 40.000 km, setiap 20.000 km kedepan dilakukan pengecekan oli transmisi matik. "Biasanya kami anjurkan untuk ganti, atau tunggu 20.000 km lagi supaya genap di 40.000 km berikutnya," ujar Syaifur.

Oli Transmisi Otomatis Penting Buat Pemilik Mobil Matik Ini Daftar Jenis dan Harganya

Otomotifnet - Pelumas atau oli transmisi otomatis merupakan komponen vital pada mobil matik. Nggak boleh gagal paham terkait jenis oli transmisi matik yang digunakan, apalagi beda merek sudah pasti beda jenisnya. "Perawatan pada oli transmisi matik sangat perlu dilakukan secara rutin pada waktu yang ditentukan." "Hal itu bisa membuat nyaman dalam berkendara dan performa mobil terjaga," ujar Bambang Sulistiyanto, Service Head Auto 2000 Tebet Supomo, Jakarta Selatan. Berikut ini jenis dan harga oli transmisi otomatis dari kendaraan yang banyak populasinya dari bengkel resmi.

4 Hal Sepele yang Bikin Transmisi Matik Mobil Jadi Cepat Rusak

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Transmisi otomatis pada mobil diciptakan untuk memberikan kenyamanan dan kepraktisan pemilik mobil saat mengemudi. Namun, tidak sedikit pemilik mobil yang terlalu terlena sehingga penggunaan transmisi otomatis seperti "asal pakai". Meskipun sepele, hal ini bisa merusak transmisi otomatis mobil Anda dalam jangka panjang. Telat mengganti oli transmisiBaik mobil maupun motor yang bertransmisi otomatis wajib hukumnya untuk mengganti oli transmisi secara rutin dan tepat waktu. "Berbeda dengan mesin, komponen dalam gearbox lebih rawan rusak jika pelumasan kurang ataupun kerak yang mengendap akibat oli transmisi yang belum diganti," ujar Heri, manajer operasional bengkel DTM Station saat ditemui (9/7).

Fungsi Huruf Dan Angka Pada Mobil Matic

Fungsi Huruf Dan Angka Pada Mobil Matic Honda. Pada mobil dengan persneling otomatik/ Otomatis, untuk maju, pengendara tinggal memindahkan tangkai persneling ke huruf D, mundur huruf R (reverse), netral (N), dan untuk parking (P). Pada saat dirasakan mobil melaju terlalu cepat di turunan, maka tangkai persneling tinggal dipindahkan ke angka 2 (sama dengan gigi persneling 2 pada mobil dengan persneling manual). Pada mobil yang dilengkapi tiptronic, tidak ada angka 3, 2, 1 atau L di dekat tangkai persneling, atau di setir (pada merek tertentu), yang ada hanya tanda plus (+) dan minus (-). Kekhawatiran yang tertinggal dari masa lalu adalah kalau mogok, mobil dengan persneling otomatik tidak dapat didorong, berbeda dengan mobil dengan persneling manual.

Prev Post

Starter Mobil Yang Benar

Next Post

Biaya Service Honda Jazz Di Bengkel Resmi 2021

Artikel Trending

Leave a Reply