Review Mobil Mazda Cx 3
03-07-2022

Review Mobil Mazda Cx 3

By Jacob Turner
  • 50

Medium SUV yang Fun To Drive P Putri on 24 Apr, 2020 untuk Mazda CX 3 (2017-2018) Membantu menurut 31 orang Mazda Cx3 GT adalah Medium SUV terbaik menurut pendapat saya dibandingkan kompetitornya, karena mobil ini mempunyai berbagai macam fitur keselamatan yang lengkap. Ya karna, mobil ini sangat menarik, ketika mobil ini melintas atau berkeliaran di jalan, sudah seperti magnet, mata sapa yg tidak melirik mobil ini saat melintas, ya karna body yang sangat gagah, dengan Baca review selengkapnyaLindungi Mobil Anda Segera. Dapatkan tawaran asuransi terbaik untuk Mobil Anda. Tadinya saya memang berniat membeli Nissan X-Trail 2.0 atau Honda CRV 2.0 dan saya membandingkan keduanya hampir selama beberapa waktu. Sampai kemudian, Mazda mengeluarkan tipe CX-3 dengan mesin 2.000 cc, dan Baca review selengkapnyaPunya pertanyaan tentang Mazda CX3?

Mazda CX 3 1 5 Sport 2021 Berlimpah Teknologi Terbaik Harga Oke

Seperti halnya Mazda CX-3 1,5 Sport 2021 yang telah kami ulas beberapa waktu lalu dan dibuatkan konten yang tayang di akun YouTube, Motor1 Indonesia. Ada 10 hal menarik yang kami ambil dari Mazda CX-3 1,5 Sport 2021 tersebut dan semuanya kami nilai sangat menarik. Mazda CX-3 1,5 Sport 2021 ini dibanderol di angka Rp340 juta, sedangkan CX-3 yang bermesin 2.000 cc dijual Rp450 juta. Tapi, Mazda tetap memberikan segala teknologi terbaik di Mazda CX-3 1,5 Sport 2021 ini yang telah kami buktikan begitu membantu pengendara. Sensasi berkendara dengan Mazda CX-3 1,5 Sport 2021 ini pun sangat menyenangkan.

Review Mazda CX 3 1 5L Sport 2021 Your First Mazda SUV

Eksterior Mazda CX-3 Sport 2021Review Mazda CX-3 1.5L Sport 2021: Tampilan DepanTampak depan begitu sporty dan juga berwibawaReview Mazda CX-3 1.5L Sport 2021 ini kita mulai dari bagian depan. Review Mazda CX-3 1.5L Sport 2021: Tampilan SampingRendah dan aerodinamisNafas desain KODO khas Mazda terus terpancar. Untuk velg Mazda CX-3 1.5L 2021 ini masih sama seperti trim di atasnya yang menggunakan warna two tone polished. Review Mazda CX-3 1.5L Sport 2021: Tampilan BelakangKesan sporty begitu kuat di mobil iniKarakter sensual sekaligus kokoh juga terus dipertahankan desainer Mazda CX-3 termurah ini saat membuat desain buritan mobil. Soal pencahayaan, stoplamp Mazda CX-3 1.5L Sport 2021 ini menggunakan bohlam jenis LED, dan juga terdapat high mount stop lamp pada spoilernya.

Review Mazda CX 3 2018 Si Sexy Yang Fun To Drive Untuk Semua Kalangan

Eksterior Mazda CX-3 2018Pertama yang terbaru ada pada bagian eksterior, kini New Mazda CX-3 fokus pada desain tradisional Jepang, desain ini mengungkapkan bentuk yang berbeda serta unik dari pesaingnya. Review Mazda CX-3 2018: Bagian DepanBagian Depan Mendapat Grill Dan Lampu TipisDi awal kita dapat melihat tatapan yang tajan dengan bentuk lampu utama tidak lagi besar, namun tetap memberikan pencahayaan yang maksimal. Pada lampu depan ini sudah dilengkapi dengan LED yang disupport dengan Automatic Levelling, ada pula Daytime Running Lamp (DRL). Pada bagian ini juga grill kokoh empat tingkat hadir, grill krom ini bukan hanya memberikan kesan kuat namun juga elegan. Review Mazda CX-3 2018: Bagian SampingTampak Samping Dari CX-3 Yang MakulinDesainer Mazda ingin memberikan penampilan berbeda pada CX-3, kini pada bagian samping sengaja dibuat membesar serta membulat ke belakang ditambah fender tebal berwarna hitam khas seperti SUV atau crossover sejati.

Mazda CX 3 2021 Daftar Harga Spesifikasi Promo Diskon Review

Review Mazda CX 3 2021Mazda Indonesia telah meluncurkan mobil SUV (Sport Utility Vehicle) terbaru mereka dengan mengusung nama Mazda CX-3. Pada sisi desainnya pun, tampilan Mazda CX-3 terlihat mewakili keunggulan spesifikasi yang diusung mobil SUV andalan Mazda tersebut. Pada bagian mobil, Mazda CX 3 mengandalkan suspense tipe MacPherson Struts, sedangkan untuk bagian belakang, menggunakan suspensi jenis Independent Multi Link. Mesin Mazda CX 3 2021Selain memiliki dimensi serta kaki-kaki yang kokoh dan mumpuni, Mazda CX-3 ini sudah dibekali dengan dapur pacu yang sangat handal. Fitur Mazda CX 3 2021Mazda CX-3 telah dibekali dengan berbagai fitur yang dinilai canggih dan mumpuni, khususnya fitur keselamatannya.

Mazda CX 3 2022 2023 Daftar Harga Gambar Spesifikasi Promo FAQ Review Berita

EksteriorEksterior Mazda CX-3 memiliki desain menarik dan gagah yang dapat dilihat dari bodinya. Mazda CX-3 memiliki lampu utama yang dibekali teknologi canggih LED dan DRL (Daytime Running Lamp) and automatic levelling Automatic On/Off function yang memberikan pencahayaan yang maksimal di malam hari. Headlamp memiliki desain menyipit seperti tatapan mata yang melihat tajam ke depan yang memberikan kesan gagah dan sporty. Pada bagian belakang mobil terdapat desain khas Mazda yang menampilkan lekukan dan disertai lampu belakang atau rear lamp berteknologi LED. DimensiMazda CX3 memiliki dimensi dengan panjang 4275 mm, lebar 1765 mm, dan tinggi 1535 mm.

Mazda Indonesia Harga Mobil Mazda Terbaru 2021 Spesifikasi Review

Mazda Indonesia adalah produsen mobil baru dengan 9 model pilihan. Sebagai salah satu produsen otomotif di Tanah Air, Mazda memiliki line-up 2 model hatchback (Mazda2 dan Mazda3), sebuah sedan (Mazda6), 2 crossover (Mazda CX 3 dan Mazda CX-30), 3 SUV (Mazda CX 5 , CX 8 dan CX 9), dan sebuah mobil sport (Mazda MX 5). Model termurah mulai dari Mazda2 dengan harga Rp285 jutaan dan CX 9 dengan harga Rp954 jutaan menjadi yang termahal. Segera hubungi dealer terdekat dari total 49 dealer resmi Mazda di Indonesia untuk mendapatkan promo mobil baru terbaik. Daftar harga mazda

8 Hal Yang Wajib Diketahui Dari Mazda CX 3 1 5L

JAKARTA, Carvaganza - Dari sisi line-up, Mazda CX-3 Sport 1.5L adalah kendaraan paling kecil dalam jajaran SUV yang dipasarkan oleh Eurokars Motor Indonesia (EMI) di sini. Berikut sejumlah hal yang perlu diketahui dari Mazda CX-3 SPORT 1.5 Liter. Kodo DesignGaris desain CX-3 yang sangat menarik tak bisa dilepaskan dari filosofi Kodo Design ‘Soul of Motion.” Sehingga desain eksterior terlihat anggun, tapi juga energik. Fitur keselamatanFitur keselamatan pada CX-3 1.5 liter, tidak berbeda dengan varian 2.0 padahal keduanya berselisih Rp 100 jutaan. RivalDari sisi harga, rival paling dekat untuk Mazda CX-3 1.5 L adalah Honda HRV.

Hal Menarik dari Mazda CX 3 1 5L Sport yang Patut Dipertimbangkan

Gambar SpesifikasiDatangnya Mazda CX-3 1.5L Sport membuat pilihan baru lebih terjangkau. Jangan khawatir, CX-3 dapat memenuhi hasrat akan fitur kekinian dan gaya yang tidak polosan. Dari penampilan saja tidak ada diferensiasi signifikan terhadap varian tertinggi 2.0L Pro. Tapi bila senang dan lebih sering berkendara sendiri, dipastikan sang crossover termurah Mazda jadi kontestan paling menggugah. Sokongan stabilitas pengendalian pun lebih dari sekadar peranti pengereman ABS+EBD+BA.

Prev Post

Kekurangan Mobil Mitsubishi Kuda

Next Post

Harga Mobil Mazda Baru

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply