Sementara New Xpander Cross datang dengan tipe Cross MT, Cross CVT, dan Premium Package. PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) akhirnya mengumumkan harga New Mitsubishi Xpander Facelift 2021 dan New Mitsubishi Xpander Cross Facelift 2021. Baca juga : Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Facelift 2021 Resmi Dirilis, Pakai Komponen Suspensi Pajero Sport! Perubahan Eksterior New Xpander dan New Xpander CrossHarga New XpanderMasih menggunakan tema desian Dynamic Shield, ada sejumlah perubahan pada eksterior Mitsubishi Xpander Facelift 2021. Perubahan Interior Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross 2021Harga New Xpander CrossSelain bagian luar, sisi kabin juga mendapatkan penyegaran.
TANGERANG, KOMPAS - Usai meluncur 8 November 2021, PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) akhirnya melansir harga New Xpander dan Xpander Cross, memanfaatkan momentum pembukaan pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021, Kamis (11/11/2021). Dua mobil baru Mitsubishi Xpander facelift dan Xpander Cross Facelift dijual dalam rentang Rp 249 juta - Rp 320 jutaan. Baca juga: World Premiere, Honda Perkenalkan SUV RS ConceptKOMPAS/Gilang Satria Selain Xpander, Mitsubishi juga meluncurkan Xpander Cross Facelift dengan ubahan banyak di interior. KOMPAS/Gilang Satria Selain Xpander, Mitsubishi juga meluncurkan Xpander Cross Facelift dengan ubahan banyak di interior. Baik New Xpander dan Xpander Cross masih mendapat potongan harga Pajak Penjualan Barang Mewah (PPnBM) 100 persen sampai akhir 2021.
Review Mitsubishi New Xpander 2021 | NCSPT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) selaku distributor resmi kendaraan Mitsubishi di Indonesia telah meluncurkan New Xpander dan Xpander Cross pada Senin (8/11/2021). Dalam acara peluncuran keduanya yang berlangsung secara virtual ini, PT MMKSI membeberkan berbagai ubahan pada Xpander dan Xpander Cross terbaru. Lalu, New Xpander varian tertinggi dibanderol Rp299,7 juta dengan harga relaksasi PPnBM 100 persen di Rp272,5 juta. Berikut ini adalah ulasan lengkap mengenai Mitsubishi New Xpander dari bagian eksterior, interior, dan fitur yang disematkan pada mobil ini. Khusus untuk varian yang memiliki head unit 8 inci, mendapatkan pengaturan Smartphone Linked Display Audio (SDA).
Dua mobil baru Mitsubishi Xpander facelift dan Xpander Cross Facelift untuk on the road (OTR) Jakarta dijual dalam rentang Rp 249 juta - Rp 320 jutaan untuk harga tanpa PPnBM. KOMPAS/STANLY RAVEL Mitsubishi New Xpander Cross Mitsubishi New Xpander CrossBeberapa diler Mitsubishi di luar Jabodetabek juga sudah merilis harga baru untuk New Xpander dan Xpander Cross. Dari data yang diterima redaksi Kompas dari salah satu tenaga penjual diler Mitsubishi Solo, Jawa Tengah, Sabtu (13/11/2021), harga New Xpander dan New Xpander Cross di Jawa Tengah sudah diumumkan. Untuk lebih lengkapnya, berikut harga Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross baru untuk OTR Jawa Tengah. KOMPAS/Gilang Satria Setelah meluncur dua hari, harga resmi mobil baru Mitsubishi Xpander facelift diumumkan di GIIAS 2021.
Lalu di belakang atas, antena konvensional kini berganti model sirip hiu yang lebih aerodinamis. Hadir juga penghilang embun di kaca belakang (defogger). Harga Mitsubishi XpanderHarga Xpander adalah antara Rp 237,9 Juta hingga Rp 283,8 Juta. Fitur Hiburan & komunikasi termasuk Layar Sentuh, Radio AM/FM, Sambungan Bluetooth, Soket USB, Speaker depan dan Speaker belakang. Pesaing Mitsubishi XpanderPesaing Xpander adalah: Toyota Veloz, Toyota Rush, Honda BRV, Toyota Avanza dan Nissan Livina.
Tak terkecuali untuk Mitsubishi Xpander, salah satu pemain di segmen LMPV yang cukup digemari konsumen Tanah Air. Pesaing Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, Honda Mobilio dan Suzuki Ertiga ini juga telah mendapatkan penyegaran pada Februari 2020 kemarin. Seperti gambaran, Mitsubishi Xpander facelift saat ini dijual mulai Rp 215,8 juta (tipe GLX M/T) sampai Rp 272,1 juta (tipe Ultimate A/T) on the road (OTR) DKI Jakarta. Nah, dengan diskon yang diberikan, artinya kini Mitsubishi Xpander dibanderol dari Rp 210,8 juta hingga Rp 267,1 juta. Mitsubishi Xpander GLX M/T Rp 215,8 jutaMitsubishi Xpander GLS A/T Rp 243,3 jutaMitsubishi Xpander GLS M/T Rp 232,3 jutaMitsubishi Xpander Exceed M/T Rp 240,8 jutaMitsubishi Xpander Exceed A/T Rp 251,2 jutaMitsubishi Xpander Sport A/T Rp 268,2 jutaMitsubishi Xpander Ultimate A/T Rp 272,1 juta
Otomotifnet - Beredarnya foto Mitsubishi Xpander Facelift mendapat komentar dari komunitas Xpander Mitsubishi Owners Club (X-MOC). Bahkan disebutkan estimasi harga Xpander Facelift ini dari kabar yang mereka dapat. Sonny Eka Putra, salah satu pendiri X-MOC mengatakan, pihaknya sudah mengetahui rencana kemunculan Mitsubishi Xpander facelift beberapa waktu lalu. Menurut Sonny, desain Mitsubishi Xpander facelift yang sekilas ia lihat dari foto dinilai lebih kalem dibanding model lamanya. "Kami sebagai penggemar Xpander tentunya antusias menunggu kemunculan Xpander baru ini.
Varian Sport AT jadi Rp 268,2 juta, naik Rp 6,8 juta dari sebelumnya Rp 261,4 juta. Kemudian Sport MT Rp 258,2 juta, naik Rp 6,8 juta dari Rp Rp 251,4 juta. Exceed AT Rp 251,2 juta naik Rp 2 juta dari sebelumnya Rp Rp 249,2 juta. Lalu varian GLS AT Rp 243,3 juta, naik Rp 500 ribu dari Rp Rp 242,8 juta. Tipe GLS MT juga naik Rp 500 ribu dari Rp Rp 231,8 juta menjadi Rp 232,3 juta.
Copyright By@PinterMekanik - 2024