Setelah dirilis beberapa waktu lalu, pihak Mitsubishi akhirnya mengumumkan harga resmi Mitsubishi New Xpander dan New Xpander Cross. Harga Mitsubishi New Xpander mulai Rp 228 juta, di mana masih masuk dalam skema diskon PPnBM 100%. Harga Mitsubishi New Xpander dan New Xpander Cross juga masih mendapatkan relaksasi berupa diskon PPnBM 100%, yang rencananya berlangsung hingga Desember 2021. Harga Mitsubishi New Xpander (tanpa diskon PPnBM 100%)GLS MT: Rp 249.930.000GLS CVT: Rp 259.570.000Exceed MT: Rp 263.850.000Exceed CVT: Rp 272.800.000Sport MT: Rp 284.070.000Sport CVT: Rp 297.370.000Ultimate CVT: Rp 299.770.000Harga Mitsubishi New Xpander (dengan diskon PPnBM 100%)GLS MT: Rp 228.030.000GLS CVT: Rp 236.490.000Exceed MT: Rp 240.360.000Exceed CVT: Rp 248.300.000Sport MT: Rp 258.430.000Sport CVT: Rp 270.440.000Ultimate CVT: Rp 272.580.000Harga Mitsubishi New Xpander Cross (tanpa diskon PPnBM 100%)Cross MT: Rp 294.670.000Cross CVT: Rp 309.170.000Premium Package: Rp 320.270.000Harga Mitsubishi New Xpander Cross dengan diskon PPnBM 100%Cross MT: Rp 268.150.000Cross CVT: Rp 281.000.000Premium Package: Rp 291.410.000Gagah! Ini Ubahan Interior di Mitsubishi Xpander Cross Baru
GridOto - Mitsubishi Xpander tipe GLS MT menjadi satu-satunya model PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), yang berhak mengikuti program insentif Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPnBM) 2022. 852 Tahun 2022, tentang Kendaraan Bermotor dengan PPnBM yang ditanggung pemerintah tahun anggaran 2022. Namun berdasarkan pantauan GridOto melalui situs resmi Mitsubishi, belum ada penyesuaian harga untuk Mitsubishi Xpander tipe tersebut yakni masih dibanderol Rp 249,93 juta on the road (OTR) DKI Jakarta. Sebagai informasi, Mitsubishi Xpander GLS M/T berhak mengikuti diskon PPnBM 2022 lantaran masuk dalam persyaratan yang diberikan pemerintah. Yaitu kendaraan dengan kapasitas mesin sampai dengan 1.500 cc dengan harga antara Rp 200 juga hingga Rp 250 juta.
Termasuk harga Mitsubishi New Xpander. Melansir dari laman resmi Mitsubishi Indonesia, harga Xpander facelift atau New Xpander turun dari Rp 21,9 juta hingga Rp 27 jutaan berkat adanya program PPnBM DTP ini. Tanpa diskon PPnBM, Xpander tipe termahal ini dibanderol Rp 299.770.000, sedangkan dengan potongan PPnBM 100% harganya menjadi Rp 272.580.000, berarti potongan harganya sebesar Rp 27.190.000. Harga Xpander tipe termurah ini semula dibanderol Rp 249.930.000 dan dengan potongan PPnBM 100% menjadi Rp 228.030.000, berarti potongan harganya sebesar Rp 21.900.000. Berikut daftar harga Mitsubishi New Xpander yang saat ini dapat diskon PPnBM 100% dan harga jika tak dapat diskon PPnBM 100%:GLS MT dari Rp 228.030.000 menjadi Rp 249.930.000GLS CVT dari Rp 236.490.000 menjadi Rp 259.570.000Exceed MT dari Rp 240.360.000 menjadi Rp 263.850.000Exceed CVT dari Rp 248.300.000 menjadi Rp 272.800.000Sport MT dari Rp 258.430.000 menjadi Rp 284.070.000Sport CVT dari Rp 270.440.000 menjadi Rp 297.370.000Ultimate CVT dari Rp 272.580.000 menjadi Rp 299.770.000Gagah!
Bagikan A- A+Bisnis, JAKARTA — Harga mobil Mitsubishi Xpander turun mengikuti perpanjangan kebijakan PPnBM nol persen hingga Agustus 2021. Penurunan harga ini terjadi pada seluruh varian, termasuk Xpander Cross dan Rockford Fosgate. President Director of PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) Naoya Nakamura mengatakan, sangat mengapresiasi upaya yang dilakukan pemerintah dalam memulihkan perekonomian Indonesia imbas pandemi Covid-19. "Kami menghimbau konsumen kami yang telah mendapatkan Xpander dan Xpander Cross di Juni lalu dapat menghubungi diler resmi kami untuk mengetahui info serta detail prosedur dalam mendapatkan keuntungan ini," kata Nakamura dalam keterangan resminya, Selasa (6/7/2021). Adapun, mengutip situs resmi Mitsubishi, Sabtu (10/7/2021), berikut harga Xpander dan Xpander Cross, termasuk Rockford Fosgate Edition Juli 2021:Harga Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross Juli 2021 Model Harga Xpander GLS M/T Rp237.900.000 Xpander Exceed M/T Rp246.400.000 Xpander GLS A/T Rp248.900.000 Xpander Exceed A/T Rp257.000.000 Xpander Sport M/T Rp265.000.000 Xpander Sport A/T Rp275.000.000 Xpander Ultimate A/T Rp278.900.000 Xpander Premium A/T Rp299.500.000 Xpander Cross A/T Rp286.500.000 Xpander Cross M/T Rp276.500.000 Xpander Rockford Fosgate Black Edition A/T Rp283.800.000 Xpander Rockford Fosgate Black Edition M/T Rp273.900.000 Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition Rp312.650.000Sementara itu, berdasarkan keterangan MMKSI berikut diskon mobil karena kebijakan pajak barang mewah nol persen setiap varian:Potongan Harga Xpander 2021 Title Nonwhite Colour White Colour Xpander GLS M/T Rp14.220.000 Rp14.380.000 Xpander Exceed M/T Rp14.900.000 Rp15.060.000 Xpander GLS A/T Rp15.000.000 Rp15.160.000 Xpander Exceed A/T Rp15.570.000 Rp15.730.000 Xpander Sport M/T Rp16.180.000 Rp16.340.000 Xpander Sport A/T Rp16.700.000 Rp16.860.000 Xpander Ultimate A/T Rp16.770.000 Rp16.930.000 Xpander Premium A/T Rp18.140.000 Rp18.300.000 Xpander Cross A/T Rp17.680.000 Rp17.840.000 Xpander Cross M/T Rp16.960.000 Rp17.120.000 Xpander Rockford Fosgate Black Edition A/T Rp16.850.000 Rp17.010.000 Xpander Rockford Fosgate Black Edition M/T Rp16.330.000 Rp16.490.000 Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition Rp18.140.000 Rp18.300.000Cek Berita dan Artikel yang lain di Google NewsSimak berita lainnya seputar topik artikel ini, di sini : otomotif mitsubishi PPnBM Harga Mobil
Di atas kertas, mesin itu menawarkan tenaga 104 dk pada 6.000 rpm dan torsi puncak 141 Nm pada 4.000 rpm. Kendati masih mengusung mesin yang sama, namun kini Xpander facelift dipersenjatai dengan transmisi otomatik CVT. Ini berbeda dibandingkan pendahulunya yang masih mengandalkan otomatik konvensional.
Otomania - Terkena insentif PPnBM 0 persen, segini penurunan harga Mitsubishi Xpander dan Xpander CrossHarga terbaru produk Mitsubishi baru diumumkan oleh PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI). Pengumuman harga terbaru produk Mitsubishi tersebut pada hari Rabu (3/3/2021). Berdasarkan dari data yang dikirimkan oleh MMKSI, ada dua produk Mitsubishi yang berhak mendapatkan insentif PPnBM 0 persen. Baca Juga: Daftar Harga Mobil Toyota Setelah Dapat Insentif PPnBM 0 Persen, Turun Sampai Rp 28 jutaKedua produk tersebut yakni Mitsubishi Xpander dan satunya adalah Xpander Cross. "Kami akan memonitor efektivitas dan dampak dari penerapan kebijakan ini lebih lanjut terutama pada penerimaan positif dan permintaan konsumen terhadap Xpander dan Xpander Cross sebagai model yang menerima relaksasi ini," ucap Naoya Nakamura dalam keterangan resminya, Rabu (3/3/2021).
Otomotifnet - Mitsubishi Xpander Cross dengan Vehicle Identification Number (2021) ternyata masih ada beberapa unit di dealer. "Mobil yang VIN 2021 tinggal Xpander Cross saja, itu juga paling stok tinggal 2-3 unit, ada unit 2021 yang udah CVT, ada yang Rockford Black Edition yang mesin lama," ujar Sandi Kurnia, Supervisor Sales Mitsubishi Srikandi, Lenteng Agung, Jakarta Selatan (11/2/2022). Ngomongin harga, Mitsubishi Xpander Cross tipe tertinggi dengan insentif PPnBM DTP 100 persen dibanderol Rp 291,41 juta On The Road DKI Jakarta. "Untuk sisa stok Xpander Cross VIN 2021 ini masih dapat potongan PPnBM," katanya. Stok unit Mitsubishi Xpander Cross VIN 2021 di dealer Mitsubishi Srikandi, Lenteng Agung, Jakarta SelatanJika tanpa PPnBM, maka Mitsubishi New Xpander Cross saat ini dibanderol Rp 320,27 juta On The Road Jakarta untuk tipe tertinggi.
PIKIRAN RAKYAT - Di 2021, Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross merupakan salah satu produk yang dapat diskon relaksasi PPnBM 0 persen. Seiring dengan diskon tersebut, harga kedua jagoan Mitsubishi ini turun hingga puluhan juta. Namun, aturan tersebut kini berakhir dan belum ada bocoran kalau pemerintah siap memperpanjang aturan diskon PPnBM. Hal tersebut membuat harga Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross mengalami kenaikan cukup signifikan pada Januari 2022. Tetapi kini harga mobil Mitsubishi Xpander tersebut berubah menjadi Rp249.330.000 alaias naik lebih dari Rp20 jutaan.
Bagikan A- A+Bisnis, JAKARTA — Harga mobil Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross naik per 1 Januari 2022, seiring dengan berakhirnya diskon PPnBM pada Desember 2021. Baca Juga : Harga Toyota Avanza dan Veloz Januari 2022, Naik Rp21 JutaGLS CVT dari Rp236.490.000 menjadi Rp259.570.000. Exceed MT menjadi Rp263.850.000 dari sebelumnya Rp240.360.000 dan untuk CVT menjadi Rp272.800.000 sebelumnya Rp248.300.000. Sedangkan tipe tertinggiUltimate CVT menjadi Rp299.770.000 sebelumnya Rp272.580.000. Tipe CVT dari Rp281.000.000 menjadi Rp 309.170.000.
Copyright By@PinterMekanik - 2024