Salah satu keuntungan adalah harga yang relatif lebih terjangkau dibanding Kijang dan Panther dengan tahun yang sama. Namun sebelumnya ada baiknya simak dahulu tipe yang beredar serta generasi yang ada. • (otomotifnet)Generasi dan TipeKuda generasi pertama lahir tahun 1999, saat itu tersedia dengan 2 pilihan mesin; 1.6 L bensin dengan pasokan karburator (4G18 S3) dan 2.5 L diesel (4D56). Dan pada periode ini ada yang dibekali mesin 2.0 L injeksi (MPI) (mesin 4G63 S4), jadi totalnya ada 3 pilihan mesin. Sedang mesin tak ada perubahan.
Mitsubishi Kuda pertama kali diperkenalkan oleh PT. Pada Mitsubishi Kuda generasi pertama, membawa mesin 1.6 L bensin yang masih karburator, dan mesin diesel 2.5 L. Serta menghadirkan 3 tipe, yaitu tipe GLX (standar), GLS (menengah) dan Super Exceed (mewah). Dok Otomotif Ilustrasi Mitsubishi Kuda Generasi Pertama(Baca Juga: Mitsubishi Kuda 1.6 Karburator Generasi Pertama, Lawan Kuat Kijang)Hanya selang 2 tahun, PT. Krama Yudha Tiga Berlian Motors menghadirkan Mitsubishi Kuda genersi ketiga. Sayang, generasi ini sebagai penutup Mitsubishi Kuda yang berhenti produksi pada tahun 2005.
Otoseken.id - Mitsubishi Kuda hadir di Indonesia sebagai MPV yang siap melawan Toyota Kijang dan Isuzu Panther pada saat itu. Barulah PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) menghadirkan Mitsubishi Kuda generasi kedua pada tahun 2002. Dibandingkan desain Toyota Kijang kapsul yang membulat, Mitsubishi Kuda generasi kedua ini datang dengan desain yang tegas dan kaku. Mitsubishi Kuda generasi kedua ini juga dijuluki sebagai Galant versi 7-penumpang, tak berlebihan pula, sebab Mitsubishi Kuda tipe Grandia dan Diamon Keduanya menggendong mesin bensin milik Galant VR 2.000 cc. OTOMOTIF Mitsubishi Kuda Grandia Tahun 2002Sempat muncul joke terhadap tarikan Kuda generasi kedua ini.
Penjelasan ProdukV-tech berdiri sejak tahun 2004 dan sudah memproduksiribuan produk dari ratusan bentuk type peredam kap mesin kendaraan mobil berbagai merk.EKLUSIVE peredam kapVTECH Peredam Suara Hitam model FuLL Kap MesinPeredam panas dan suara BisingWarna Hitamuntuk kap mesin Mitsubishi Kuda 2002Vtech Engine Hood Insulation /Peredam panas Kap mesin.Aplikasi :* Menahan panas dari mesin, agar tidak menjalar ke dalam kabin mobil* Melindungi cat kap mesin yang bisa berubah warna karena pengaruh panas* Berfungsi meredam suara.Density atau tingkat kerapatan peredam suara V-Tech adalah 115 ampe 125 kg/m3.Sangat cocok buat peredam suara dengan standard BAIK. *'Melindungi peredam suara kap mesin original dari panas dan kotoran debu. * Tahan air dan mudah di lap.Produk Peredam mobil alternative pilihan terbaik sekelas Original, untuk meredam suara dan meredam panas untukMitsubishi Kuda 2002warna Hitam skaligus peredam panas.Bahan dari Glass Matt. Tidak mengandung bahan asbes, tahan terhadap karat.Vtech Engine Hood Insulation /Peredam panas Kap mesin.Aplikasi :* Menahan panas dari mesin, agar tidak menjalar ke dalam kabin mobil* Melindungi cat kap mesin yang bisa berubah warna karena pengaruh panas* Berfungsi meredam suara. *'Melindungi peredam suara kap mesin original dari panas dan kotoran debu.
Mobil ini sempat bertahan 9 tahun sampai akhirnya saya jual karena ingin ganti mobil yg lain. Kekurangannya, mobil ini tidak irit meskipun juga tidak boros. 6 bulan setelah pembelian juga ada problem di steer, ada bunyi gluduk meskipun nyaris tak terdengar saat menikung di jalan gak rata. Setelah ganti ganti bengkel dan lama, akhirnya ketemu gak sengaja saat liburan lebaran dan ada bengkel siaga di salah satu tempat wisata. Dan yg terakhir, selain fitur yg minim, kualitas bahan juga kurang bagus.
Banyak orang beranggapan, suku cadang Mitsubishi Kuda mahal dan susah mencarinya, dari penelurusan KabarOto, bro and sist tidak perlu kuatir, ternyata suku cadang Mitsubhisi Kuda gampang dicari. Dijelaskan oleh Dayu Pratikno, kepala mekanik KMKF (Komunitas Mitsibishi Kuda Facebook), menurutnya Justru suku cadang Mitsubishi gampang dicari karena mesin Mitsubishi bisa saling substitusi. Dayu juga mengatakan Mitsubhisi Kuda dikeluarkan dalam tiga generasi yaitu Gen 1 (1999-2001), Gen 2 (2002-2003), dan Gen 3 (2004-2005). “Karena suku cadang Mitsubishi jarang yang KW-nya. Soal Mitsubishi Kuda, Dayu yang sudah jadi joki sejak 2,5 tahun itu, merasa Kuda nyaman dan tangguh.
Review populerY Yulius Jaya 06 Mar, 2021 untuk Mitsubishi Kuda (1999-2005) Kuda yang minum solar Mitsubishi Kuda Super Exceed 2.5 MT Tahun 2002 warna merah ini adalah mobil kesayangan. Inilah mobil yang mampu menandingi Innova diesel dengan harga yang jauh lebih murah. Baca SelengkapnyaE Edy Wiyanto 21 Nov, 2020 untuk Mitsubishi Kuda (1999-2005) Grandia, daya tahannya luar biasa Saya beli kuda Grandia bensin 2.0 MPI tahun 2002 dari baru. Mobil ini enak dikendarai. Body mobil yang 'bakoh' kalau Baca SelengkapnyaB Briliand Caesar Liem 18 Jan, 2020 untuk Mitsubishi Kuda Tenaga dan larinya persis seperti namanya Oke brother,kali ini saya mau bahas mobil saya yang satu ini yaitu mitsubishi kuda.
Mitsubishi Kuda di akhir era 90-an sampai awal dekade 2000-an menjadi opsi menarik mobil keluarga selain Toyota Kijang Kapsul dan Isuzu Panther . Pakai Basis Mesin L300, Mitsubishi Kuda Lebih PerkasaUntuk pilihan mesin diesel, Mitsubishi Kuda ini paling bertenaga. Menurut penuturan pemilik Kuda Diesel yang juga pernah memakai Kijang Diesel di forum Seraya Motor, tarikan Kuda lebih gesit. Harga Bekas Mitsubishi Kuda Lebih Murah dari Kijang KapsulHal yang terakhir dan cukup krusial ialah soal harganya, dimana Mitsubishi Kuda cukup terjangkau. KesimpulanBila kamu sedang mencari mobil keluarga yang murah meriah, maka Mitsubishi Kuda adalah pilihan yang cukup tepat.
Copyright By@PinterMekanik - 2024