Apa Masalah Nissan Navara
08-08-2022

Apa Masalah Nissan Navara

By Elizabeth Sutherland
  • 41

Jip.id - Nissan Navara memang punya tampilan yang gagah untuk sebuah double cabin. Dipakai melintas ke medan yang kurang bersahabat juga mobil ini enggak masalah, karena memang mobil yang dijual dengan nama Nissan Frontier itu habitatnya di sana. (Baca Juga: Inspirasi Modif Nissan Navara, Tampil Gagah ala Sentinel Concept)Supaya mendapatkan unit yang prima serta tidak membuat kantong jebol akibat banyaknya sparepart yang harus di ganti. "Bisa sih di repair (injection pump) kayak di kalibrasi, tapi alatnya itu enggak semua bengkel punya. (Baca Juga: Modifikasi Nissan Navara Sang Penyalur Hobi)Karena kedua sektor itu jadi salah satu masalah yang sering dikeluhkan para pemiliknya.

Nissan Navara Ketemu Biosolar Masalah Enggak Ya

Otomotifnet - Nissan Navara dibekali mesin 2.500 cc turbodiesel berkode YD25DDTi. Mesin ini menghasilkan tenaga dan torsi yang lumayan besar. Pada generasi terakhir yaitu NP 300, mesin ini mampu menghasilkan tenaga 190 dk dan torsi 450 Nm! "Sudah Commonrail dengan mesin 2.500 cc 4WD, bio solar masih masuk kok itu sebenarnya ya." "Tapi sebaiknya ya Pertamina DEX sudah mutlak lah bagus buat mobil itu hehe, tapi kan enggak semua pombensin sedia, di daerah apa lagi," lanjutnya, Minggu (7/10/2018).

Nissan Navara Di Inggris Patah Sasis Diduga Kelemahan Desain

Seperti yang diberitakan Autoevolution (7/2), permasalahan bermula saat sebuah media di Inggris melaporkan ada pemilik Navara yang mengeluh mobilnya itu "patah tulang" saat menarik trailer karavan. Bahkan sampai saat ini dikabarkan sudah ada puluhan pemilik Navara yang telah mengeluhkan masalah yang sama. Attwork Solicitors, kantor pengacara yang mewakili ratusan pemilik Navara, mengatakan bahwa ada 35 ribu Navara di Inggris yang berpotensi rusak. Masih menurut berita yang tengah ramai beredar di Inggris, Navara yang diduga berpotensi terbelah dua ini diduga lansiran 2004 dan 2015. Atau jika Anda memiliki Navara dan merasa penasaran akan potensi serangan karat di sasis maka segera datang ke bengkel resmi untuk pemeriksaan.

Nissan Navara Diklaim Kurang Tenaga dan Tak Bisa Masuk Gigi 7 NMI Digugat Konsumen

Otomotifnet - Konsumen Nissan Navara keluaran 2018 menggugat bengkel resmi, distributor dan PT Nissan Motor Indonesia. Persoalan bermula ketika pemilik merasakan Nissan Navara mengalami kekurangan tenaga dan tak bisa masuk ke gigi 7 saat melaju. “Saat dicoba, tenaga terasa kurang. Baca Juga: All New Nissan Terra Taklukkan Tanah Papua, Sukses Melahap Track Off-Road Hingga Jalur TerjalKlaim pun dilakukan 1 September 2018 ke Nissan TB Simatupang. Mobil lantas diambil dan dicoba, hasilnya masih sama, kurang tenaga dan tak bisa masuk gigi 7.

Turbo Nissan Navara Bocor Tenang Bisa Diservis Kok

GridOto - Jalan-jalan pakai Nissan Navara pastinya meningkatkan 'level ganteng'. Selain punya desain gagah, Nissan Navara juga tangguh melintasi medan yang kurang bersahabat. Tapi dibalik itu, Nissan Navara punya satu masalah yang sering dikeluhkan pemiliknya. Kembali ke masalah, turbo Nissan Navara dengan kode bodi D40 rentan bocor. Jangan sedih, sudah banyak bengkel reparasi turbo yang bisa menangani kerusakan turbo Navara.

41 Ribu Mobil Nissan Navara Di Recall Ada Apa Okezone Otomotif

SYDNEY - Nissan Australia mengeluarkan pengumuman recall (penarikan kembali) sebanyak 82 ribu unit mobil yang terbagi dalam dua model pikap Navara dan hatchback Tiida generasi sebelumnya. Recall dilakukan untuk mengganti inflator airbag yang bisa mengembang secara berlebihan atau meledak saat mobil mengalami kecelakaan. Gara-Gara Masalah Ini, Nissan Terpaksa Recall 1,2 Juta Mobil di Jepang)Sebagaimana diberitakan Caradvice, Nissan Navara yang ditarik berjumlah 41.941 unit dengan periode produksi tahun 2006 sampai 2015. Jumlah mobil yang di-recall yakni 48.719 unit Nissan Grand Livina/Livina/X-Gear produksi April 2007–November 2013, 976 unit Latio produksi Agustus 2006–Agustus 2009, dan 4.071 unit Navara produksi Januari 2011-Desember 2014. (Baca juga: Nissan Indonesia Recall 53 Ribu Mobil karena Airbag)Secara global, kasus airbag Takata sudah ramai sejak 10 tahun terakhir.

Nissan Navara Produksi Thailand Bermasalah

Liputan6, Sydney - Nissan Motor Australia mengeluarkan perintah penarikan kembali (recall) terhadap 41.373 unit Navara yang diproduksi di Thailand antara 2008 hingga 2014. Dalam pengumuman penarikannya, Nissan mengatakan airbag Takata melontarkan logam ketika mengembang. Untuk diketahui, recall karena airbag Takata telah mempengaruhi lebih dari 53 juta kendaraan di seluruh dunia. Untuk diketahui, Navara mulai diproduksi di pabrik kedua Nissan di Thailand sejak 2014 lalu. Fasilitas produksi itu, dua tahun lalu, bertanggung jawab memasok Navara ke-45 negara di seluruh dunia.

Alat Derek Nissan Navara Bermasalah Okezone Otomotif

SYDNEY- Nissan Navara mengalami masalah dan terpaksa ditarik dari peredaran (recall). Recall Nissan Navara ini terjadi di Australia, setelah ditemukan adanya masalah pada towbar atau alat pengait untuk menderek. Menurut Australian Competition and Consumer Commission (ACCC), lebih dari 40.000 unit Nissan Navara terkena penarikan kembali ini. Pemilik Navara harus datang ke bengkel resmi Nissan dan melakukan perbaikan pada towbar.Nissan menjelaskan, bahwa ada masalah pada titik sambungan towbar sebagai aksesori asli yang tersedia di Navara RX dan versi ST-X. jelas Nissan seperti dilansir Inautonews.Nissan Navara yang terkenal recall ini adalah D40.

Prev Post

Oli Yang Bagus Untuk Nissan Serena

Next Post

Dalam Pemeriksaan Pedal Kopling Hal Yang Pertama Dilakukan Adalah

Artikel Trending

Leave a Reply