Mengingat harga mobil diesel terbaru yang cukup tinggi, mobil bekas pun kerap menjadi solusi bagi para konsumen yang ingin meminang mobil diesel. Berikut pilihan mobil diesel bekas mulai Rp 50 jutaan. Berdasarkan situs jual beli mobil bekas, untuk produksi 1997 hingga 2000-an mobil ini dibanderol dengan kisaran harga Rp 55 jutaan sampai Rp 90 jutaan. Ditelusuri dari situs jual beli mobil bekas, Isuzu Panther New Royal Tahun 2000 dibanderol dengan harga Rp 53 juta. Kisaran harga yang ditawarkan pada situs jual beli mobil bekas, untuk Chevrolet Spin Diesel lansiran tahun 2014 dibanderol dengan harga Rp 80 jutaan.
Mengingat harga mobil diesel terbaru yang cukup tinggi, mobil bekas pun kerap menjadi solusi bagi para konsumen yang ingin memilikinya. Menurut Andi dari diler mobil bekas Jordy Mobil MGK Kemayoran, harga mobil diesel amatlah stabil. Baca Juga: Terjangkau, harga mobil bekas Honda CR-V generasi II per Juni 2021 mulai Rp 75 jutaBerikut pilihan mobil diesel bekas dengan kisaran harga Rp 50 juta sampai Rp 90 jutaan. Berdasarkan situs jual beli mobil bekas, untuk produksi 1997 hingga 2000-an mobil ini dibanderol dengan kisaran harga Rp 55 jutaan sampai Rp 90 jutaan. Kisaran harga yang ditawarkan pada situs jual beli mobil bekas, untuk Chevrolet Spin Diesel lansiran tahun 2014 dibanderol dengan harga Rp 80 jutaan.
Otoseken.id - Kepincut SUV double cabin bekas yang bisa meningkatkan level kegagahan? Lirik Nissan Frontier. Baca Juga: Nissan Frontier NP300, Double Cabin Nissan Harga Paling EkonomisSaat ini harga bekasnya untuk tahun 2003 sudah bersahabat. Berikut daftar harga Nissan Frontier tahun 2003 atau bisa klik pricelist GridOto. Varian Tahun Spesifikasi Harga Diesel 3.0 2003 3.000 cc, 109 dk Rp 100 jutaNissan Frontier NP300, Double Cabin Nissan Harga Paling Ekonomis
GridOto - Ingin memiliki mobil jadi keinginan sebagian orang, tetapi tingginya harga mobil baru membuat mereka memilih mobil bekas. Bagi Anda yang ingin memiliki Nissan Frontier bekas dengan tahun muda 2003-2008, harganya sekarang mulai Rp 100 jutaan. Nissan Frontier memiliki mesin jenis diesel, dengan 2.500cc dan 3.000 cc bertenaga 109 dk. Baca Juga: Harga Bekas Honda Odyssey Absolute RA6 Rp 100 Juta Tahun 2004Berdasarkan data dari kanal pricelist GridOto,Frontier bekas tahun 2004 Rp 110 juta tipe diesel 3.0. Sedangkan untuk harga Rp 210 juta, Nissan Frontier bekas tahun 2018 dengan tipe CRD 2.5 LE A/TBerikut ini daftar harga Nissan Frontier bekas tahun 2003-2008 dari kanal pricelist GridOto.
Peluncuran Nissan Terra 2022 di Thailand beberapa pekan lalu jelas menarik perhatian banyak pihak, termasuk juga dari para kompetitornya. Antara lain Toyota yang tidak tinggal diam pangsa pasarnya terusik, akhirnya meluncurkan varian GR Sport dari Fortuner dengan tampilan sporty dan pengendalian yan...Nissan Terra facelift 2022 akhirnya resmi meluncur di Asia Tenggara. Meskipun sebelum waktu perilisannya tiba, model Nissan Terra minor change ini telah terlebih dulu wara-wiri di Filipina. Sebelumnya Nissan Terra model penyegaran itu terlebih dulu had...Belum resmi meluncur di Asia Tenggara, penampakan Nissan Terra fcelift sudah terpergok tengah mengaspal di jalan. Kejadian ini tepatnya di Filipina, sehingga mengindikasikan bahwa SUV ladder frame tersebut juga bakal meluncur di sana dalam waktu dekat.Credit: AutoindustriyaNissan Terra facelift seja...
GridOto - Suzuki Ertiga Diesel M/T bekas tahun 2016 dan 2017 termasuk barang yang sulit dicari. Suzuki Ertiga bekas bermesin diesel rasanya bisa menjadi pilihan yang menarik. Suzuki Ertiga menawarkan teknologi hybrid yang disebut Suzuki SHVS (Small Hybrid Vehicle by Suzuki). Teknologi Hybrid pada Suzuki Ertiga diesel tidak menggunakan 2 mesin seperti mobil-mobil hybrid lain. Melainkan Suzuki Ertiga diesel ini tetap mengandalkan kekuatan mesin bakar.
Copyright By@PinterMekanik - 2025