Review populerB Benni 13 Apr, 2022 untuk Nissan Livina (2007-2009) Termasuk mobil ternyaman Kursi tempat duduk yang nyaman pada livina sangat membuat nyaman, semoga livina terus maju dan berkembang tetap semangat dan selalu jaya Baca SelengkapnyaI Ismu Kadarinto 28 Apr, 2021 untuk Nissan Livina The best lmpv Melebihi yang di harapkan,tidak mengecewakan sebagai mobil keluarga,walapun new livina type ve sudah sangat memuaskan,kenyamanan tidak di ragukan lagi sebagai pengganti grand livina yang lawas Baca SelengkapnyaP Pak Boyo 28 Apr, 2021 untuk Nissan Livina Nissan GL dan Nissan New Livina: seimbang Saya pemakai Nissan Grand Livina 2013 XV AT dan New Livina 2020 VE AT. Kesan saya sangat positif, karena memang penggemar Nissan. Untuk Nissan GL dan Nissan NL, masing-masing ada plus-minusnya. Saya cukup kaget merasakan tempat duduk tengah dan belakang yang luas dan bagasi yg nyaman. Untuk mobil MPV, bagian Baca Selengkapnyae Eko 16 Jan, 2021 untuk Nissan Livina mobil nyaman dan mewah.... terasa mewah interiornya dibanding avz/rush walaupu AC belum digital jadi nyaman kalau perjalanan jauh.
Secara penjualan nasib Nissan Livina di Indonesia memang tak seberuntung saudara kembarnya Mitsubishi Xpander. Hal ini dikarenakan banyak diluaran sana menyebutkan bahwa produk Nissan termasuk juga Livina terkenal mahal akan biaya perawatannya.Faktor lain yang membuat mobil asal Jepang tersebut kurang begitu diminati karena harga bekasnya yang anjlok. Padahal jika kalian pernah berada di balik kemudinya, mobil ini terasa nyaman saat digunakan. Begitupun Nissan Livina, sebagai Low MPV 7-seater gaEnda 14.09.2022 Baca Lebih
Meski satu platform dan satu pabrik dengan Mitsubishi Xpander, tapi punya muka dan garis bodi yang berbeda. Sementara jantung pacu masih sama dengan Xpander, berkapasitas 1.499 cc. Harga Nissan LivinaHarga Livina adalah antara Rp 257,4 Million hingga Rp 301 Million. Fitur Nissan LivinaDaftar fitur Livina mencakup Central Locking, Power Door Locks, Anti Theft Device and Engine Immobilizer dalam hal keamanan. Pesaing Nissan LivinaPesaing Livina adalah: Mitsubishi Xpander, Honda Mobilio, Suzuki Ertiga and Toyota Avanza.
hadir kembali untuk mejadi andalan keluarga Indonesia kemanapun akan bepergian, All New Livina memiliki kabin yang luas, system hiburan yang akan memanjakan selama perjalanan dan kini Nissan All New Livina dilengkapi dengan fitur – fitur yang lebih canggih, seperti :VEHICLE DYNAMIC CONTROL. VDC Sistem yang membantu All New Livina tetap stabil dikendarai atau bermanuver sehingga tidak mudah tergelincir. Saat berada di tanjakan, fitur di All New Livina ini membantu mobil berhenti sejenak agar tidak mundur ke belakang sebelum memacu kembali All New Livina Anda kembali. Selama ada i-key di kantung Anda, kini cukup sekali tekan tombol untuk menghidupkan atau mematikan mesin All New Livina Anda. Intelligent key System, memudahkan Anda tanpa harus repot mengeluarkan atau memasukan kunci ke All New Livina Anda.
Copyright By@PinterMekanik - 2025