Review populerS Sukarman 25 Mar, 2022 untuk Nissan X Trail X trail Nyaman dalam setiap perjalanan dengan fitur yang melimpah,elegan dan berkelas enak berkendara sepanjang jalan.sejak awal sudah jatuh cinta dengan nissan tipe ini. Nissan X Trail 2.5 milik saya adalah kendaraan yg sangat nyaman dikendarai. Baca SelengkapnyaM Muhammad Rizkart 27 Agu, 2020 untuk Nissan X-Trail (2009-2016) Makin Tua Makin Nyaman Nissan X-Trail muncul pertama pada tahun 2003,pada zaman itu desainnya tergolong modern,dengan dua pilihan mesin bensin 2.0 cc dan 2.5 cc. Dan tak lama kemudian meluncurlah generasi terbaru pada tahun 2009,dengan perubahan cukup banyak, dijual dalam pilihan 5 tipe, dan yang flagship adalah tipe 2.5 Xt. Baca SelengkapnyaK Kekeng Risna 15 Jun, 2020 untuk Nissan X-Trail (2003-2008) Mantap,, Tampilan,,garang,,gak lekang ditelan jaman,,tampil dan tangguh disegala medan,,,jga enak digunakan buat keluarga.
Ya, kini area taillight Nissan X-Trail VL 2019 menggunakan LED bergaya boomerang, yang mana selaras dengan detil daytime running light pada headlight depan. Secara penampilan eksterior samping Nissan X-Trail VL 2019 tidak banyak mengalami ubahan signifikan dibanding saat pre-facelift. Eksterior depan Nissan X-Trail VL 2019 membawa identitas wajah Nissan dengan pendekatan lebih modern dan dinamis. Interior Nissan X-Trail 2.5 2019Review Nissan X-Trail VL 2019 : Dashboard & SetirPenampilan dashboard & setir Nissan X-Trail VL 2019Masuk ke dalam ruang interior Nissan X-Trail 2019, Nissan masih mempertahankan layout desain dashboard seperti Nissan X-Trail pre-facelift yang sudah ada sejak kurun waktu 5 tahun terakhir. Review Nissan X-Trail VL 2019 : BagasiPenampilan ruang bagasi di Nissan X-Trail VL 2019Jika seluruh jok dipakai, bisa dikatakan ruang bagasi Nissan X-Trail VL 2019 terasa biasa saja karena hanya bisa memuat barang bawaan dengan ukuran 135 liter.
Nissan X-Trail Facelift telah diluncurkan pada ajang GIIAS 2019 lalu. Ditambah dengan fitur-fitur radar tersebut, seolah Nissan X-Trail kini hadir semakin lengkap. Namun tentunya, Nissan X-Trail Facelift ini tidak meninggalkan beberapa kekurangan. KesimpulanSejak dulu, Nissan X-Trail merupakan SUV dengan mesin bertenaga buas serta karakter pengendalian yang menyenangkan. Dengan hadirnya versi terbaru X-Trail ini, seolah-olah mobil ini menjadi SUV dengan fitur keselamatan terlengkap dengan harga jual yang paling murah.
Nissan Indonesia menyedia mobil Nissan X-Trail hanya dalam 1 varian saja yang disebut dengan Nissan X-Trail VL 2019. Nissan X-Trail generasi ketiga pada awal perilisannya yakni pada tahun 2013Di tahun 2019, Nissan X-Trail generasi tiga mengalami Facelift. Inilah penampilan eksterior belakang Nissan X-Trail 2019Interior Nissan X-Trail 20191. Dual Airbag Nissan X-Trail 2019 yang dapat melindungi pengguna dari benturanSpesifikasi Mesin Nissan X-Trail 2019Untuk spesifikasi mesin Nissan X-Trail 2019 tidak ada perubahan, masih menggunakan mesin yang sama dengan versi sebelumnya. Performa berkendara Nissan X-Trail yang memberikan kesan nyamanKonsumsi BBM Nissan X-Trail 2019Keiritan BBM juga menjadi pertimbangan sebelum membeli mobil.
Otomania - New X-Trail VL resmi meluncur di gelaran GIIAS 2019 Kamis (18/7/2019)di di ICE BSD, Tangerang. Isao Sekiguchi, Presiden Direktur PT Nissan Motor Indonesia (NMI), menyampaikan terkait harga New X-Trail VL. Harga yang ditawarkan untuk unit New X-Trail VL adalah Rp 530 juta. Baca Juga: Siap-siap, Nissan Kirim Sinyal Luncurkan X-Trail di GIIAS 2019Selian itu, Isao Sekiguchi juga mengatakan bahwa New X-Trail VL sudah bisa dipesan melalui seluruh dealer Nissan di Tanah Air. Pada New Nissan X-Trail mendapat beberapa pembaruan seperti di antaranya fitur keselamatan yang makin lengkap dan aman.
GridOto - PT Nissan Motor Indonesia (NMI) meluncurkan New X-Trail VL pada pameran otomotif GIIAS 2019 di ICE BSD, Tangerang, Kamis (18/7/2019). Presiden Direktur PT Nissan Motor Indonesia (NMI), Isao Sekiguchi mengatakan New Nissan X-Trail VL dibanderol Rp 530 juta on the road Jakarta. (Baca Juga: Nissan Skyline Mendapat Pembaruan Lagi, Dilengkapi ProPilot 2.0)"Sementara untuk pengiriman akan dilakukan pada Agustus mendatang," ujarnya saat peluncuran di GIIAS 2019. New Nissan X-Trail mendapat beberapa pembaruan di antaranya dalam fitur keselamatan yang makin lengkap dan aman. Kemudian ada Intelligent Active Ride Control (IARC), Intelligent Hill Start Assist (IHSA), dan Intelligent Active Engine Brake (IAEB).
Otomania - Berminat meminang Nissan X-Trail 2.5 VL yang memiliki kode bodi T32 punya fitur yang jauh lebih lengkap..Nissan X-Trail versi terakhir diluncurkan di Tanah Air pada gelaran GIIAS tahun 2019 yang lalu. Hingga kini, Nissan X-Trail masih tampilannya masih terliat modern dengan desain yang dinamis sekaligus sporty. Yang pada akhirnya membuat Nissan X-Trail menjadi Medium SUV andalan PT Nissan Distributor Motor Indonesia (NMDI) untuk pasar otomotif di Tanah Air. Sedang perangkat safety-nya dijejali juga dengan Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brake force Distribution (EBD), Brake Assist (BA) dan ada juga Active Trace Control, Intelligent Cruise Control (ICC). Saat itu Nissan X-Trail 2.5 VL dilepas dengan harga Rp 542,5 juta.
1 dari 7 HalamanEksterior Nissan X-TrailEksterior Nissan X-TrailSeperti mobil Nissan lainnya, Nissan X-Trail facelift juga akan menggunakan gril V-Motion, layaknya Livina, Terra, dan Serena. 5 dari 7 HalamanHarga Nissan X-Trail Juni 2021Harga Nissan X-Trail Juni 2021Setelah menunggu cukup lama, akhirnya Nissan X-Trail terbaru diluncurkan di GIIAS 2019. Berikut ini harga Nissan X-Trail yang meluncur di GIIAS 2019 dan harga terbarunya di bulan Juni 2021. New Nissan X-Trail 2.5 VL Rp576.000.000Bisa juga Otolovers mengecek harga Nissan X-Trail bekas di Jual Beli Otosia. 6 dari 7 HalamanHarga Nissan X-Trail KreditHarga Nissan X-Trail KreditMembeli mobil dengan harga Nissan X-Trail sebesar Rp500 jutaan tentu saja bagi sebagian orang akan cukup sulit.
Nissan X-Trail di IndonesiaNissan X-Trail bisa dibilang merupakan salah satu SUV (Sport Utility Vehicle) underrated alias dipandang sebelah mata. Harga Nissan X-Trail TerbaruNissan X-Trail 2.5 VL CVT Rp576 jutaHarga Nissan X-Trail Bekas di Mobil123 Tahun 2022Nissan X-Trail tahun 2014 berkisar Rp138-233 jutaanNissan X-Trail tahun 2015 berkisar Rp192-240 jutaanNissan X-Trail tahun 2016 berkisar Rp240-324 jutaanNissan X-Trail tahun 2017 berkisar Rp235-320 jutaanNissan X-Trail tahun 2018 berkisar Rp265-325 jutaanNissan X-Trail tahun 2019 berkisar Rp261 jutaTentang Nissan X-Trail di IndonesiaNissan X-Trail pertama kali dipasarkan pada 2001 lalu. Kami telah rangkum biaya perawatan Nissan X-Trail di tahun 2022 dari 10 ribu km hingga 100 ribu km. Estimasi Biaya Perawatan Nissan X-Trail Baru10.000 km: Gratis20.000 km: Rp1.540.00030.000 km: Rp1.100.66040.000 km: Rp2.395.03060.000 km: Rp1.540.00080.000 km: Rp2.395.030100.000 km: Rp3.252.920Estimasi Biaya Perawatan Nissan X-Trail BekasTune up: Sekitar Rp365 ribuanRem: Sekitar Rp150 ribuanFilter udara: Sekitar Rp380 ribuanFAQBerapa harga Nissan X-trail 2022? Mobil Nissan X-Trail Baru Dijual di JakartaMobil Nissan X-Trail Baru Dijual di BandungMobil Nissan X-Trail Baru Dijual di SemarangMobil Nissan X-Trail Baru Dijual di SurabayaMobil Nissan X-Trail Baru Dijual di MedanMobil Nissan X-Trail Bekas Dijual di JakartaMobil Nissan X-Trail Bekas Dijual di BandungMobil Nissan X-Trail Bekas Dijual di SemarangMobil Nissan X-Trail Bekas Dijual di SurabayaMobil Nissan X-Trail Bekas Dijual di Medan
Copyright By@PinterMekanik - 2024