Masalah Nissan Livina 2019
31-12-2022

Masalah Nissan Livina 2019

By Yvonne Marshall
  • 76

GridOto - Mempunyai masalah di bagian pompa bahan bakar (fuel pump), PT Nissan Motor Indonesia (NMI) mengumumkan recall untuk All New Livina pada Senin (22/6) lalu. Recall ini khusus bagi Nissan Livina yang diproduksi dari 22 Februari sampai 24 Agustus 2019. Pihak NMI sendiri selaku agen pemegang merek Nissan di Indonesia sudah mengetahui gejala kerusakan ini mulai tahun lalu. Baca Juga: Ini Penampakan Nissan Livina Kembaran Xpander Pakai Partisi Kabin"Kami mengetahui kerusakan fuel pump Nissan Livina sejak akhir tahun 2019 lalu," jelas Hana Maharani selaku Head of Communication NMI saat dihubungi GridOto, Kamis (25/6/2020). Baca Juga: Recall Nissan Livina 2019 di Indonesia, Masalah di Komponen Ini"Livina yang terkena recall di bagian fuel pump hanya Livina produksi Februari sampai Agustus 2019 saja.

Ini Dia Kelebihan Dan Kekurangan Nissan Livina Baru

Berikut ini kelebihan dan kekurangan Nissan Livina baru. Tak mau kalah dengan Toyota Avanza facelift yang belum lama ini dikenalkan, Livina baru datang dengan fitur hiburan yang memadai. Berlimpah FiturSelain dilengkapi fitur hiburan yang modern, Livina baru juga dibekali segudang fitur bantuan berkendara dan fitur keselamatan yang lengkap. Performa MenurunNissan Livina baru memang sama sekali berbeda dari Nissan Grand Livina yang dijual sebelumnya. (RS/Odi)Baca Juga: All New Nissan Livina, Ini Detail Varian dan Spesifikasinya

Recall Nissan Livina 2019 di Indonesia Masalah di Komponen Ini

GridOto -PT Nissan Motor Indonesia (NMI) mengumumkan kampanye recall Nissan Livina di Indonesia (22/6). Dalam program recall PT NMI ini dilakukan pemeriksaan dan penggantian pompa bahan bakar (fuel pump) Nissan Livina. Menurut NMI, Nissan Livina yang di-recall merupakan produksi 22 Februari 2019 sampai dengan 24 Agustus 2019. Dalam kampanye recall ini melibatkan sekitar 9.134 unit Nissan Livina rakitan 22 Februari-24 Agustus 2019. Nissan akan menghubungi pemilik kendaraanyang terdampak mulai hari ini, agar pelanggan dapat segera melakukan pemeriksaan kendaraan dan penggantian pompa bensin di seluruh diler resmi Nissan tanpa dipungut biaya.

Komponen Ini Bermasalah Nissan Recall Livina 2019 di Indonesia

Otoseken.id - Nissan Livina di Indonesia terkena kampanye recall oleh PT Nissan Motor Indonesia (NMI). Dalam program recall PT NMI ini dilakukan pemeriksaan dan penggantian pompa bahan bakar (fuel pump) Nissan Livina. Menurut NMI, Nissan Livina yang di-recall merupakan produksi 22 Februari 2019 sampai dengan 24 Agustus 2019. Dalam kampanye recall ini melibatkan sekitar 9.134 unit Nissan Livina rakitan 22 Februari-24 Agustus 2019. Nissan akan menghubungi pemilik kendaraan yang terdampak mulai hari ini, agar pelanggan dapat segera melakukan pemeriksaan kendaraan dan penggantian pompa bensin di seluruh diler resmi Nissan tanpa dipungut biaya.

Masalah Khas yang Sering Terjadi pada Nissan Grand Livina Ini Solusinya

Menurut Nano mantan mekanik bengkel resmi Nissan, yang kini membuka bengkel khusus mobil Nissan di Cibubur Point, masalah Nissan Grand Livina itu utamaya dikarenakan, mempunyai sensor yang lebih rumit. “Nissan Grand Livina, mempunyai suku cadang yang dimiliki lebih mahal, namun penggunaan suku cadang yang lebih mahal, memiliki jarak waktu penggantian suku cadang yang lebih lama,” ujar Nano pada Carmudi Indonesia. “Kelemahan lainnya dari Nissan Grand Livina yakni suara “ngelitik” pada mesin, yang berdampak pada kurangnya tenaga pada mesin. Hal itu sering terjadi pada Grand Livina transmisi automatic, yang pada mobil umumnya masalah tersebut sering kali terjadi pada mobil bertransmisi manual,” ungkapnya. Memperbaiki “Penyakit”/ Masalah Nissan Grand Livina Bisa Lebih MurahPemilik sekaligus pengguna Nissan Grand Livina, tidak perlu khawatir dengan biaya yang mahal saat menghadapi perbaikan ataupun penggantian suku cadang.

Kelebihan dan Kekurangan Nissan Livina

Nissan Livina mulai dijual awal 2019 sekaligus menggantikan Grand Livina yang sudah usang. Harga Nissan Livina terbaru berkisar dari Rp 208,3 juta sampai Rp 272,1 juta, saudara kandung Mitsubishi Xpander ini menawarkan sejumlah kelebihan. Interior Berbalut KulitNew Nissan Livina baru punya satu kelebihan yang tak dimiliki oleh kompetitor sekelasnya, yakni jok kulit. Fitur BerlimpahNew Nissan Livina yang merupakan mobil Nissan terbaru juga berlimpah fitur. Tanpa Monitor AtapHarus diakui Nissan Livina baru memang bukan penerus langsung Grand Livina.

Hanya Jadi Kembaran Mitsubishi Xpander Ternyata Inilah Kelebihan Dan Kekurangan All New Nissan Livina VE 2019

Inilah rangkuman kelebihan dan kekurangan All New Nissan Livina VE 2019 versi tim CintamobilSalah satu mobil yang paling ditunggu oleh masyarakat Indonesia pada semester pertama tahun 2019 ini adalah All New Nissan Livina. Benarkah All New Nissan Livina VE 2019 hanya Xpander yang di 'operasi plastik'? Kelebihan All New Nissan Livina VE 2019 :1. Kurang Berkarakter NissanSayang mobil ini masih kurang punya karakter Nissan yang kuatYang jadi kelemahan utama dari All New Nissan Livina VE 2019 ini adalah mobil ini kurang berkarakter Nissan. Menurut kami ini menjadi salah satu kekurangan All New Nissan Livina VE 2019, karena kami cukup yakin jika All New Nissan Livina VE 2019 pakai CVT, maka kehematannya akan lebih baik.

Kembar dengan Xpander Nissan Livina Juga Di recall di Indonesia

PT Nissan Motor Indonesia (NMI) juga mengumumkan kampanye recall atau perbaikan pada all new Nissan Livina. Sama seperti kembarannya, Mitsubishi Xpander, Nissan Livina di-recall karena masalah fuel pump atau pompa bahan bakar. Nissan mengadakan kampanye recall di Indonesia untuk mengganti pompa bensin (fuel pump) dari all-new Nissan Livina yang diproduksi pada periode 22 Februari 2019 sampai 24 Agustus 2019. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENTAll New Nissan Livina yang harus diperbaiki adalah unit yang diproduksi antara 22 Februari 2019 sampai 24 Agustus 2019. Permasalahan pada Nissan Livina yang harus di-recall sama seperti Mitsubishi Xpander.

Masalah Fuel Pump Xpander Livina Kena Recall di Indonesia

Mobil low MPV Mitsubishi Xpander dan Nissan Livina mengumumkan kampanye recall atau perbaikan. Sedangkan All New Nissan Livina yang harus diperbaiki adalah unit yang diproduksi antara 22 Februari 2019 sampai 24 Agustus 2019. Foto: Grandyoz ZafnaPerbaikan gratisMitsubishi mulai kampanye recall sejak 22 Juni 2020 di seluruh dealer kendaraan penumpang Mitsubishi di Indonesia. Kampanye perbaikan dilakukan untuk melakukan pemeriksaan pada label modul fuel pump Xpander dan melakukan pergantian unit fuel pump dengan yang sudah disempurnakan. Estimasi pelaksanaan pemeriksaan sekitar 1 jam/unit dan proses pemeriksaan dan perbaikan sekitar 2 jam/unit.

Prev Post

Oli Mesin Honda Jazz Idsi Matic

Next Post

Harga Nissan Livina 2020 Pekanbaru

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply