Masalah Nissan Serena C26
15-12-2022

Masalah Nissan Serena C26

By Audrey Hunter
  • 55

GridOto - Sebelum membeli Nissan Serena C26 incaran, sobat harus mengetahui masalah yang sering menjangkit di medium MPV pintu geser ini. Menurut Samsul Solihin, Kepala Mekanik Central Nissan di BSD, Serena C26 memiliki masalah yang sering kali membuat jengkel pemiliknya yaitu pada kunci immobilizer. Meski lebih praktis dan aman, namun jangan lupa kalau ada hal-hal yang bisa membuat kunci immobilizer dari Nissan Serena C26 ini bermasalah. Lebih lanjut, Samsul mengungkapkan bagi pemilik mobil yang sudah pakai teknologi immobilizer harus hati-hati saat menyimpan kunci. Baca Juga: Seken Keren - Bengkel Spesialis Sebut 3 Komponen Kaki-kaki Serena C26 Ini Sering Bermasalah

Nissan Serena C26 Tergolong Bandel Keluhan Banyak di Kaki kaki Itupun Wajar

Otomotifnet - Nissan Serena C26 bekas memang menarik dibeli dengan rayuan mewah tapi murah. Sebenarnya Nissan Serena lansiran 2013-2017 ini terbilang high MPV bandel dan jarang rewel. "Kalau Serena C26 hitungannya sih mobil bandel ini, asalkan perawatannya benar, gak akan ada masalah," buka Ari Hidayat, Kepala Bengkel Sepesialis Nissan, Jasmin Motor BSD. Baca Juga: ECU Nissan Serena, Grand Livina, dan Juke Rawan Jebol Karena Komponen IniMeski begitu, karena Nissan Serena C26 sudah hadir sejak 2013, maka calon pembeli harus memperhatikan sektor kaki-kakinya. Ari pun mengatakan, selama ini banyak pemilik Serena C26 yang datang ke tempatnya karena masalah di bagian kaki-kaki.

Masalah Nissan Serena S Hybrid C26

JavaScript is disabled. For a better experience, please enable JavaScript in your browser before proceeding. You are using an out of date browser. It may not display this or other websites correctly.You should upgrade or use an alternative browser

Cocok Untuk Mobil Keluarga Apa Kelebihan dan Kekurangan Nissan Serena C26

Apabila kalian tertarik meminangnya dalam waktu dekat, baiknya simak lebih dulu kelebihan dan kekurangan Nissan Serena C26 di bawah ini. Nissan Serena C26 Nyaman Berkat Fitur Unggulan yang DimilikiFitur unggulan pada Nissan Serena C26Sebagai MPV kelas menengah, Nissan Serena C26 memiliki fitur modern yang mampu memberikan kesan nyaman saat berkendara. Suspensi Nissan Serena C26 Karakternya EmpukSuspensi Nissan Serena C26 terbilang empukMenurut spesifikasi Nissan Serena C26 disematkan suspensi berjeniskan MacPherson Strut with Stabilizer di bagian depan serta Torsion Beam with Stabilizer di roda belakang. Baca juga: Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Nissan Serena C24, MPV Mewah yang Harganya TerjangkauKekurangan Nissan Serena C261. Kekedapan Kabin Kurang SenyapKekedapan kabin Nissan Serena C26 kurang senyapSoal kekedapan kabin, Nissan Serena C26 dirasa kurang senyap.

Biaya Peremajaan kaki kaki Nissan Serena C26 Biar Nyaman Seperti Baru

Otoseken.id - Seiring pemakaian, kaki-kaki Nissan Serena C26 bisa kurang nyaman karena part sudah mengalami aus, apalagi jika sering melewati jalan yang jelek. Mengingat usianya yang sudah cukup berumur, Nissan Serena dengan kode bodi C26 ini memiliki masa produksi dari 2013 sampai 2017. Baca Juga: Transmisi CVT Nissan Serena C26 dan X-Trail T31 Sering Overheat, Ini SolusinyaBerdasarkan pengalamannya, Samsul menyebut ada 3 komponen kaki-kaki yang paling sering ditemui di Nissan Serena C26. Roro Aveline Nissan Serena C26"Ciri kaki-kaki bermasalah itu misalnya sudah ada bunyi-bunyi di kaki-kaki, setir getar, ban aus sebelah. Masih kata Samsul, untuk ketersediaan spare part Nissan Serena C26 masih tergolong banyak.

Kelebihan dan Kelemahan Nissan Serena 2021 Sempat Jadi MPV Mewah Terlaris di Indonesia

Dahulu sebelum era MPV boxy belum banyak model yang tersedia, Nissan Serena jadi pilihan menarik mobil keluarga mewah yang lebih murah dari Toyota Alphard . Nissan Serena 2021 punya banyak kelebihan bila dibandingkan mobil sejenis dari merek lain. Lantas, apa menariknya Nissan Serena C27 sehingga bisa jadi pilihan? Untuk itu mari kita bahas kelebihan dan kekurangan Nissan Serena C27 ini. Kelemahan Nissan Serena C27, Mahal Tapi Fitur Serba NanggungPemangkasan fitur turut dilakukan oleh Nissan agar Serena tidak semakin mahal.

Nissan Serena C26 Bekas Mobil Keluarga Supernyaman yang Makin Murah

Hingga sekarang Serena C27 masih membawa karakter mirip C25 dan C26. Unit bekas Serena C26 banyak tersedia di pasaran. Harga Nissan Serena C26 Bekas:Nissan Serena HWS 2013 - Rp140-Rp165 JutaNissan Serena HWS 2014 - Rp165-Rp180 JutaNissan Serena HWS 2015 - Rp185-Rp235 JutaNissan Serena HWS Autech 2016 - Rp240 JutaNissan Serena HWS Autech 2017 - Rp265 JutaDimensi Serena C26 tergolong besar hampir mendekati sang kakak, Elgrand. Namun ada sisi unik dari Serena C26 yang tidak ditemui kompetitornya. Untuk menggerak bodi besar Serena C26, mempercayakan mesin MR20DD 4-silinder 2,0-liter.

Prev Post

Pedal Kopling Sigra

Next Post

Biaya Service Honda Crv Turbo

Artikel Trending

Leave a Reply