Nissan berharap bisa memboyong mobil listrik ke RI dengan harga terjangkau. “Bicara mobil listrik di Indonesia ya kalau mau dikategorikan [harganya] masih cukup tinggi karena rata-rata mobil listrik masih di atas Rp600 juta. Doakan [Nissan] ada produk mobil listrik yang di segmen itu [harga Rp200-Rp300 juta] yang bisa kami bawa ke Indonesia. Ke depannya mobil listrik di Indonesia sendiri akan kemungkinan akan mengalami pertumbuhan signifikan. Tidak mustahil pula mobil listrik bisa menggantikan mobil konvensional yang masih menggunakan bahan bakar fosil dalam beberapa tahun mendatang.
Nissan akhirnya mengungkap sosok mobil listrik mungil dengan banderol harga Rp 200 jutaan. Mobil listrik itu diberi nama Sakura yang merupakan bunga ikonik dari Jepang. Foto: Nissan Nissan Sakura dikembangkan dari teknologi yang dimiliki Leaf. Nissan Sakura mengusung motor listrik yang mampu menghasilkan tenaga 47 kW dan torsi 195 Nm. Ada tiga varian Nissan Sakura yang ditawarkan di Jepang yakni S, X, dan G dengan harga ritel diperkirakan mulai 2.333.100 yen Rp 267 jutaan sampai yang tertinggi 2.940.300 yen yang setara Rp 337 jutaan.
JAKARTA— Mobil listrik Nissan Leaf yang pemesanannya sudah dibuka sejak awal Agustus 2021 melalui inden. Leaf adalah mobil listrik pertama Nissan di Indonesia, sebelumnya merek ini sudah meluncurkan mobil hybrid Kicks untuk melanjutkan strategi elektrifikasi di dalam negeri. Leaf bersaing dengan mobil listrik Hyundai Ioniq Rp 637 – Rp 677 juta dan Kona Rp 697 juta. Di Thailand, Nissan Leaf dijual dengan harga 1.990.000 baht atau setara Rp 925,5 juta (kurs saat ini 1 baht = Rp 465). Mobil listrik Nissan Leaf dilengkapi dengan baterai berkapasitas 40 kWh dengan jarak tempuh hingga 311 kilometer dalam sekali pengisian.
Otoseken.id - Cara beli mobil bekas, ini dia Spesifikasi Nissan X-trail Hybrid keluaran tahun 2016. Namun usia Nissan X-Trail Hybrid di Tanah Air tidak bertahan lama, Nissan meyetop produksi X-Trail Hybrid pada 2019 karena permintaan pasar yang rendah. OTOMOTIF Nissan X-Trail Hybrid 2015Nah sebelum membeli Nissan X-Trail Hybrid bekas, sebaiknya ketahui terlebih dahulu spesifikasi SUV hybrid dari Nissan ini. Sesuai dari namanya 'hybrid' maka dapur pacu X-Trail Hybrid mengandalkan tenaga dari mesin bensin dan motor listrik. Baca Juga: Cuma Gara-gara Hal Ini Nissan X-Trail 2.0 CVT Bisa Nyendat-nyendat
Jika berniat, sekarang unit dilego mulai dari Rp 300 juta E AT, Rp 325 EX AT dan Rp 360 juta guna mengongkosi EX P AT. Profil Seltos jadi kelebihan yang siap memikat konsumen berjiwa muda. Baca juga: Road Test Kia Seltos EX+: Sarat Daya Tarik (Part-1)Untuk bertarung di pasar kompak SUV, mereka berusaha membangun diferensiasi produk. Yakni menancapkan mekanikal pacu yang tak dimiliki lawan, sekelas Honda HR-V. Performa ini jadi keunggulan berikutanya. Baca juga: Road Test Kia Seltos EX+: Rayuan Turbo dan DCT Menggoda (Part-2)KekuranganEntah kenapa, KIA tak menawari transmisi manual di Indonesia.
ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENTArtikel Selanjutnya Kisah Mantan Bos Nissan Carlos Ghosn yang Jadi BuronanProdusen otomotif asal Jepang Nisaan Motor mengumumkan rencana investasi sebesar US$ 9,5 miliar atau senilai Rp 128 triliun di China.Seperti dilansir dari AFP, Senin (5/2/2018), investasi ini ditujukan untuk meningkatkan penjualannya di China. Targetnya adalah untuk meningkatkan penjualan tahunannya hingga bertambah satu juta kendaraan dan mendorong produksi mobil listrik.Nissan bekerjasama dengan Dongfeng Motor Company, perusahaan China yang habis-habisan berinvestasi untuk mobil listrik ketika negeri tirai bambu itu memberlakukan regulasi baru untuk batasi kendaraan berbahan bakar gas. Sementar Nissan, memiliki produk mobil kelas high-end yakni Infiniti, yang akan beralih sepenuhnya ke listrik di China pada tahun 2025.Perusahaan menyediakan beberapa rencana investasi khusus dengan mengatakan bahwa uang akan dialokasikan ke beberapa area, mulai dari manufaktur sampai sumber daya manusia. Produsen otomotif ini menjual 1,5 juta kendaraan di China tahun lalu, dan berencana untuk menjual 2,6 juta kendaraan di tahun 2022 dengan pendapatan yang diharapkan tembus 300 miliar Yuan atau senilai US$47,6 miliar.Rencana ekspansi ini akan menghasilkan 20 model kendaraan baru, dengan 30% dari total penjualan akan berasal dari kendaraan listrik dan kendaraan berbahan bakar energi terbarukan. Beijing telah merancang garis besar target ambisius untuk mengalihkan China dari kendaraan berbahan bakar gas.Otoritas setempat akan menerapkan sistem kuota yang kompleks di tahun 2019 yang menuntut para produsen untuk membuat mobil listrik dengan jumlah minimal tertentu.
“Kendaraan elektrifikasi Nissan terus dikenalkan dan Leaf siap datang tahun depan walau ada sejumlah tantangan terkait mobil listrik (EV),” ucapnya (7/12). Dalam presentasi, Coki berharap pemerintah bisa cepat membuat keputusan insentif bagi pengguna mobil listrik berbasis baterai. Baca juga: First Drive Nissan Leaf: Kesan Pertama “Biasa Saja” Terhadap Mobil Listrik (Part-1)Lantas kendala lain. Banyak calon konsumen, lanjut dia, yang menanyakan daya tahan atau durabilitas baterai mobil listrik. Di sisi lain, dengan baterai mobil listrik lithium ion, kendaraan EV sanggup menempuh daya jelajah 300 km dalam sekali isi penuh.
Tapi rasa penasaran itu pun akhirnya terpuaskan manakala pabrikan berlogo W ini mengumumkan seperti apa interior Wuling Air ev. Wuling Air ev dalam beberapa bulan belakangan kerap viral dibicarakan banyak orang. Setir dengan logo Wuling silverBerada di kabin Wuling Air ev juga tidak terasa sempit. Jok belakang bisa ditekukWajar memang, Wuling Air ev bukan didesain sebagai mobil adventure keluarga yang butuh kargo luas demi menyimpan barnag bawaan. Nah kan... interior Wuling Air ev gak terlihat seperti mobil murah...
Copyright By@PinterMekanik - 2025