Otoloka.id - Untuk membuatnya lebih siap diajak offroad, modifikasi Nissan Terrano diperlukan pada sektor sistem penggerak roda. Sejarah Nissan Terrano Gen 1 Sampai Gen 3Dalam perjalanannya di Indonesia setidaknya ada tiga generasi Terrano yang pernah diluncurkan. Modifikasi Terrano 4x4 untuk OffroadSebagai mobil SUV, Nissan Terrano sudah memiliki sebagian besar modal untuk memikat hati calon konsumen. Modifikasi Terrano Pada Sektor MesinDengan sistem penggerak roda 4x4 dari hasil modifikasi mobil bisa dibilang sudah lebih siap untuk diajak menjelajahi medan offroad. Faktanya, pada saat mobil ini masih dipasarkan, dealer resmi Nissan pun menerima modifikasi pemasangan 4x4 untuk Nissan Terrano.
Akhirnya bermodalkan sebuah Nissan Terrano 4x2 yang tak lain saudara dekat Nissan Pathfinder, Budi memodifikasinya supaya makin jago dipakai off-road. Ngga mau tanggung, satu unit half cut Toyota Hilux surf berikut gardan belakangnya ditebus untuk dipasang ke Nissan Terrano. Rencana awal memasang gardan depan dan transmisi milik Nissan Pathfinder diurungkan, karena mesin bawaan Terrano masih dianggap Budi kurang bertenaga. Uniknya, gardan depan tidak serta merta dipasang langsung ke kolong Terrano, melainkan dikombinasi antara gardan Toyota Hilux Surf dan sistem IFS (Independent Front Suspension) bawaan Nissan Terrano. Konon setelah rampung, Nissan Terrano ini sempat ikutan off-road sampai ke Sabah, Malaysia.
Otomotifnet - Oktafianus Tumundo, warga Manado satu ini rupanya cukup paham, bagaimana caranya tetap eksis di dunia modifikasi. Oke, ubahannya memang tergolong tren lama, namun ini jadi unik karena yang mengaplikasi adalah sebuah SUV tulen. Dengan warna hitam pada bodi yang dipadu krom pada kaki-kakinya, bikin kota Manado yang kala itu sangat terik, makin tambah silau. Mobil yang digunakan mengantar-jemput Bella, putrinya, memang tergolong cukup berani dalam melakukan ubahan. Bisa dugem di pinggir pantai Malalayang, sambil nongkrongin cewek Manado yang cakep-cakep.
Jip.id - Rasanya dia sudah menyatu dengan Jimny dan puas buat off-road. Alasannya tidak banyak, hanya karena dimensi Jimny yang kecil dan bobotnya yang ringan. Ini memungkinkan Jimny mudah melewati berbagai jenis handicap. (BACA JUGA: Karena Hal Ini Membuat Nissan Terra Calon Jagoan Off-Road)Kendalanya hanya keterbatasan ruang, “Paling nyaman hanya untuk dua orang, driver dan navigator,” ucapnya. Sekarang pakai as roda standar, karena uSebagai seorang ayah, tentu ini jadi pertimbangan, dan jadi alasan kuat untuk mencari tunggangan baru.
Otoseken.id - Nissan Terrano karburator produksi tahun 1996 ini disulap menjadi Terrano injeksi plus menggunakan ECU kepunyaan Mitsubishi Lancer GLXi, hasilnya tenaga bertambah, sekaligus irit BBM. Awal cerita, konsumsi bensin boros namun tenaga loyo, itulah yang dikeluhkan Bambang Sugiharto terhadap Nissan Terrano miliknnya. Apalagi kompresi tinggi butuh bahan bakar beroktan tinggi," katanya"Saya biasa pakai Pertamax, pengapian diset 18° sebelum TMA. Baca Juga: Daftar Harga Spare Part Fast Moving Nissan Terrano di Bengkel SpesialisKonsumsi bahan bakar juga boros, sekitar 1:5. Dok.OTOMOTIF Modifikasi Nissan Terrano 1996 Jadi InjeksiKendalanya, mesin Terrano empat silinder berkapasitas 2.400 cc perlu sistem yang mampu menyuplai bahan bakar cukup deras.
We have detected that you could be doing automatic requests from a virus infected computer or from an abusive shared IP address. To protect our partners we blocked these queries, we will restore them as soon as possible. If you want to visit the ad please fill the form below to make sure you are not an automated bot or a virus infected user.
ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENTHalaman Daftar Halaman Daftar Halaman- Modifikasi roda empat memang tidak ada batasan. Asal punya niat dan memiliki dana, hasil modifikasi terbaik pun bisa didapatkan. Seperti Billy Tumundo, seorang anak SMA di Manado, Sulawesi Utara yang berhasil menyalurkan bakatnya lewat sebuah mobil Nissan Terrano Spirit 2005.
Copyright By@PinterMekanik - 2024