Modif Setir Nissan March
17-06-2022

Modif Setir Nissan March

By Carolyn Piper
  • 42

Otomotifnet - Nissan March ini ada panggilan khusus dari Hafidh, yaitu "Siabukluwek". "March saya ini juga aslinya yang varian paling rendah, makanya saya modif biar keren," ucap Hafidh. Dengan ubahan ini saja tampang March Hafidh sudah banyak berubah! Baca Juga: Modifikasi Nissan March 1.2 Matik, Naikkan Performanya Tak Semudah DibayangkanKyn/Dok. Masuk ke interior, jok Recaro SR3 juga sudah terpasang rapi dan setir Nissan Juke juga sudah dipasang.

Modifikasi Nissan March Simpel Fokus Tampilan dan Performa Harian

GridOto - 'Siabukluwek' merupakan julukan khusus yang disematkan Hafidh pada modifikasi Nissan March lansiran 2011 miliknya. Dengan ubahan minimalis ini saja, tampang Nissan March sudah banyak berubah dan pastinya lebih kelihatan keren dan sporty. Baca Juga: Nissan March Dandan Elegan dan Stylish Dengan Kaki Kandas Mepet AspalKyn/Dok. OTOMOTIF Jok diganti Recaro SR3, dan setir pakai punya Nissan JukeMasuk ke ruang interior, jok Recaro SR3 di baris depan juga sudah terpasang rapi dan setir Nissan Juke juga sudah dipasang. Baca Juga: Nissan March Diam-diam Honda, Gendong Mesin K24A4 Power Tembus 200 DK

Modifikasi Nissan March Jadi Lebih Sporty Luar dan Dalam

Mungkin city car milik Agung Laksono ini bisa jadi referensi untuk modifikasi Nissan March Anda. Ketika ditelusuri, modifikasi Nissan March ini memang terbilang cukup banyak. Namun ternyata dalam perjalanannya Agung juga tergoda untuk memodifikasi eksterior dan bagian under carriage-nya. Modifikasi Nissan March Jadi Makin SportyMembahas lebih mendalam mengenai modifikasi Nissan March ini, pada bagian belakang terlihat Agung menambahkan rear spoiler karbon buatan March Tuning. Yuph, karena mobil ini Agung menemukan para pengguna Nissan March modifikasi.

Modifikasi Nissan March Ini Juga Selaraskan Kabin Beraura Racing

GridOto - Sebelumnya kami sudah mengulas modifikasi Nissan March milik Alvin yang tampil pol bergaya street racing dengan aura JDM kental. Enggak sekadar modal tampang, modifikasi Nissan March ini juga makin oke karena memadukan untuk racing juga ke dalam kabin. Aditya Pradifta Sepasang Recaro SR7 berikan kesan kuat street racing"Iya untuk kabin gue sudah ganti jok depan pakai model semi bucket Recaro SR7," ucap Alvin, si pemilik modifikasi Nissan March. Aditya Pradifta Alvin belum merasa lengkap lantaran kurang harness pada Recaro miliknyaYups jok Recaro ini juga sudah dipilih merah senada dengan bodi meski kombinasi safety belt masih standar pabrikan, hehehe! Rianto Prasetyo Pasang setir racing lansiran Beltenick dan oil pressure dari DefiDi depan jok pengemudi terlihat setir racing demi memantaskan gaya street racing yang diusungnya.

Upgrade Head Unit Nissan March Lama Begini Kata Nissan

Upgrade Head Unit Nissan March Lama? Menurut Budi, pemilik lama March bisa saja melakukan upgrade head unit terbaru jika memang menginginkan. NMI, lanjut Budi, akan menampung respon masyarakat yang ingin melakukan upgrade head unit seperti yang ada pada New March. Budi menambahkan, tidak tertutup kemungkinan jika upgrade head unit dapat dilakukan di bengkel resmi Nissan di Indonesia. “Secara teknis, upgrade untuk head unit bisa saja.

Tak Hanya Warna Mencolok Berikut Ubahan Lain Pada Nissan March Ini

Otomania - Nissan March dengan warna mencolok ini bisa menginspirasi bagi Anda yang ingin melakukan modifikasi mobilnya. Pemilihan warna yang mencolok menjadikan Nissan march ini tampil lebih sporty. Selain pemilihan warna yang mencolok, Nissan March ini juga dikombinasikan dengan aksen serat karbon. Baca Juga: Nissan March Menggoda Lewat Kelir Baruboxzaracing Tampilan belakang modifikasi Nissan MarchSelain ubahan pada bodi, bagian kaki-kaki juga kena ubahan yaiotu dengan pelek lansiran Weld ukuran 15 inci. Pada bagian kabin pun enggak luput dari ubahan, mulai penggunaan jok Bride Low Max dengan motif kamuflase.

Nissan March

- Untuk perjalanan luar kota, mobil city car Nissan March versi transmisi otomatis membutuhkan BBM sebanyak 1 liter untuk jarak 18,5 kilometer. Apakah Nissan March tergolong irit?Untuk membuktikannya, detikOto mendapatkan kesempatan menguji kemampuan BBM Nissan March bertransmisi otomatis versi terendah.Sebelum menguji kita simak kembali eksterior Nissan March. Nah, konsep itu tergolong baru untuk mobil kecil sekelas Nissan March.Tuas perseneling pun diletakan ke D (4 percepatan). Dengan kombinasi itu Nissan March siap untuk menghadapi jalan tanjakan dan turunan. Sebab dengan EPS gerakan setir lebih sensitif.Ketika Nissan March diajak di jalanan bergelombang, hasilnya sangat baik.

Prev Post

Lancer Evo Bekas Murah

Next Post

Spesifikasi Toyota Rush 2010

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply