Namun, menyertai berita penarikan tersebut, ditegaskan fokus penarikan Nissan Juke ialah di kawasan berhawa dingin, seperti Jepang, Amerika Serikat, Kanada dan Eropa. Menyusul berita penarikan Juke Desember lalu itu, Nissan Motor Indonesia (NMI) lewat sebuah pernyataannya memastikan bahwa penarikan tersebut tidak berlaku untuk produk-produk Juke yang dipasarkan di Indonesia. NMI menjelaskan, semua kendaraan Nissan yang dibuat di Indonesia tidak dilengkapi dengan Turbocharger, tapi bertipe mesin HR15DE untuk Juke di Indonesia. Pekan lalu NMI mengumumkan penjualan Nissan Juke yang telah melampaui tiga kali lipat dari target awal yang ditetapkan sebesar 500 unit perbulan dengan dengan rata-rata penjualan 1,600 unit perbulan. Guna memenuhi permintaan yang tinggi akan Nissan Juke di Indonesia, NMI telah meningkatkan kapasitas produksinya hingga rata-rata mencapai 2,000 unit perbulan.
Nissan Juke , salah satu SUV mewah ini tampil dengan desain agresif membuatnya terlihat berbeda dengan jenis SUV lainnya. Nah, inilah yang dipertanyakan, apa sih kelebihan dan kekurangan Nissan Juke? Inilah tampilan bodi unik dari Nissan Juke FaceliftSelain dimensi, desain lampu Nissan Juke tak kalah keren. Kekurangan Nissan JukeSetelah menyimak keunggulan Nissan Juke Facelift, lantas apa yang menjadi kekurangan Nissan Juke? Sayangnya, pada Nissan Juke , CVT dinilai belum sigap sehingga wajar jika ini merupakan salah satu kekurangan Nissan Juke.
JAKARTA -Belum selesai kasus Nissan March, PT Nissan Motor Indonesia (NMI) kembali mendapat somasi dari dua pemilik Nissan Juke. Somasi pertama datang dari Bernard, pengguna Juke di Solo dan kedua dari keluarga Olivia, korban kecelakaan Juke di Jakarta. Apalagi dengan adanya kasus lain Nissan Juke di Jakarta yang dikemudikan Olivia Dewi. “Kasus somasi Nissan Juke yang di Solo sudah selesai. Sementara untuk somasi yang diajukan pihak keluarga Olivia, NMI masih menunggu panggilan dari pihak kepolisian untuk diperiksa.
Mobil yang pertama kali meluncur pada tahun 2011 ini saat ini menjadi salah satu mobil yang paling tidak diminati. Walaupun punya desain yang unik, tetapi Nissan Juke pernah menjadi mobil dengan fitur canggih yang ada dikelasnya. Bagi sebagian orang, kelebihan dan kekurangan Nissan Juke ini dianggap sebagai sesuatu yang aneh dan tabu. Kekurangan Nissan JukeKabin Belakang Sangat SempitKendati memiliki banyak kelebihan, Nissan Juke ternyata juga memiliki kekurangan yang cukup menjadi masalah. Banyak Blind SpotHal terakhir yang menjadi kekurangan dari mobil Nissan Juke ini adalah visibilitas ke belakang yang kurang memadai.
Quote:Dear Pak Ken Lie,Kami telah melakukan koordinasi dengan Bengkel Nissan Gatot Subroto terkait dengan keluhan mesin menyendat pada Nissan Juke milik Bapak. Pada saat pemeriksaan terhadap keluhan tersebut dilakukan pada tanggal 11 Desember 2012, pihak Bengkel mendapati busi di kendaraan Bapak telah mengalami kontaminasi. Dengan demikian kerusakan busi yang terjadi adalah akibat faktor eksternal, bukan akibat kualitas komponen busi yang terdapat di kendaraan Bapak. Kami menjamin bahwa semua komponen yang terdapat di kendaraan Nissan Juke milik Bapak merupakan komponen baru, termasuk komponen busi. Garansi yang diberikan oleh Nissan meliputi semua komponen kendaraan, kecuali baterai, ban, komponen-komponen yang dapat habis karena terpakai, dan terhadap hal-hal serta komponen yang tidak ditanggung oleh Nissan.
Eksterior Nissan Juke 2011Futuristic, Advanced dan Responsive merupakan cerminan yang pas ketika melihat bentuk luarnya secara kasat mata. Review Nissan Juke 2011: Sisi DepanTampak Depan JukeBingung, aneh atau kagum ketika melihat bentuk Nissan Juke dari depan? Review Nissan Juke 2011: Sisi BelakangNissan Juke Bongsor Dari Depan Hingga BelakangSama seperti bentuk depannya, sisi belakang Juke masih terlihat tembem, sekilas lampu belakang Juke ini terlihat seperti Nissan 370Z, sepertinya Nissan ingin memberikan kesan sporty yang sempurna pada Juke. Secara desain atap, dari depan ke belakang, Juke seperti tidak menjamin headroom yang besar, karena atapnya semakin menurun ke sisi belakang. >>> Mungkin Anda ingin baca: Review Nissan Juke 2019: Kembalinya Sang RajaNissan Juke 2017: SUV Eksentrik dengan Fitur Supercanggih
Dear Pak Ken Lie,Kami telah melakukan koordinasi dengan Bengkel Nissan Gatot Subroto terkait dengan keluhan mesin menyendat pada Nissan Juke milik Bapak.Pada saat pemeriksaan terhadap keluhan tersebut dilakukan pada tanggal 11 Desember 2012, pihak Bengkel mendapati busi di kendaraan Bapak telah mengalami kontaminasi.Melihat kondisi busi yang demikian mengindikasikan adanya intervensi faktor eksternal di luar komponen busi itu sendiri. Dengan demikian kerusakan busi yang terjadi adalah akibat faktor eksternal, bukan akibat kualitas komponen busi yang terdapat di kendaraan Bapak.Kami menjamin bahwa semua komponen yang terdapat di kendaraan Nissan Juke milik Bapak merupakan komponen baru, termasuk komponen busi. Seluruh kendaraan Nissan dirakit dengan menggunakan komponen-komponen baru. Garansi yang diberikan oleh Nissan meliputi semua komponen kendaraan, kecuali baterai, ban, komponen-komponen yang dapat habis karena terpakai, dan terhadap hal-hal serta komponen yang tidak ditanggung oleh Nissan. Dan sesuai dengan ketentuan yang tertulis dalam Buku Garansi dan Perawatan, terdapat juga Hal-hal dan Komponen Yang Tidak Ditanggung Jaminan.
Copyright By@PinterMekanik - 2025