Suzuki Ignis “Time Attack” by Garasi Drift yang video-nya menjadi trending di YouTube beberapa waktu lalu dan viral hingga saat ini. Hadiah utama yang dimodifikasi dan berkolaborasi dengan Garasi Drift serta didukung oleh Suzuki Indonesia ini juga dilakukan langkah modifikasi dengan produk aftermarket dengan pengerjaan terbaik dari modifikator-modifikator Tanah Air. Diberi nama Suzuki Ignis Time Attack, ia mendapat ubahan yang signifikan kecuali di sektor jantung pacu. “Sebenarnya kami juga berniat untuk memodifikasi jantung pacu Suzuki Ignis ini biar lebih kencang. Tapi, Suzuki Ignis ini dijejalkan coilover custom buatan lokal.
GridOto - Suzuki Ignis saat ini jadi salah satu opsi city car dengan desain cukup maskulin. Modifikasi Suzuki Ignis yang dilakukan juga cenderung cowok banget. Ini dia beberapa gaya modifikasi Suzuki Ignis yang pernah nampang di GridOto. (Baca Juga: Hasil Kencan Selama 10 hari Dengan Suzuki Ignis GL AGS, Terkuak Satu Fitur Tersembunyi Yang Jarang Ditemui)F. Yosi/OTOMOTIF Suzuki Ignis GL.2017. Pakai pintu guntingSuzuki Ignis yang dimodif pakai pintu gunting ini adalah milik Tjandra.
Kali ini mobil yang dimodifikasi berbanding jauh ukurannya dibandingkan Pajero Sport-nya itu, yakni Suzuki Ignis GX keluaran 2017. "Hahaha...emang Suzuki Ignis ini ukurannya kompak banget, enak buat nyelip-nyelip," gelaknya. OTOMOTIF Tampilan belakang Suzuki Ignis GX milik Rizky kini jadi lebih sexySeperti biasa, Rizky selalu memodifikasi mobilnya sesuai dengan seleranya. "Saya kalau modif mobil selalu banyak yang diperhitungkan, karena saya gak mau mobil saya malah jadi over modifnya," tegasnya. "Buat saya pelek ini cocok untuk di Ignis, karena saya memang pengin tampilannya jadi sporty," ucap Rizky.
Selain menghadirkan Karimun Wagon R 50th Anniversary Edition dan aksesori Suzuki XL7 bergaya offroad, ada juga modifikasi Suzuki Ignis dengan tema Time Attack garapan Garasi Drift. Ini adalah velg pertama yang ada di mobil ini," kata Dipo. Modfikasi Suzuki Ignis garapan Garasi Drift Foto: SuzukiUbahan lain ada juga sentuhan karbon di bagian depan dan spoiler. Menariknya lagi hasil modifikasi ini akan diberikan cuma-cuma kepada penonton IMX 2020, lho. Pantengin terus acaranya untuk mendapatkan kesempatan menjadi pemiliki baru Suzuki Ignis hasil modifikasi Garasi Drift ini.
Liputan6, Jakarta - Kerap kali pemilik mobil dipusingkan dengan bagaimana cara melakukan modifikasi kendaraan mereka agar tampil beda. Nah, hasil karya pemilik Suzuki Ignis di Jepang ini, bisa menjadi referensi bagi konsumen di Indonesia. Secara tampilannya, mobil yang dibekali dengan mesin empat silinder berkapasitas 1.2 liter ini hadir dengan nuansa yang lebih menarik. Modifikasi Suzuki Ignis tersebut tidak berhenti pada penggantian sektor kaki-kaki semata, tetapi, untuk tampilan lainnya juga ikut dirubah oleh pemiliknya. Di bagian bumper depannya, Scenicho (pemilik mobil Suzuki Ignis) juga telah membekalinya dengan add on berupa front lip yang lebih sporty.
Meski banyak yang masih kurang menyukai tampilan belakangnya, angka penjualan Ignis ini terus meningkat. “Saya senang dengan konsep modifikasi ala mobil rally, makanya saya beli Ignis putih karena cocok dengan gaya rally,” bilang Angga bersemangat. No credit No caption Jok Recaro eks Suzuki Ignis Sport Gen 1 sudah terpasang rapi di interiorJok Recaro Ignis SportNah, untuk jok yang satu ini Angga rela menunggu lebih lama. Ia pun harus membuatkan dudukan baru untuk jok Recaro ini di bengkel Sepakat di bilangan H. Nawi, Jaksel. Ignis pertama yang pakai Recaro nih!
Beberapa konsep modifikasi mobil Ignis buatan para modifikator lokal berikut ini terlihat sangat keren dan membuat penampilan Suzuki Ignis benar-benar berubah sehingga tidak kalah dengan desain modifikator luar negeri. Kalau iya, serta ingin modif mobil Suzuki Ignis supaya tampilan kendaraan Anda jadi terlihat berbeda, nah berikut ini Cintamobil akan berikan beberapa inspirasi konsep modifikasi mobil Ignis buatan karya anak bangsa. Suzuki Ignis Modif OffroadKonsep Suzuki Ignis berubah jadi mobil offroad mungilSiapa bilang mobil kecil tidak bisa dimodifikasi ala mobil offroad. Mobil Ignis Modifikasi City SlickerCocok buat Anda yang senang berpetualangKonsep modifikasi bertema ALTO (All Terrain Offroad) memang cukup banyak penggemarnya. Itu tadi beberapa konsep modifikasi mobil Ignis yang ternyata hasil racikan modifikator dalam negeri.
JAKARTA, Carvaganza – Sejak pertama melihat Suzuki Ignis, Angga Auditama langsung jatuh cinta. Baca juga: Modifikasi Suzuki Jimny, Rally Look ala Anak MedanVelg dan BanTanpa pikir panjang dan telah mendapatkan desain yang diinginkan. Ukuran segitu terlalu berat buat ignis yang cuma 1.200 cc, dan juga mentok sedikit di sepatbor." "Sebenarnya supplier K&N di sini ada, tapi part untuk Ignis yang tidak ada. Baca juga OTO: Transformasi Ignis Gaya Rally Look, Performa Turut Naik MUHAMMAD HAFID | RAJU FEBRIAN
Copyright By@PinterMekanik - 2025