Modifikasi Suzuki Ertiga Dreza
04-06-2022

Modifikasi Suzuki Ertiga Dreza

By Donna Mills
  • 150

GridOto - Suzuki Ertiga Dreza merupakan salah satu mobil yang masih jarang dimodifikasi. Hal itulah yang mendorong rasa penasaran Dewanto, owner Suzuki Ertiga Dreza ini. "Terus terang karena saya masih penasaran jarang ketemu Ertiga Dreza, yang dimodifikasi secara proper dan enak dilihat," ujarnya dengan nada yakin. Makanya ia akhirnya memilih Ertiga Dreza untuk dimodifikasi, "Dreza lebih jarang lagi yang dimodif," imbuh Dewanto. (BACA JUGA: Suzuki Ertiga Tampil Keren Meski Jadi Medio Iklan Berjalan)Walaupun sempat bingung mengenai gril depan dan panel chrome lainnya, akhirnya ia menemukan juga resep ampuh.

Suzuki Ertiga GL 2015 Dreza 2018 Dimodif Simpel Dan Proper

Otomotifnet - Modifikasi yang simpel dan proper pada Suzuki Ertiga, tetap enak dilihat. Tentu saja aksesori pendukungnya sebisa mungkin yang orisinal dan berkelas. Simpel dan proper, dua tujuan inilah yang ingin diperlihatkan oleh Adot Soerya dengan Ertiga Dreza 2018-nya, dan Riza Putranto dengan Ertiga GL 2015. OTOMOTIF Ertiga Dreza Adot Soerya, terlihat makin mewah berkat aksesori orisinal yang pasKeduanya memang lebih memilih gaya modifikasi yang seminimalis mungkin tapi tetap terlihat keren. Pelek orisinal Jepang ini juga merubah tampilan eksterior Ertiga Dreza jadi terlihat lebih 'mahal'!

Suzuki Ertiga Dreza Tampil Berkelas Pakai Aksesori Orisinal Yang Pas

GridOto - Suzuki Ertiga Dreza tampil berkelas pakai aksesori orisinal yang pas. Modifikasi Suzuki Ertiga dan juga versi mahalnya yakni rtga Dreza memang paling pas kalau dimodifikasi simpel dan proper untuk dipakai harian. Tak perlu berlebihan, cukup dengan penggunaan aksesori orisinal sudah bikin Suzuki Ertiga Dreza lebih berkelas. Seperti contohnya yang dilakukan Adot Soerya pada Suzuki Ertiga Dreza lansiran 2018 miliknya. OTOMOTIF Ertiga Dreza Adot Soerya, terlihat makin mewah berkat aksesori orisinal yang pasAdot memang lebih memilih gaya modifikasi yang seminimalis mungkin tapi tetap terlihat keren.

Modifikasi Suzuki Ertiga Dreza Jadi Cerah Hasil Wrapping Sticker Pemiliknya Sendiri

GridOto - Tidak banyak orang yang memilih modifikasi Suzuki Ertiga Dreza secara total. Terutama karena modifikasi Suzuki Ertiga Dreza dicap mubazir mengingat statusnya yang sempat jadi varian termewah di keluarga Ertiga. Namun langkah berbeda dilakukan Faiz Diri yang pilih modifikasi Suzuki Ertiga Dreza dengan ubahan gaya eksterior unik. Faiz mengaku mengerjakan sendiri wrapping sticker pada mobilnya lantaran ia memang punya bisnis pemasangan sticker bodi. Aditya Pradifta Pengerjaan wrapping sticker terbilang rapi meskipun dikerjakan sendiri"Jadi saya cuma beli bahan untuk bungkus bodi Ertiga ini lalu kerjain sendiri," imbuhnya.

Modifikasi Suzuki Ertiga Dreza Jadi Elegan Pasang Add On Body Kit

GridOto - Tampilan bodi mencolok dari modifikasi Suzuki Ertiga Dreza milik Faiz ini dijamin bikin mata melirik. Lihat saja sekujur bodi modifikasi Suzuki Ertiga Dreza yang di-wrapping sticker oleh Faiz sendiri plus pemasangan add-on body kit custom. Aditya Pradifta Winglet di depan dibuat custom"Kalau bagian depan dan belakang itu iya bener bikin lagi custom (tambah add-on)," buka Faiz tentang modifikasi Suzuki Ertiga Dreza miliknya. Pada bagian depan, Faiz memasang lip spoiler tipis berbahan fiber untuk kesan elegan dan terlihat lebih merunduk. Aditya Pradifta Side skirts tampil manis bawaan Ertiga Dreza Baca Juga: Modifikasi Suzuki Ertiga Dreza Jadi Cerah Hasil Wrapping Sticker Pemiliknya Sendiri)Sementara side skirts terpasang versi bawaan Ertiga Dreza yang dibungkus senada bodi warna tosca mint.

Suzuki Ertiga Dreza Peugeot Jadi jadian

Suzuki Ertiga Dreza meluncur dan menjadi varian tertinggi dari Ertiga. Tetapi menurut kami, wajah Ertiga Dreza sangat kental dengan bahasa desain terkini mobil Prancis, Peugeot. Dan rasanya juga tidak perlu penggaris untuk mengukur detail begitu simetrisnya antara bentuk gril Ertiga Dreza dan 3008. Mungkin sekilas desainnya tidak identik, tetapi melihatnya beberapa kali bisa membuat Ertiga Dreza seperti versi-Made in China-dari 3008. Silahkan Anda cari tahu apakah masih ada bau-bau Prancis lainnya, karena tentu tulisan ini tidak menarik lagi jika membahas terlalu panjang hanya untuk Ertiga Dreza.

Suzuki Ertiga Dreza Harga OTR Promo Juni Spesifikasi Review

Overview Ertiga Dreza Diproduksi oleh Suzuki Motors, Ertiga Dreza merupakan varian terkini dalam armada populer pasar mobil MPV Indonesia. Kendaraan ini tersedia dalam dua varian, yaitu Ertiga Dreza standar dan Ertiga Dreza GS, yang menampilkan keseluruhan bodi baru yang lebih besar dibandingkan Suzuki Ertiga yang lama. Ruang kepala dan kaki Dreza yang lebih luas sungguh mampu memberikan pengendaraan yang menyenangkan, bahkan dalam perjalanan terjauh bersama keluarga. Terlepas dari bandrolan harga murah, dibawah Rp 400 juta, Suzuki Ertiga Dreza tidak miskin aspek kenyamanan. Mesin & Konsumsi BBM Ertiga Dreza Ertiga Dreza mnggunakan gardu penggerak yang sama dengan Ertiga standar dan saat ini tidak ditawarkan dengan varian diesel.

Modifikasi Ertiga Lawas Jadi Dreza Jauh Lebih Mahal daripada Beli Unitnya

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Bagi para pemilik New Ertiga model sebelumnya yang punya keinginan mengubah tampilan eksterior dan interior seperti Dreza dan Dreza GS, bisa-bisa saja. Sementara itu, Davy J Tuilan 4W Deputy Managing Director SIS menyarankan, jika pengguna Ertiga biasa ingin menggantinya ke varian Dreza lebih baik melakukan tukar tambah atau jual Ertiga lamanya kemudian ganti dengan Dreza. Suzuki Ertiga varian termewah ini dibagi menjadi dua jenis, Dreza dan Dreza GS, masing-masing punya dua pilihan transmisi, manual dan otomatis. New Ertiga Dreza MT dijual Rp 216.900.000, Dreza AT Rp 229.500.000, Dreza GS MT Rp 223.900.000, serta Dreza GS AT Rp 236.500.000. Jika membandungkan banderol Dreza dengan Ertiga sebelumnya, maka akan ada perbedaan harga mulai Rp 13 juta sampai Rp 20 juta, tergantung tipe.

Modif Ertiga Biasa Jadi Mirip Dreza Lebih Mahal dan Hanguskan Garansi

Jika Anda tertarik dan ingin memodifikasi New Ertiga hingga menjadi 'Ertiga Dreza', ada risikonya.Menurut Head of 4W Product Development PT SIS Donny Saputra, New Ertiga bisa saja dimodifikasi menjadi Ertiga Dreza. Dia mengatakan, upgrade New Ertiga menjadi Ertiga Dreza yang bukan dilakukan oleh pabrikan bakal memakan biaya lebih besar. Tapi akan jadi lebih mahal dibandingkan langsung membeli Ertiga Dreza," kata Donny usai peluncuran Ertiga Dreza di Jakarta. "Jadi kami menyarankan, kalau sudah beli New Ertiga, kemudian kepincut Ertiga Dreza, ada dua hal. Menurut Davy, karena dudukan untuk bemper sama, maka bemper New Ertiga bisa dibuat seperti New Ertiga Dreza.

Prev Post

Harga Daihatsu Sigra 2017 Jakarta

Next Post

Modifikasi Toyota Camry 2008

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply