Modifikasi Suzuki Sx4 S Cross
02-10-2022

Modifikasi Suzuki Sx4 S Cross

By Tracey Carr
  • 56

Sepintas modifikasi Suzuki SX4 S-Cross ini tampak biasa saja. Suzuki SX4 S-Cross bukan mobil yang favorit untuk di modifikasi. Meskipun kalau ditelusuri juga sebenarnya tetap ada yang modifikasi Suzuki S-Cross yang terlihat manis. S-Cross pernah punya varian mesin 1.6-liter DDisBasisnya Pakai Mesin Diesel 1.6 MultijetModifikasi Suzuki SX4 S-Cross ini menggunakan model S-Cross pra-facelift bermesin 1.6-liter diesel. Di Indonesia sendiri Suzuki hanya menawarkan SX4 S-Cross dengan mesin bensin 1.5-liter M15A DOHC VVT.

Suzuki Tidak Bisa Modifikasi Wajah Lama Suzuki SX4 S Cross ke Model Baru

GridOto - Menyusul beberapa bocoran gambar di jagad maya, hari ini (10/11), PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi meluncurkan Suzuki SX4 S-Cross facelift. Meski sepintas dimensinya mirip dengan SX4 S-Cross generasi sebelumnya, mobil ini punya beberapa perbedaan khusus. Bahkan yang disayangkan bagi pemilik SX4 S-Cross sebelumnya tidak bisa berganti wajah ke model yang baru ini. Suzuki SX4 S-Cross facelift ini juga masih setia mengusung mesin 1.491 cc VVT DOHC dengan pilihan transmisi otomatis 5 percepatan dan manual 6 percepatan. (Baca juga : Mau Tukar Mobil Lama Dengan Suzuki New SX4 S-Cross Terbaru?

Modifikasi Virtual New Suzuki SX4 S Cross Ala Tomi Airbrush Modifikasi

Foto: Suzuki SX4 S-CrossJAKARTA – New Suzuki SX4 S-Cross hasil modifikasi virtual Tomi Airbrush tampil semakin gaya dan trendi. PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) akhirnya meluncurkan model terbaru dari SX4 S-Cross ke Tanah Air. Crossover andalan SIS ini dirubah, dengan tetap mengedepankan estetika new Suzuki SX4 S-Cross sebenarnya yang mengusung kenyamanan berkendara. Dirinya melakukan dua macam ubahan tampilan new Suzuki SX4 S-Cross. Dua pilihan konsep modifikasi ini bisa dijadikan sumber inspirasi para pemilik new Suzuki SX4 S-Cross.

Sedikit Modifikasi Suzuki SX4 S Cross Cocok untuk Harian

Penulis: Santo Evren SiraitJakarta – PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi menghadirkan SX4 S-Cross terbaru pada 10 November 2017. Melihat tampang terbaru dari SX4 S-Cross terbaru, Tomi hanya fokus memodifikasinya pada sektor eksterior saja dengan gaya sporty. Konsep modifikasi yang diaplikasinya terbilang simpel, tidak terlalu ektrem sehingga cocok untuk kendaraan harian. Menyempurnakan penampilan luar dari SX4 S-Cross, body-nya diberi balutan dua warna yakni hijau dan biru. Dengan perpaduan warna dan gradasi tersebut membuat SX4 S-Cross terlihat lebih mencolok.

Dua Konsep Modifikasi Virtual New Suzuki SX4 S Cross Salah Satuny Ini

Otomotifnet - Wow..lihat nih konsep modif virtual New Suzuki SX4 S-Cross dari rumah modifikasi Tomi Airbrush. “Konsep desain asli New Suzuki SX4 S-Cross menarik perhatian kami, untuk itu kami berpedoman pada imej tagline pabrikan yakni stylish, premium dan tangguh,” ungkap Tomi Gunawan punggawa Tomi Airbrush. Ada dua desain modifikasi virtual New Suzuki SX4 S-Cross yang disebut Tomi dengan tema “Hero” dalam. Desain konsep Modifikasi pertama bertema Army Style yang mengedepankan desain tanggguh. (BACA JUGA: Ini Fitur-Fitur Yang Ada Di Head Unit Dua Varian Baru Suzuki Ignis)Pada konsep modifikasi army style mengarah pada karakteristik New Suzuki SX4 S-Cross yang tangguh, kuat, berkarakter, dan tentu terlihat lebih ‘macho’.

Suzuki SX4 S Cross Ganteng Dibikin Konsep Rally Look Masih Daily Use

Otomotifnet – Suzuki SX4 S-Cross secara penampilannya bisa disebut termasuk semi SUV ya. Lihat postingan ini di Instagram Sebuah kiriman dibagikan oleh #RDW - Rayza Digital Works (@rayzadigitalworks)Yang ia pikirkan ternyata konsep rally look. Dalam akun Instagram-nya ia menyebut terinspirasi dari Suzuki SX-4 WRC turun di tahun 2008. Ia buatkan tema rally look yang tidak terlalu ekstrem, lantaran konsepnya yang daily use. Terlihat bagian fender juga ditambahi over fender yang sedikit lebih tebal yang menyambung dengan lips spoiler bumper depan.

Cara Aplikasikan Modifikasi Ringan Suzuki SX4 S Cross

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) secara resmi mempresentasikan Suzuki SX4 S-Cross terbaru pada 10 November 2017. “Poin perubahan pada Suzuki SX4 S-Cross lebih bernuansa sporty terdapat pada bumper depan sisi bodi. Jadi sebelum melakukan modifikasi Suzuki SX4 S-Cross ini, ada baiknya Anda melihat kisaran harga Suzuki SX4 S-Cross mobil tersebut. Berikut harga Suzuki SX4 S-Cross terkini dari situs carmudi. New SX4-SCross MT – Rp 291.000.000New SX4-SCross AT – Rp 304.000.000Untuk harga Suzuki SX4 S-Cross untuk OTR jakarta dan sewaktu-waktu dapat berubah,.

Suzuki SX4 Dicat Biru Bikin Langka Pasang Sunroof dan Upgrade Kaki

Otomotifnet - Andar Nugraha Sofian memang terbilang setia dengan Suzuki SX4 tahun 2008 miliknya. Mobil yang dimilikinya sejak baru ini kelihatan seperti bukan mobil yang sudah berusia lebih dari 10 tahun, apa rahasianya? (Baca Juga: Suzuki SX4 S-Cross Beli di Akhir Tahun Hemat Rp 38 Juta, Ada Hadiah Ke Jepang Gratis)Kyn/Otomotifnet Pasang sunroof biar makin keren“Enggak bisa ekstrem," tegasnya. Perubahannya dimulai dari mengecat ulang seluruh bodi dengan warna biru hasil pesanan khusus. "Belum ada SX4 warna begini kan?

Prev Post

Kelebihan Kekurangan Suzuki Karimun Kotak

Next Post

Kekurangan Mazda Familia

Artikel Trending

Leave a Reply