Biaya Perawatan Toyota Voxy
21-08-2022

Biaya Perawatan Toyota Voxy

By Deirdre May
  • 38

Review populerW Wahyudi 18 Feb, 2021 untuk Toyota Voxy Kereta kencana mewahku Waktu itu kita dipinjemin mobil NAV1 sama temenku, karena dia tugas keluar kota. Mereka bilang mewah bingiiitttsssssss.... Mertuaku juga suka karena masuk ke mobilnya jadi mudah dan lega. Akhirnya kami mencoba untuk mencari mobil dengan pintu sliding. Ato tidak belinya Baca SelengkapnyaM Mu'ammar Qadafi 30 Des, 2019 untuk Toyota Voxy Toyota voxy yang sangat value for money Toyota voxy adalah mobil yang condong kearah keluarga eksekutif muda , dan Toyota voxy juga kaya akan fitur , fitur keselamatan seperti (ABS,EBD,BA,AIRBAG, STABILITY CONTROL, KONTROL TRAKSI,HILL START ASIST DLL), dan ada juga fitur-fitur yang ngak kalah canggih dari kompetitornya seperti (Camera 360°, stir yang bisa tilt dan telescopic, sliding door,lampu utama (depan dan belakang) dan lampu senja sudah LED Baca SelengkapnyaR Robby Lauwmato 08 Nov, 2019 untuk Toyota Voxy Senyaman Alphard Model keren seperti Velfire, sliding door elektrik kanan dan kiri.captain seat. Baca SelengkapnyaR Robby Lauwmato 02 Nov, 2019 untuk Toyota Voxy Voxy memang Mantap Model depan seperti Velfire naikkanya enak bensin irit interior lega ada Sunroof2, kursi tengah model captain seat Baca Selengkapnya

Kelebihan dan Kekurangan Toyota Voxy

Kelebihan dan Kekurangan Toyota VoxyKelebihan dan Kekurangan Toyota Voxy – Berbicara tentang kelebihan dan kekurangan Toyota Voxy, tentunya merupakan sebuah topik yang sangat ideal dan pas, terutama bagi kawan-kawan yang ingin membelinya. Di samping itu, dengan kita mengetahui kelebihan dan kekurangan Toyota Voxy pastinya teman-teman lebih bisa mempertimbangkan beberapa faktor sebelum memboyongnya ke garasi kawan-kawan. Memang, sekilas jika kita membicarakan mengenai kelebihan dan kekurangan Toyota Voxy, tentunya sangat berkaitan erat dengan spesifikasi maupun beberapa fitur yang disematkannya. Kekurangan Toyota VoxyAkselerasi Kurang LincahMenginjak pada pembahasan mengenai kekurangan Toyota Voxy, salah satu hal yang perlu diperhatikan yakni pada bentuk tubuhnya yang cukup besar. Usai sudah penjelasan mendetail mengenai kelebihan dan kekurangan Toyota Voxy yang telah Mas Sena uraikan di atas.

Harga Beda Rp 40 Juta Pilih All New Toyota Voxy atau Nissan Serena

Liputan6, Jakarta - Toyota Voxy generasi keempat diluncurkan oleh PT Toyota Astra Motor (TAM) beberapa waktu silam. Secara umum, Voxy didesain sebagai mobil keluarga berdesain kotak untuk meningkatkan kepraktisan, terutama membuat ruang kabin terasa lebih lapang. Di Indonesia ada satu mobil lagi dengan desain bodi yang sama, yakni Nissan Serena. Dikenal sebagai pesaing dekat Toyota Voxy, perbedaan harga Nissan Serena Highway Star dan All New Voxy mencapai Rp 40 juta. Jika membandingkan keduanya, mana yang lebih unggul?

Komparasi Biaya Servis All New Voxy vs Serena C27 Siapa Lebih Murah

Toyota memberikan program Gratis Biaya Servis Berkala, baik untuk biaya jasa dan suku cadang, hingga servis keenam. Adapun buat servis Serena C27 periode 20.000 km sampai 100.000 km sudah dikenakan biaya. Di mana berdasarkan data Nissan Indonesia, total biaya servis termasuk jasa dan spare part sampai 100.000 km mencapai Rp 19.155.180. Apabila kita samakan dengan All New Voxy, dengan estimasi pemakaian sampai 8 tahun, artinya biaya servis per tahun sekitar Rp 2.394.397. Komparasi All New Voxy vs Serena C27Berikut ini biaya servis Toyota All New Voxy di bengkel resmi:- Servis 10.000 km sampai 50.000 km: gratis- Servis 60.000 km: Rp 2.533.840- Servis 70.000 km: Rp 2.284.112- Servis 80.000 km: Rp 4.163.848- Servis 90.000 km: Rp 2.284.112- Servis 100.000 km: Rp 6.017.840- Total biaya servis sampai 100.000 km: Rp 17.283.752Kemudian, berikut ini biaya servis Nissan Serena C27 di bengkel resmi:- Servis 10.000 km: gratis- Servis 20.000 km: Rp 1.806.200- Servis 30.000 km: Rp 1.237.940- Servis 40.000 km: Rp 2.765.070- Servis 50.000 km: Rp 1.237.940- Servis 60.000 km: Rp 1.806.200- Servis 70.000 km: Rp 1.237.940- Servis 80.000 km: Rp 2.765.070- Servis 90.000 km: Rp 1.237.940- Servis 100.000 km: Rp 5.060.880- Total biaya servis sampai 100.000 km: Rp 19.155.180Sumber: https://otomotif.kompas/read/2022/05/28/134200115/komparasi-biaya-servis-all-new-voxy-vs-serena-c27-siapa-lebih-murah-?page=all

4 Biaya Service Mobil Toyota di Bengkel Resmi 2022 Rush Avanza

AdvertisementsNah, untuk anda yang sekiranya merupakan penggemar mobil – mobil Toyota dan anda juga memiliki salah satu tipe mobil Toyota, mungkin ada baiknya jika anda melihat informasi tentang biaya servis mobil Toyota yang hari ini akan Ujikokoh berikan kepada anda-anda semuanya. Namun melakukan servis di bengkel resmi Toyota tentunya memiliki biaya service sedikit lebih mahal, dibandingkan service mobil Toyota di bengkel umum. Tipe Mobil Biaya Service Toyota Agya Rp 1.038.200,- Toyota Calya Rp 596.700,- Toyota Camry M/T Rp 1.038.200,- Toyota Camry A/T Rp 769.200,- Toyota Corolla Altis Rp 734.200,- Toyota Etios Valco Rp 520.200,- Toyota Fortuner Bensin Rp 812.200,- Toyota Fortuner Diesel Rp 959.200,- Toyota Grand New Avanza Rp 596.700,- Toyota New Avanza Rp 510.200,- Toyota Innova Bensin Rp 792.200,- Toyota Innova Diesel Rp 843.700,- Toyota New Yaris Rp 642.700,- Toyota Rush Rp 606.700,- Toyota Sienta Rp 642.700,- Toyota Vios Rp 642.700,- Toyota Voxy Rp 835.700,-Biaya Service Mobil Toyota 40.000 kmService mobil Toyota selanjutnya akan dilakukan pada 20.000 km, namun pada jarak tempuh tersebut juga belum terlalu banyak di service. Tipe Mobil Biaya Service Toyota Agya Rp 2.329.400,- Toyota Calya Rp 2.905.400,- Toyota Camry Rp 6.569.200,- Toyota Corolla Altis Rp 9.086.200,- Toyota Etios Valco Rp 3.170.700,- Toyota Fortuner Bensin Rp 3.807.700,- Toyota Fortuner Diesel Rp 3.361.200,- Toyota Grand New Avanza Rp 2.589.200,- Toyota New Avanza Rp 2.335.200,- Toyota Innova Bensin Rp 3.204.200,- Toyota Innova Diesel Rp 3.237.200,- Toyota New Yaris Rp 5.225.200,- Toyota Rush Rp 2.733.700,- Toyota Sienta Rp 4.922.200,- Toyota Vios Rp 5.220.200,-Biaya Service Mobil Toyota 100.000 kmSedangkan untuk biaya service mobil Toyota terakhir yang dilakukan ialah ketika mobil sudah mencapai jarak tempuh 100.000 km, dimana jarak tempuh tersebut bisa didapatkan selama 60 bulan dengan rentan pemakaian normal. Tipe Mobil Biaya Service Toyota Agya Rp 1.190.700,- Toyota Calya Rp 1.122.200,- Toyota Camry Rp 1.962.700,- Toyota Corolla Altis Rp 1.962.700,- Toyota Etios Valco Rp 1.143.700,- Toyota Fortuner Bensin Rp 2.147.200,- Toyota Fortuner Diesel Rp 2.152.200,- Toyota Grand New Avanza Rp 1.494.200,- Toyota New Avanza Rp 1.155.700,- Toyota Innova Bensin Rp 1.622.700,- Toyota Innova Diesel Rp 1.879.200,- Toyota New Yaris Rp 1.500.700,- Toyota Rush Rp 1.427.200,- Toyota Sienta Rp 2.364.700,- Toyota Vios Rp 1.500.700,-Kelebihan dan Kekurangan Service Mobil di Bengkel ResmiSebelum memutuskan untuk melakukan service mobil Toyota di bengkel resmi dari pada melakukan servis di bengkel umum, alangkah baiknya apabila anda mengetahui beberapa kelebihan dan kekurangan servis di bengkel resmi.

Perawatan Transmisi Matik Toyota NAV1 di Bengkel Spesialis Segini Biayanya

Otoseken.id - Sebelumnya kami sudah membahas biaya perawatan mesin dan tune up Toyota NAV1 di bengkel spesialis Toyota, namun komponen transmisi juga butuh perawatan. Untuk Toyota NAV1 mengadopsi transmisi matik jenis CVT 7-percepatan, perawatan CVT Toyota NAV1 yang terpenting adalah perhatikan kualitas dan interval penggantian oli CVT. Menurut David Lesmana selaku owner bengkel spesialis Toyota, Dunia Usaha Motor (DUM), transmisi CVT Toyota NAV1 tergolong bandel selama perawatannya benar. OTOMOTIF Toyota NAV1Baca Juga: Intip Biaya Perawatan dan Servis Toyota NAV1 di Bengkel SpesialisMenurutnya, perawatan matik CVT Toyota NAV1 di bengkelnya punya acuan yang berbeda dengan bengkel resmi Toyota. "Ganti oli mati NAV1 di bengkel DUM memang tergolong jauh.

Rahasia Bikin Toyota Voxy Tambah Mewah Seperti Alphard Cuma Rp 5 jutaan

Tapi jangan salah sangka dulu, Voxy juga bisa dibikin tambah mewah lho. Rahasianya kecilnya bisa pakai LED OEM yang bisa dipasang di dasbor spidometer. "Jadi lebih mewah sih sebetulnya seperti Alphard, jadi seperti mini Alphard gitu" seru Reiner, bos ASCO Motorsport. Aditya Pradifta Menyala biru di dasbor bikin makin mewah seperti AlphardSelain itu, Reiner juga menambahkan bahwa LED pilar dasbor ini menyala dengan warna biru. "Nyalanya warna biru gitu bro dan dipasangnya di dasbor spidometer" imbuh Reiner.

Prev Post

Modifikasi Toyota Hiace Pick Up

Next Post

Modifikasi All New Grand Livina Putih

Artikel Trending

Leave a Reply