Termasuk model entry level seperti Toyota Calya dan Toyota Avanza, beberapa tipenya sudah memiliki fitur Bluetooth. Panduan Cara Pairing Bluetooth Di Toyota CalyaAnda harus mengaktifkan terlebih dahulu fitur Bluetooth di ponsel dan audio mobil dan melakukan pairing agar keduanya bisa saling terhubung. Sebagai referensi adalah head unit Toyota Calya tipe G.1. Pastikan audio Toyota Calya Anda sudah dihidupkan2. BACA JUGA : Jangan Pakai Oli Transmisi Matik Biasa Untuk Matik CVT, Ini AlasannyaDapatkan Unit Toyota Calya Dengan Penawaran TerbaikJadi, itulah cara menyambungkan bluetooth di mobil Calya yang perlu AutoFamily ketahui.
Jagat otomotif nasional memang cukup menarik dibahas. Terlebih tahun 2022 ini ada hal penting yang jadi perhatian masyarakat, yaitu soal mobil mobil murah ramah lingkungan Low Cost Green Car (LCGC) atau Kendaraan Bermotor Roda Empat Hemat Energi dan Harga Terjangkau (KBH2) yang kini tak lagi dianggap mobil murah. Nah, Anda yang belum tahu soal LCGC dari mobil yang dianggap bisa jadi mobil rakyat berkat adanya subsidi sampai sekarang tidak lagi diberikan subsidi, lihat rangkumannya di bawah ini. Herdi 29.12.2022 Baca Lebih
Toyota Calya mobil MPV ramah lingkungan dan hemat bahan bakar>>> Lihat Juga, Mau Modifikasi Pelek Toyota Calya? Selanjutnya untuk cara pairing Bluetooth Toyota Calya bisa dilakukan dengan beberapa tahapan. Untuk cara yang kami contohkan menggunakan mobil Toyota Calya tipe G.>>> Ingin tahu harga Toyota baru? Tekanlah tombol volume agar pairing Bluetooth Toyota Calya dapat dimulai7. Hal tersebut merupakan tanda bahwa pairing berhasilSetelah pairing berhasil akan ada tanda lampu menyala pada tulisan BT1 atau BT2Setelah melakukan beberapa tahapan di atas, maka proses mengaktifkan pairing Bluetooth Toyota Calya telah selesai.
CarPlay, yang tersedia di mobil tertentu, adalah cara yang lebih cerdas dan aman untuk menggunakan iPhone di mobil. Pertama, pastikan bahwa negara atau wilayah Anda mendukung CarPlay dan bahwa mobil Anda mendukung CarPlay. Jika mobil Anda mendukung CarPlay menggunakan port USB, sambungkan iPhone ke port USB mobil atau stereo. Jika mobil Anda mendukung CarPlay nirkabel, tekan dan tahan tombol perintah suara pada kemudi untuk mengatur CarPlay. Kemudian, di iPhone, buka Pengaturan > Umum > CarPlay > Mobil yang Tersedia, lalu pilih mobil Anda.
GridOto - Toyota Calya facelift resmi dijual di Indonesia oleh PT Toyota-Astra Motor (16/9). Toyota Calya facelift ini mendapatkan sejumlah fitur tambahan seperti lampu yang sudah pakai LED dan juga head unit baru. Head unit Toyota Calya facelift ini sudah menggunakan model double-din dengan layar sentuh 7 inci. Kalau mau koneksi head unit Toyota Calya facelift dengan fitur bluetooth di smartphone caranya mudah sekali. Pertama aktifkan dulu bluetooth di head unit dengan menekan tombol shortcut berlogo gir untuk setting, kemudian pilih konektivitas, lalu pilih aktivasi bluetooth pada mode "Aktif".
Begini cara pairing bluetooth di Toyota Calya mantemans. Bluetooth yang ada memungkinkan kita menerima dan menolak panggilan telepon sekaligus bisa mendengarkan musik via gadget kita yang tersambung dengan HU tersebut. Mungkin ada yang kebinungan cara pairing alias menyambungkan koneksi bluetooth di HU dengan gadget anda. cara menyambungkan konektivitas bluetoothTidak hanya handphone biasa namun HU dari Calya G ini juga bisa konek dengan mudah Iphone 6S. Demikian mantemans cara mudah pairing alias menyambung gadget kita dengan bluetooth di HU Calya G yang dapat dilakukan dengan mudah.
Copyright By@PinterMekanik - 2024