Dan saat GridOto memantau salah satu bursa mobil seken di Summarecon Bekasi sangat sulit menemukan unit seken Toyota Fortuner diesel. "Untuk Toyota Fortuner diesel memang sulit didapat karena tipe mesin diesel terkenal bandel. Lalu apa sih yang menyebabkan pemilik mobil enggan menjual Toyota Fortuner diesel yang dipakainya? Beberapa pemilik yang masih menggunakan Toyota Fortuner diesel banyak menggungkapkan bahwa varian mesin diesel lebih irit dan bertenaga cukup besar. Hal senada pun diungkapkan oleh Yuliarso asal Cirebon yang sejak 2008 menggunakan Toyota Fortuner diesel.
Baca juga: Ukuran Angin Ban Mobil yang Ideal dan Aman untuk BerkendaraAnda juga harus rutin menjaga kondisi mobil tersebut dan menghindari sejumlah hal yang bisa menyebabkan kerusakan. Dani Muhammad Sidik, Kepala Bengkel Auto2000 Indramayu, Jawa Barat mengatakan bahwa masalah yang biasanya muncul pada Fortuner diesel dengan perawatannya buruk adalah pada sektor injektor. "Filter solar kotor yang paling utama adalah karena penggunaan bahan bakar diesel dengan angka cetane yang rendah. Adakah faktor yg bisa mempercepat Fortuner diesel untuk service besar lebih awal? Lantas mengenai hal yang bisa mempercepatnya pada dasarnya adalah kondisi medan yang dilalui.
Jip.id - Setelah berumur, ada salah satu masalah di Toyota Fortuner versi diesel. Seperti diposting akun Facebook Agus Sopandi di grup Toyota Fortuner Club of Indonesia (ID42NER). Hal ini menurutunya berasal dari water sediment solar sudah penuh. Atau dengan kata lain solar yang berada di filter sudah terlalu banyak bercampur dengan air. (BACA JUGA: Mau Toyota Fortuner Jadi Tambah Keren?
Otoseken.id - Toyota Fortuner 2KD bermesin diesel generasi pertama masih banyak diminati di bursa mobil bekas, SUV besutan Toyota ini masih terlihat gagah. Selain desainnya yang gagah, Mesin berkode 2KD-FTV ini terkenal bandel dan perawatan yang mudah menjadi alasan Fortuner diesel generasi pertama masih diburu. Jika merujuk data dari Pricelist GridOto, harga Toyota Fortuner 2KD diesel keluaran awal tahun 2007 mulai dari Rp 140 juta untuk tipe G A/T. Dok.OTOMOTIF Ilustrasi Toyota FortunerNah sebelum ambil Toyota Fortuner diesel generasi pertama, ketahui dahulu penyakit yang sering dialami. Menurut Edwin, Owner bengkel Spesialis Toyota Anugerah Motor di MGK Kemayoran, mesin Toyota Fortuner 2KD diesel terkenal bandel dan jarang ditemui masalah.
Saat media gathering Auto2000 dengan konsumen di Surabaya, salah satu konsumen setia Toyota mengaku menggunakan biosolar untuk Innova diesel kepunyaannya. Meskipun demikian, agar mobil tetap awet, jika menggunakan biosolar sebaiknya filter solar lebih sering diganti. " Misalkan pakai Pertamina Dex ganti filter solar setiap 20.000 km atau setahun sekali, maka saat menggunakan biosolar ganti filter solar setiap 10.000 km atau per 6 bulan," ungkap Totok. Totok pun tak mempermasalahkan jika konsumen mengombinasikan biosolar dengan Pertamina Dex. " Namun, Totok tak menyangkal jika ingin ruang pembakaran bersih sebaiknya menggunakan Pertamina Dex. "
Namun, apakah bahaya kalau kita pakai Solar berkualitas rendah di SUV mahal seperti Toyota Fortuner dan sejenisnya? TMMIN telah melakukan uji coba penggunaan B20 terhadap Toyota Kijang Innova diesel dan Toyota Fortuner diesel. Pengguna mobil diesel seperti Toyota Fortuner terpaksa mengisi dengan solar busuk, istilah bagi solar berkualitas rendah yang dijual oleh SPBU nakal. Karena tidak semua SPBU di kota kecil memiliki solar Dex, maka pengguna Toyota Fortuner diesel kadang terpaksa memakai solar B20 alias Bio Solar. Misalnya pakai Pertamina Dex ganti filter solar setiap 20.000 km, maka saat menggunakan biosolar ganti filter solar setiap 10.000 km.
Otoseken.id - Sebelum membeli Toyota Fortuner diesel ataupun Kijang Innova diesel, sebaiknya periksa juga kondisi mesin pada bagian turbocharger. Toyota All New Fortuner dan Kijang Innova Reborn versi diesel menggunakan basis mesin yang sama yakni mesin diesel berkode 2GD-FTV. Mesin diesel berkode 2GD-FTV berkapasitas 2.393 cc 4-silinder di Fortuner dan Innova Reborn sudah disematkan teknologi VNT (Variable Nozzle Turbocharger). Abdul Aziz Masindo/Otoseken Toyota Fortuner VRZ dieselBukan hanya di generasi sekarang, Fortuner dan Innova generasi sebelumnya dengan kode mesin 2KD-FTV juga sudah mengusung Turbocharger. Baca Juga: Chevrolet Captiva Diesel Jangan Pakai Solar Jelek, Komponen Ini Bisa KenaIwan Abdurahman, Workshop Department Head PT Toyota Astra Motor, memaparkan bagimana kondisi turbo yang baik atau tidak di mesin diesel seperti Toyota Fortuner dan Innova Reborn.
ALL NEW TOYOTA FORTUNER - Seorang model berpose di depan All New Toyota Fortuner pada sebuah kawasan perkotaan Bandung, Jawa Barat, Rabu (2/3). Semua mesin diesel yang ada pada mobil tersebut, diklaim tidak masalah apabila pemilik menggunakan bahan bakar minyak (BBM) solar B20. "Tetapi itu pada saat penggunaan awal bio diesel dan pada mobil yang sudah lama," ujar Dadi, Rabu (30/8/2018). Dadi menambahkan, karena bio diesel itu sebenarnya sudah lama, sehingga untuk sekarang tidak lagi ada masalah soal itu. Artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul "Mesin Diesel Toyota Aman Konsumsi Solar B20",
Copyright By@PinterMekanik - 2025