Mesin Toyota Etios Valco 2014
02-09-2022

Mesin Toyota Etios Valco 2014

By Adam Payne
  • 41

Sementara itu, Toyota menghadirkan Etios Valco untuk mengisi celah pasar antara Toyota Yaris dan Toyota Agya. Produsen mobil asal Jepang ini menghadirkan Toyota Etios Valco dengan tingkat kenyamanan dan keamanan yang baik di kelasnya bagi pengemudi dan penumpangnya. Lantas seperti apa spesifikasi Toyota Etios Valco, simak ulasan Rajamobil berikut ini:Spesifikasi Eksterior Toyota Etios ValcoPada tampilan eksterior Etios Valco, Toyota membuatnya dengan tampilan agresif. Bergerak ke bagian buritan, Toyota Etios Valco memancarkan kesan sport berkat adanya rear roof spoiler dan aerodinamic rear dan design. 149.100.000.00Tertarik dengan Toyota Etios Valco?

Mesin 1 200 cc Harganya Setara LCGC Toyota Etios Valco Lebih Baik dari Agya

Otoseken.id - Toyota Etios Valco masuk di segmen compact car 1.200 cc yang diluncurkan 2013, kelasnya di bawah Toyota Yaris. Namun karena permintaannya yang sedikit, PT Toyota Astra Motor (TAM) tidak lagi menjual Etios Valco di tahun 2017. Soal harga bekasnya, dari pantauan di pasar mobil bekas, harga Toyota Etios Valco tipe G berkisar Rp 80 jutaan untuk keluaran tahun 2014. Etios bukanlah sebuah mobil LCGC, lantas dengan bujet Rp 80 jutaan apakah Etios Valco bekas bisa lebih unggul dengan Agya bekas? OTOMOTIF Toyota Etios ValcoTeknologi MesinPertama kita bahas soal dapur pacunya dulu, Toyota Etios mengandalkan mesin 3NR-FE 1.200 cc 4-silinder tanpa adanya teknologi canggih seperti katup variabel atau VVT-i.

Review Spesifikasi Harga Kelebihan dan Kekurangan Toyota Etios Valco

TOYOTA ETIOS VALCO - Etios Valco pertama kali dipamerkan di tahun 2013. Sayangnya, Toyota Etios Valco kurang begitu ini kurang begitu populer untuk sebuah "Toyota" karena dinilai tanggung dan tidak memiliki varian matic. Lalu, apa kelebihan Toyota Etios Valco? Baca Juga: Spesifikasi Daihatsu All New Sirion 2018 - Tampil Lebih Fresh dan SportyEkterior Toyota Etios ValcoSecara eksterior, desain Toyota Etios Valco memang terlihat kurang menarik dan tidak memiliki ciri khas atau keunikan. Namun, tenaga dan torsi Toyota Etios Valco masih dibawah Toyota Agya.

Modifikasi Toyota Etios Valco G 2014 Beda Baju Isi Sama

Puas mengandalkan Toyota Yaris, kini TTI mengerahkan Toyota Etios Valco G keluaran 2014 untuk berjibaku di kelas F.No credit No caption Mesin Toyota Yaris masih dalam keadaan relatif standarBerada di kelas yang boleh melakukan modifikasi secara bebas membuat TTI lebih bisa berkreasi. No credit No caption Data logger untuk memantau seluruh keadaan mesinFitra, demikian panggilannya menyebut kalau mesin Toyota Yaris tersebut saat ini masih banyak standarnya. Berbeda jauh dengan Toyota Yaris kelas F sebelumnya. Rem milik Toyota Yaris tipe S. Lebih besar sehingga lebih pakemSedang bagian belakang ditambahkan kaliper milik Suzuki Carry 1.5L. Jika demikian, bisa dibilang Toyota Etios Valco ini beda baju isi sama dengan Toyota Yaris sebelumnya.

Harga Toyota Etios Valco Review Spesifikasi Gambar September 2022

Harga Toyota Etios Valco dan Spesifikasi – Ketika pertama kali muncul, nama Toyota Etios lebih dikenal sebagai varian sedan. Sempat vakum selama beberapa tahun, akhirnya Toyota Etios mengalami “reborn” alias lahir kembali dengan nama Toyota Etios Valco yang kini tampil sebagai unit city car berkonsep small hatchback. Keempat tipe Etios Valco itu adalah tipe JX, tipe E, tipe G. serta tipe TOM’S. Kali ini Toyota Etios Valco dibekali dengan mesin Toyota seri 3 NR-FE yang merupakan mesin tipe DOHC 1.2L 4 silinder 16 katup. Untuk kelas city car, mesin pada Toyota Etios Valco ini merupakan salah satu mesin yang paling bertenaga di kelasnya.

Mulai Rp 60 jutaan harga mobil bekas Etios Valco kian murah saja

Sekarang harga mobil bekas Toyota Etios Valco kini hanya Rp 60 jutaan. Saat rilis harga mobil bekas Toyota Etios Valco capai Rp 150 jutaan untuk tipe tertinggi. Kini harga mobil bekas Toyota Etios Valco trim J dibanderol mulai Rp 65 juta, sementara trim E Rp 70 juta, dan G capai Rp 80 juta. Baca Juga: Mulai Rp 60 juta saja, bisa tebus harga mobil bekas Honda Stream per November 2021Varian mobil bekas Toyota Etios Valco ini bisa jadi pilihan keluarga. Baca Juga: Harga mobil bekas Toyota Avanza murah per November 2021 dari Rp 50 jutaanVarian mobil bekas Tahun Harga mobil Etios Valco E 2013 Rp 70 juta Etios Valco G 2013 Rp 80 juta Etios Valco J 2013 Rp 65 juta Etios Valco E 2014 Rp 85 juta Etios Valco G 2014 Rp 90 juta Etios Valco E 2015 Rp 95 juta Etios Valco G 2015 Rp 95 juta Etios Valco E 2016 Rp 95 juta Etios Valco G 2016 Rp 100 jutaSumber: Olx*Harga mobil bekas Toyota Etios Valco berasal dari pedagang di Jakarta dan sekitar sehingga bisa berubah kapan saja.

Harga Mobil Etios Valco Review Spesifikasi dan Bekas Februari 2020

Cukup banyak fitur yang disematkan ke mobil Etios Valco. Toyota Etios Valco J merupakan entry level yang disiapkan agar lebih banyak konsumen yang bisa menjangkau mobil ini. Toyota Etios Valco E jadi pilihan ideal keluarga. Toyota Etios Valco G hadir dengan fitur paling lengkap, termasuk teknologi rem ABS dan EBD. Memiliki semua fitur yang ada di J dan E, plus sporty aerokit, lampu kabut, spion elektrik, kemudi berlapis kulit, tombol di kemudi, audio 2DIN seperti tipe E dengan tampilan lebih modern dan ornamen krom.

Spesifikasi Toyota Etios Valco 2013

Eksterior Toyota Etios 2013Tampilan City Car SportyTampilan dari Toyota Etios Valco 2013 Indonesia bisa diblang cukup sporty bahan bisa sedikit menyaingi penampilan dari Toyota Yaris. Walaupun secara bentuk dimensi Etios bisa dibilang tidak sebesar dimensi luar milik Yaris. Desain bagian depanToyota Etios Valco 2013 Mobil Satu Tingkat Diatas LCGCDi bagian depan kita bisa melihat bagian grill yang tidak terlalu besar dengan lubang udara di bagian front bumper dan juga fog lamp. Headlamp yang digunakan juga tidak terlalu besar sehingga sesuai dengan bagian kap mesin mobil ini yang memang kecil. Desain bagian sampingBagian samping tampil cukup aerodinamisDari bagian samping, Toyota Etios Valco 2013 Indonesia didesain cukup aerodinamis dengan lekukan body yang sangat halus.

Harga mobil bekas Toyota Etios Valco mulai Rp 70 juta intip spesifikasinya

Data pricelist di Gridoto menunjukkan, harga mobil bekas Toyota Etios Valco termurah kini Rp 70 juta periode Agustus 2020. Namun di tahun 2018, Toyota Astra Motor menyuntik mati Toyota Etios Valco di Indonesia. Mobil bekas Toyota Etios Valco kini bisa Anda dapatkan dengan harga mulai Rp 70 juta saja. Kontan.id menghimpun beberapa harga mobil bekas Toyota Etios di situs mobil bekas Gridoto per 20 Agustus 2020. Berikut daftar harganya:Varian Tahun Spesifikasi Harga Valco E 2013 1.200cc Rp 80 juta Valco G 2013 1.200cc Rp 85 juta Valco J 2013 1.200cc Rp 70 juta Valco E 2014 1.200cc Rp 95 juta Valco G 2014 1.200cc Rp 95 juta Valco E 2015 1.200cc Rp 105 juta Valco G 2015 1.200cc Rp 105 juta Valco E 2016 1.200cc Rp 105 juta Valco G 2016 1.200cc Rp 110 jutaSumber: Gridoto*Harga tersebut dirangkum dari pedagang mobil bekas di area Jakarta dan sekitarnya*Harga tergantung dengan kondisi kendaraan.

Ketahui Potensi Masalah Teknis Etios Valco 2014n dan Cara Mudah Mengatasinya

Termasuk Toyota Etios Valco 2014 yang pada 2021 ini usianya masuk ke tujuh tahun. Sebab mobil Etios Valco yang selalu bergerak akan mengalami penurunan kinerja pada sejumlah komponen yang saling bergesakan sesuai hukum fisika. Etios Valco yang mengalami hal tersebut biasanya saat dikemudikan tidak memiliki akselerasi yang responsif dan mesin ngelitik atau detonasi. Hal ini berlaku bagi Toyota Etios Valco 2014 baik transmisi manual maupun otomatik. Baca juga: 10 Alasan Mesin Diesel Common Rail Susah HidupSelain itu dalam hal menghindari potensi masalah teknis yang bisa menimpa Etios Valco, rajin-rajinlah untuk selalu melakukan pemeriksaan kondisi mesin, kaki-kaki mobil dan semua fungsi pada Etios Valco.

Prev Post

Cara Setel Klep Toyota Starlet

Next Post

Ukuran Angin Ban Mobil Kijang Lgx

Artikel Trending

Leave a Reply