Modif Jok Toyota Yaris 2012
22-04-2022

Modif Jok Toyota Yaris 2012

By Mary Dickens
  • 34

GridOto - Sebelumnya kami sudah mengulas terkait ubahan bodi di Toyota Yaris generasi pertama ini. Tapi tidak cuma ubahan tampang saja, area kabin Toyota Yaris ini juga ikut dibenahi. (Baca Juga: Video Modifikasi Kabin Mewah Mercy Sprinter A3 Kreasi Wanita)boxzaracing Bukan cuma tampang, kabin Toyota Yaris ini juga diubah sportiPertama ada ubahan sepasang jok depan yang pakai lansiran Recaro SR4. (Baca Juga: Modifikasi Suzuki Ertiga Sport Ini Pilih Ubahan Kabin Mewah dan Minimalis)Tambahan lain ialah kehadiran C Bar untuk support bodi lansiran KHM Auto Shop Thailand. Tenaga maksimum Yaris ini masih di angka 109 dk pada 6.000 rpm dan torsi sebesar 141 Nm.

Toyota Yaris J 2012 Pindah Aliran Demi Ortu

Pertama-tama yang dilakukan Richard dan Steven adalah menaikkan tenaga standar mobil yang memiliki warna asli superwhite. Saluran pembuangan turut dibenahi, header mempercayakan pada TRD yang disambungkan dengan Kansai center pipe serta sebagai muffler menggunakan HKS Hi-Power. No credit No captionAgar mendapat suplai udara bersih lebih banyak, saringan udara bawaan pabrik digusur dan diganti GReddyAirinx. "Belum sempat tes dyno soalnya mesin juga baru jadi dan piggyback belum dipasang," sebut Richard yang bermarkas di Meruya, Jakbar. Pelek juga pakai Advan RGD bergaris tengah 16 inci dan lebar 7 inci yang dibalut ban Accelera.

Jadi Bahan Gorengan Harga Toyota Yaris Bakpao Lagi Tinggi di Pasar Mobil Bekas Kondisi Antik Bisa Tembus Ratusan Juta Rupiah

GridOto - Sejak pertama kali diluncurkan untuk pasar Indonesia pada 2006 silam, Toyota Yaris langsung bersaing dengan Honda Jazz yang sangat populer kala itu. Urusan dapur pacunya, Toyota Yaris Bakpao mengusung mesin berkapasitas 1.500 cc 4-silinder DOHC VVT-i dengan kode 1NZ-FE. Bisa dibilang mesin tersebut sama dengan yang digunakan Toyota Vios, yang dikenal tangguh dan irit konsumsi bahan bakar. Seiring dengan berjalannya waktu, kiprah Toyota Yaris Bakpao di Indonesia pun akhirnya resmi berakhir pada 2013 lalu. Baca Juga: Toyota Yaris Bakpao Modif Minimalis, Tampang Sporty Dengan Bodi Segar

Modifikasi Toyota Yaris J 2008 Akibat Bosan Ceper

Dulu pernah ceper habis, lama-lama capek akhirnya malah pilih gaya rally yang enggak nyusahinJakarta - Dulu mobil ini ceper mampus, kandas pol sampai susah jalan deh!” seru Gabriel Octofelly, pemilik Toyota Yaris J 2008 ini. Kenapa akhirnya jadi ke rally style? Namun karena PCD pelek ini 4x114,3 berbeda dengan PCD Yaris yang 4x100, mengharuskan Egoy pasang adaptor buatan AHT Garage di BSD. “Hasilnya tiap hari gue gas dari rumah di Bintaro ke kantor di Cibitung, enak banget!” seru calon ayah ini. Masuk ke interiornya terlihat dua jok Recaro yang berbeda.

modif jok yaris

Kombinasi dua warna untuk sarung jok mobil paten Toyota Yaris 2012 ini mengakomodir dari warna interior Yaris yang dominan hitam, serta warna eksterior Yaris putih ini. Dengan Menggunakan bahan sintetik MBTech, kombinasi warna jadi lebih menarik. Benang jahit warna silver atau abu terang membuat tekstur jok mobil Toyota Yaris 2012 semakin terlihat sporty. Modifikasi interior untuk Toyota Yaris inisemakin membuat tampilan interior kabin dari Yaris semakin terlihat lebih lapang. Gambar kombinasi warna jok mobil seperti diatas banyak kita kerjakan, sesuai dengan selera dan imajinasi costumer kita di MAESTRO interior car leather seat, Kayuputih, Pulomas, Jakarta Timur.

Prev Post

Jual Mobil Nissan Evalia 2014

Next Post

Kopling Mobil Amblas

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply