Modif Toyota Jadul
15-05-2022

Modif Toyota Jadul

By Madeleine Mackenzie
  • 93

Yup, ia lagi bernostalgia dengan Toyota Starlet warna merah marun yang fotonya sedang Anda lihat di halaman ini. Pria ramah ini sejak dulu memang sudah senang mobil, "Dulu saya pakai Corolla Twincam dan Soluna, semuanya juga sudah saya modif dulu...hehehe," kekehnya. Baca Juga: Toyota Alphard Ogah Ceper, Cape Cari Jalan Mulus, Dandan MinimalisKyn/Dok. "Jarang lihat juga sekarang Statlet yang warna ini," ucap Andri. Sayang karena kesibukannya, ia tidak sempat memodifikasi mobilnya ini dan memilih meminta bantuan teman lamanya.

Rekomendasi Bengkel Untuk Upgrade Toyota Starlet Jadi Makin Kece

GridOto - Punya Toyota Starlet? Bengkel satu ini punya berbagai part upgrade yang siap bikin Starlet makin kece. Okkie Ilustrasi Modifikasi ala Toyota Starlet GT Turbo dengan kaki meatyKami punya nih bengkel rekomendasi yang bisa bikin Toyota Starlet kaliam makin kece dengan beragam part upgrade. "Awal bengkel ini waktu tahun 2014, saya masih kerja kantoran dan punya mobil pertama Starlet lalu sering gonta-ganti bengkel. Aziz Toyota Starlet sedang proses engine swap 4EFTE TurboJaringan relasi luas yang dimiliki member komunitas Toyota Starlet membuat sebagian besar customer datang ke DAC.

Mengintip Harga Mobil Bekas Rp 20 Jutaan Dapat Toyota Starlet Kotak Nih

GridOto - Toyota Starlet kotak yang hadir di Indonesia mulai 1985, masih terlihat modis untuk ukuran mobil bekas berusia puluhan tahun. Selain digunakan untuk kendaraan harian, mobil bekas Toyota Starlet kotak juga diburu para penghobi modif hingga kolektor, apalagi kalau masuk harga mobil bekas Rp 20 jutaan. Yuk Intip Harga Toyota Starlet Kapsul di Pasar Mobkas Saat IniMeski sudah tergolong kendaraan hobi, Doni berujar jika harga mobil bekas Toyota Starlet kotak masih cukup terjangkau, karena ada di rentang harga mobil bekas Rp 20 jutaan. "Harga Toyota Starlet kotak sih sekarang standarnya masih dari Rp 25 juta sampai Rp 30 jutaan dengan kondisi layak dan belum modifikasi. "Harga Starlet kotak itu tergantung kondisi, jadi semakin orisinal atau terawat mesin dan bagian lainnya akan semakin mahal.

Cari Kesibukan Rico Ceper CLBK dengan Modif Mobil Jadul

Di era New Normal di tengah pandemi Covid-19, presenter Rico Ceper sedang disibukkan dengan hobi lamanya, memodifikasi mobil. "Itu mobil ada 3 momen, 1 nama ceper itu awalnya bukan karena saya kecil itu bukan, karena saya dulu punya mobil Starlet itu saya ceperin abis," sambungnya. Oleh karena mobil yang dibuat ceper itu ia dijuluki Rico Ceper oleh Gugun Gondrong dan almarhum Sys NS. Rico Ceper/ Foto: Putri Qalby Rico Ceper/ Foto: Putri QalbySelain itu, Rico mengaku mobil jenis tersebut juga memiliki nilai sejarah yang besar atas kelahiran putrinya 17 tahun lalu. Oleh sebab itu Rico ingin kembali mengulang memori tersebut dengan memiliki mobil yang serupa meskipun harus merogoh kocek yang cukup dalam.

Prev Post

Spesifikasi Mobil Mitsubishi T120ss

Next Post

Daihatsu Rocky Irit

Artikel Trending

Leave a Reply