GridOto - Tidak melulu soal Mitsubishi Xpander, primadona lain di segmen Low MPV tentu saja Wuling Confero yang nyatanya tidak luput dari sentuhan modifikasi. Diambil dari salah satu unggahan member Facebook Wuling Indonesia - Fans & Owners (WIFO), ada sosok Wuling Confero yang sudah dimodifikasi. Sayangnya, modifikasi yang dilakukan pada Confero ini terlihat salah kaprah. Dari bagian depan, Confero berkelir putih ini dijejali engine scoop palsu yang ukurannya mungil. Masih dari bagian depan, mobil ini juga menghilangkan logo asli Wuling berganti emblem Toyota ist dan emblem hybrid menempel di gril.
Sejak awal, Paul Fortune, ingin memodifikasi Toyota Ist 2003 miliknya agar bisa tampil lebih mewah. Tinggal memperhatikan detail di bagian eksterior saja. Di bagian interior, Paul kembali memilih warna merah untuk membalut semua bagian kabin tanpa terkecuali. Kombinasi warna merah agar tidak monoton disiasati Paul dengan melapisi beberapa panel menggunakan krom. Untuk bagian audio, Paul mengaku sedang merancang bagasi yang masih kosong untuk diisi perangkat pengeras suara.
Zoel menggunakan Autovision HID Carbon untuk lampu utama dan LED pada bagian stoplamp, lalu dominasi LED Autovision bagian interior dan audionya. “Setidaknya melalui ajang AutoLightUp ini, kami bisa memberikan inspirasi dalam memodifikasi sektor lampu dan penerangan pada kendaraan. VALDO PRAHARAValdo Prahara 24 Jul, 2018Kontes modifikasi lampu Autovision Auto Light Up seri ke-7 telah usai dilaksanakan di kota Medan, Sumatera Utara. Hal ini juga tidak luput dari standar fungsional penggantian dan penggunaan lampu untuk berkendara. Senin(23/7).Penyandang gelar Champion kelas 1Eighty adalah Rifin Chandra dari kota Medan dengan mobil Toyota Ist dan Alfi dari Banda Aceh dengan Toyota Yaris.
Copyright By@PinterMekanik - 2025