Modifikasi Toyota Prado
17-12-2022

Modifikasi Toyota Prado

By Christopher Roberts
  • 55

Jip.id - Land Cruiser Prado adalah sebuah SUV mewah yang bisa juga kena modifikasi untuk tampil berbeda. Seperti dilakukan oleh Jaos yang sukses bikin beda aura Prado dengan asupan body kit custom dan pelek baru. Tampilan Prado yang mewah memang tidak menuntut ubahan berlebihan. Gril depan Prado yag dikenal bak taring kini lebih menawan dengan bingkai krom yang mewah. Sayangnya, di bagian belakang tampak ubahan berarti bumper yang diberi ruang udara serta lubang knalpot kembar di sudut kanan bumper belakang.

Toyota Land Cruiser Prado Pakai Body Kit Custom dan Pelek Baru

GridOto - Toyota Land Cruiser Prado pakai body kit custom dan pelek baru. Toyota Land Cruiser Prado sukses berdanan minimalis san manis di tangan Jaos, bengkel asal Jepang. Desain asli Land Cruiser Prado yang mewah memang tidak menuntut ubahan berlebihan, cukup main sentuhan simpel pada eksterior. Jaos Tampilan belakang modifikasi Toyota Land Cruiser Prado garapan Jaos, JepangTermasuk ubahan di bagian belakang yang dirancang sporty dengan ekstensi ruang udara serta double muffler di sisi kanan bumper. Selain pasokan body kit, Jaos juga menyematkan pelek baru seri Bacchus T-11 agar tongkrongan Land Cruiser Prado semakin gaya.

Toyota Land Cruiser Prado Dandan ALTO dan Pamer Kaki kaki Jangkung

GridOto - Toyota Land Cruiser Prado dandan ALTO dan pamer kaki-kaki JangkungToyota Land Cruiser Prado merupakan salah satu SUV Premium yang banyak digandrungi pecinta off-road sejati. Lihat saja penampilan Toyota Land Cruiser Prado hasil garapan Roadhouse, Jepang yang fokus merombak bodi dan kaki-kaki. Pun dengan sentuhan hood scoop di kap mesin yang membuatnya terlihat lebih gagah dan kontras dengan kelir putih bawaan bodi. Melihat ke samping, ada pasokan over fender bolt-on warna hitam tentu dibikin kekar dengan dan side side kokoh model tubular. Roadhouse Tampilan belakang modifikasi Toyota Land Cruiser Prado dikemas lebih gagahBeranjak ke bagian belakang, dipasangi bumper guard yang dilengkapi LED serta tangga sebagai akses naik ke bagian roof rack.

Toyota Prado Merasuki Fortuner 6 Gril Vertikal Pertegas Kesan Sangar Tak Lupa Snorkel

Otomotifnet - Kalau mau punya Toyota Land Cruiser Prado tapi harga terlalu mahal, jalan modifikasi satu ini bisa ditempuh. Toyota Fortuner satu ini terlihat lebih gagah dan berbeda hanya dengan menggunakan muka Prado. Yang menjadi pembeda utama ialah pemasangan 6 gril vertikal lapis krom yang memberi kesan garang layaknya taring. (Baca Juga: Toyota Fortuner Full Spek Off-road, Bodi Terlindungi, Kaki-kaki Land Cruiser VX80)cartoq Modifikasi Toyota Fortuner dengan muka PradoKombinasi bilah-bilah krom dengan rumah gril warna hitam membuat tampilan Fortuner ini makin gagah. (Baca Juga: Toyota Fortuner Anti 'Goyang' Saat Digeber, Sway Bar Solusinya, Rp 8,5 Juta)

Modifikasi Toyota Prado 1996 Kembali Muda Dengan Common rail

Namun bila mencermati Toyota Prado milik Rudolf ini, justru sebaliknya. Baru pada varian keluaran 2008 ke atas, pihak pabrikan membuat Prado dengan bentuk lebih kompak. OTOMOTIF Modifikasi Toyota Prado 1996, pakai commonrailSUV yang sejatinya bermesin diesel ini tetap mempertahankan sang peminum solar. “Segelondong mesin 1KZ-T versi commonrail milik Prado tahun muda dipasang lengkap dengan transmisi matik,” jelas pria bertubuh gempal ini. Pantang menyerah, Rudolf memasangkan mesin lengkap dengan komponen pendukung yang menyiratkan performa.

Toyota Land Cruiser Prado Menipu Tampil Kalem Power 198 Dk Dari Supercharger

Otomotifnet - Enggak nyangka, sebuah big SUV premium seperti Toyota Land Cruiser Prado bisa digarap jadi ngebut. Tampilan luar memang dibiarkan standar hanya dengan penggantian pelek lansiran Enkei RPF1 berwarna hitam yang dibalut karet ban merek Falken. Membuka kap mesin pun pasti mengira tak ada yang istimewa karena sekilas hanya terlihat klimis dan masih menggunakan komponen standar. Tapi jangan komentar dulu sebelum menjajalnya, pasti akan ketahuan bagaimana buasnya mesin LC Prado garapan rumah modifikasi asal Jepang, Blitz ini. Baca Juga: Land Cruiser Prado Facelift Dirilis, Mesin Kena Sentuhan Bikin Tenaga Jadi 201 DkFormacar Blitz membuat modifikasi yang mampu mendongkrak tenaga Land Cruiser PradoMesin bensin 2.700 cc yang posisi standarnya memuntahkan power 163 dk, kini sudah lebih dari itu.

New Toyota Ponam 28V Pakai Mesin Land Cruiser Prado Modifikasi

Foto: New Toyota Ponam-28VTOYOTA CITY - Toyota serius meramaikan bisnis kapal laut dengan meluncurkan new Ponam-28V di Jepang. New Toyota Ponam-28V cocok untuk pecinta kapal dan laut. New Toyota Ponam-28V dikembangkan sebagai premium sports cruiser yang menggabungan kinerja jelajah tinggi dengan menawarkan kenyamanan yang sangat baik ditambah interior mewah dan user-friendly. Dalam keterangan resmi Toyota, new Ponam-28V didukung mesin diesel 3.0-liter 4-silinder inline direct-injection yang bersemayam di Land Cruiser Prado. New Toyota Ponam-28V memiliki panjang 9,14 meter dan lebar 3,16 meter sehingga mampu menampung 12 orang.

Prev Post

Toyota Veloz 2020

Next Post

Modifikasi Mobil Yaris 2011

Artikel Trending

Leave a Reply