Toyota Kijang Kapsul merupakan mobil generasi keempat dari Toyota Kijang. Varian Mesin Kijang KapsulSeperti yang disebutkan sebelumnya, Kijang Kapsul tersedia dua mesin pilihan. Sepanjang masa hidupnya, Toyota Kijang Kapsul punya beberapa varian, mulai dari SGX, LGX, LX, SX, SSX, Krista dan pikap. Kekurangan Kijang KapsulWalaupun banyak memiliki kelebihan, tapi bukan berarti Kijang Kapsul memiliki nilai sempurna. Harga Kijang Kapsul BekasSoal harganya sendiri, Kijang Kapsul bekas cukup menarik buat ditelusuri.
Eksterior Toyota Kijang 2003Review Toyota Kijang LGX Diesel 2003: Tampilan DepanTampilan depan Toyota Kijang LGX Diesel 2003 memiliki tampilan Kijang generasi ke-4 paling baru yang tampil lebih modern. Pada Kijang LGX Diesel 2003 yang kami ulas ini, ada tambahan aksesoris berupa bumper tanduk atau bull bar sebagai fitur penahan benturan. Toyota Kijang LGX Diesel 2003 tampil lebih modernReview Toyota Kijang LGX Diesel 2003: Tampilan SampingBeralih pada bagian samping, tampilan Toyota Kijang LGX Diesel 2003 begitu polos dengan tidak banyaknya tekukan layaknya mobil-mobil modern saat ini. Tidak banyaknya tekukan pada desain Toyota Kijang LGX Diesel 2003 layaknya MPV modernReview Toyota Kijang LGX Diesel 2003: Tampilan BelakangPada bagian belakang Kijang LGX Diesel 2003 juga tampil sederhana, dengan lampu belakang vertikal yang ‘klasik’. Hadirnya spoiler di bagian atas, wiper belakang, dudukan plat nomor yang dilapis chrome serta tambahan pelindung bumper menjadikan Kijang LGX Diesel 2003 ini semakin menarik.
Kijang Kapsul – Mobil ini beredar sekitar tahun 70 an melalui peluncurannya yang perdana Kijang Buaya, setelah itu Kijang Doyok dan Kijang super/ Grand Ekstra. Simak juga: Harga Mobil Toyota BekasSpesifikasi Toyota Kijang KapsulEksterior Toyota Kijang KapsulMobil ini dikategorikan sebagai Mobil keluarga dengan kelas menengah, sehingga dituntuk untuk mampu beraksi dalam Mobil serba bisa. lainnya: Harga dan Spesifikasi Lengkap Toyota Agya terbaruReview Toyota Kijang Kapsul Spesifikasi Toyota Kijang Kapsul Mesin : 1.8 liter karburator (7K) ; 1.8 liter injeksi (7K-E) ; 2.0 liter bensin (1RZ-E) ; 2.4 liter diesel (2L). Kekurangan Toyota Kijang Kapsul Mesin bensin boros. Harga Bekas Toyota Kijang Kapsul Kijang Kapsul Tipe SX Rp 60-70 juta.
PENGANTAR TOYOTA KIJANG LGX 2003Mobil Toyota Kijang pertama kali dihadirkan di Indonesia pada tahun 1977. INTERIOR TOYOTA KIJANG LGX 2003Dashboard & Kemudi Mobil Toyota LGX 2003Perlu upgrade supaya kenyamanan bertambah seperti head unitnyaMasuk ke interior dari Toyota Kijang LGX 2003. FITUR TOYOTA KIJANG LGX 2003Fitur masih jadul karena hanya radio dan tapePada bagian fitur Toyota Kijang LGX 2003 terbilang kurang. OPERASI TOYOTA KIJANG LGX 2003Mesin hemat konsumsi bahan bakarMenuju ke sektor performa yang dimiliki Toyota LGX 2003. KESIMPULAN TOYOTA KIJANG LGX 2003Masuk dalam segmen MPV Sobat bisa memiliki mobil ini sebagai kendaraan keluarga.
Itulah alasan saya mengapa masih setia dengan Toyota Kijang “Kapsul” LGX 1.8 EFI lansiran 2001 yang saya tebus satu dekade silam dari pemilik kedua. Terdengar klise dengan selera konsumen kekinian yang lebih senang dengan suguhan fitur canggih di dalam mobilnya. Dimensinya masih pas untuk bermanuver di perkotaan ataupun di jalan-jalan yang tidak terlalu lebar. Transmisi manual 5 percepatan G58-nya serupa dengan yang digunakan pikap segala medan Toyota Hilux. Toyota Kijang LGX memang minim fitur dan teknologinya tidak ada yang istimewa jika dilihat dengan perspektif standar MPV saat ini.
Adapun untuk generasi tersebut terdapat dua tipe mobil kijang yang diproduksi oleh Toyota yaitu Kijang Super dan Kijang Grand. Setelah mobil Kijang Super dan Kijang Grand habis dipasaran, akhirnya pada tahun 1997 muncul pertama kali mobil Toyota Kijang LGX yang dipasarkan hingga tahun 2004 sebelum beralih menjadi kijang Innova. Selama rentan waktu tersebut kijang LGX mempunyai dua tipe yaitu pertama mobil LGX yang keluar tahun 1997-1999 dan kijang LGX keluaran 1999-2004. Dan pada kijang LGX 2003 serta kijang LGX 2004 mempunyai interior yang lebih elegan. Demikian tadi sedikit ulasan tentang toyota kijang LGX serta beberapa spesifikasi Kijang LGX dari tahun 1997 hingga tahun 2004.
Berbeda dengan Kijang Kapsul biasanya, Toyota Kijang Krista memiliki tampilan yang terlihat lebih luxury baik dari sisi eksterior maupun interiornya. Toyota Kijang Krista diketahui merupakan varian tertinggi Kijang generasi keempat atau yang biasa disebut dengan Kijang Kapsul. Baca juga: Harga Toyota Kijang Kapsul Kini Dibanderol Cuma Rp50 Jutaan, Ini Kelebihan dan Kekurangan yang Perlu DiketahuiKelebihan Toyota Kijang Krista1. Hadir dengan Sasis PanjangBerbeda dengan Kijang Kapsu, Kijang Krista hanya menggunakan sasis panjangTidak seperti Kijang Kapsul yang hadir dengan opsi sasis pendek, Toyota Kijang Krista dilahirkan dengan sasis yang panjang. Melaju di Atas 140 Km/jam Dirasa Kurang NyamanToyota Kijang Krista generasi facelift pertamaBerkendara menggunakan Kijang Krista kami sarankan untuk tidak memacunya di atas 140 km/jam.
Otoseken.id - Toyota Kijang kapsul tipe LGX 1.8 EFI tahun 2003 tapi harganya mengalahkan Innova bekas, tapi kondisi Kijang kapsul ini antik. Hingga akhirnya Kijang kapsul discontinue pada 2004, kejayaan Kijang kapsul diteruskan oleh kijang generasi kelima yaitu Kijang Innova yang diluncurkan pada 2004. Dikutip dari akun Instagram @carbusters_id, Toyota Kijang tipe LGX 1.8 EFI tahun 2003 ini dibanderol dengan harga Rp 139 juta nego. Baca Juga: Lirik Lagi Toyota Kijang Kapsul, Mobil Andalan Keluarga di MasanyaHarga tersebut sudah mengalahkan Toyota Kijang Innova bensin tipe G tahun 2004 yang harga pasarannya Rp 80 jutaan. Wajar saja harga Toyota Kijang LGX 1.8 EFI berwarna biru metalik ini di atas pasar, sebab kondisinya benar-benar antik.
“Kijang Baru”Bagi anda yang termasuk generasi X dan Y, sebutan dari kijang kapsul adalah “Kijang Baru”. sedangkanPada versi pre-facelift Kijang hanya memiliki 2 varian mesin, yakni 7K (1.8L) untuk versi bensin, dan 2L (2.4L) untuk versi diesel. LX : Long Extra, Sama dengan SX ditambah dengan panjang body melar 250mm. Ada yang ada, ada juga yg absen. LGX : sama dengan versi SGX dengan body melar 250mm.
Copyright By@PinterMekanik - 2024